Porsche Godok SUV dan Mobil Sport Listrik Setelah Taycan
0
Comments

Porsche Godok SUV dan Mobil Sport Listrik Setelah Taycan

AutonetMagz.com – Selain sedang mematangkan generasi baru Porsche 911 yang diberi kode sebagai 992, Porsche juga serius dalam menyempurnakan mobil listrik pertama mereka, Porsche Taycan. Tidak hanya sekedar merilis Taycan biasa sebagai sedan kencang, Porsche sendiri berminat memperluas gaya Taycan menjadi Taycan Targa, dan mobilnya juga sedang di...
Porsche Bakal Rilis Crossover Elektrik Di Tahun 2022?
0
Comments

Porsche Bakal Rilis Crossover Elektrik Di Tahun 2022?

AutonetMagz.com  – Mengikuti produsen-produsen otomotif lainnya, seperti Tesla, Nissan, BMW, VW (dan mobil Eropa lainnya), bahkan mobil-mobil garapan Cina, Porsche juga akan secara official memasuki era elektrik juga saat nanti memperkenalkan Porsche Taycan yang sangat dinanti-nantikan tahun depan. Dewan Eksekutif Porsche juga sudah sangat ...
Porsche : Semua Porsche Akan Tetap Menghadirkan Setir dan Pedal
0
Comments

Porsche : Semua Porsche Akan Tetap Menghadirkan Setir dan Pedal

AutonetMagz.com – Mungkin agak lucu membacanya, memangnya mobil apa yang nggak ada setir dan pedalnya? Sekarang ini sih belum ada, tapi ke depannya? Ingat, semua merek mobil berlomba-lomba menghadirkan teknologi self-driving yang bikin manusia kian malas menyetir, bahkan GM sudah membuat konsep mobil tanpa setir. Apa kabar dong mobil-mobil yang m...
Toyota Tempati Posisi Cemerlang di Interbrand 2018, Subaru Mengejutkan!
0
Comments

Toyota Tempati Posisi Cemerlang di Interbrand 2018, Subaru Mengejutkan!

AutonetMagz.com – Tahukah kalian tentang Interbrand? Nah, jika belum, yuk kita menambah wawasan di artikel ini. Jadi, Interbrand adalah sebuah divisi dari Omnicom Group yang merupakan sebuah perusahaan yang bergerak di bidang branding, advertising, communication dan sejenisnya. Nah, Intebrand sendiri mengkhususkan diri pada bidang brand ...
Porsche 911 Speedster : Chapter Finale 991.2 Edisi Terbatas!
0
Comments

Porsche 911 Speedster : Chapter Finale 991.2 Edisi Terbatas!

AutonetMagz.com – Sebagai salah satu mobil sport terkenal yang punya usia panjang, Porsche nampaknya haram untuk membiarkan generasi 911 berkode 991.2 yang ada sekarang berlalu begitu saja tanpa perlakuan khusus. Sebagai penanda berakhirnya generasi 991.2 dan transisi ke model baru yang berkode 992, Porsche melahirkan kembali nama 911 Speedster d...
Peraturan WLTP Baru, Mobil PHEV di Eropa Mulai Pusing
0
Comments

Peraturan WLTP Baru, Mobil PHEV di Eropa Mulai Pusing

AutonetMagz.com – Siapa tidak kenal dengan produk seperti VW, BMW, Mercedes, dan Porsche, kabar terbarunya mereka akhirnya memutuskan untuk menghentikan penjualan beberapa model plug-in hybrid alias PHEV di seluruh benua Eropa karena penerapan peraturan emisi baru, yaitu WLTP. Peraturan ini membebankan beberapa model dari kendaraan mereka ya...
Porsche 935 Clubsport, Kala 911 GT2 RS Jadi Paus Racing yang Buas
0
Comments

Porsche 935 Clubsport, Kala 911 GT2 RS Jadi Paus Racing yang Buas

AutonetMagz.com – Nama “Moby Dick” mungkin populer di kalangan pecinta buku sebagai seekor paus raksasa yang ingin galak dan membuat para pemburu paus takut kala mendengar namanya. Di dunia nyata, Moby Dick direalisasikan oleh Porsche dalam sosok mobil balap Porsche 935/78, sebuah mobil balap Le Mans yang mereka buat tahun 1978. Mobil ini dip...
Porsche Akhirnya Stop Berurusan Dengan Diesel
0
Comments

Porsche Akhirnya Stop Berurusan Dengan Diesel

AutonetMagz.com – Porsche terindikasi sudah lepas hubungan dan tidak berurusan lagi dengan mesin diesel. Pada jajaran modelnya, Porsche pernah menawarkan varian diesel pada Porsche Macan, Cayenne dan Panamera. Semuanya berjalan normal pada awalnya, tapi sejak skandal dieselgate yang merupakan ulah VW mengemuka, permintaan varian diesel di Porsche...
HUD Porsche Makin Seru Berkat Fitur Racing Line dan Ghost Car!
0
Comments

HUD Porsche Makin Seru Berkat Fitur Racing Line dan Ghost Car!

AutonetMagz.com – Sejak munculnya Head-Up Display atau HUD untuk melengkapi peran panel instrumen tradisional, kreativitas para produsen mobil kini bisa membuat peran HUD jauh lebih berkembang. Di mobil-mobil Mazda misalnya, di mana HUD mereka juga menampilkan navigasi, tak hanya kecepatan atau rpm saja. Pada Lexus LS baru, HUD bisa menampilkan p...
Porsche Macan 2019 Masuk Jalur Produksi!
0
Comments

Porsche Macan 2019 Masuk Jalur Produksi!

Autonetmagz.com – Salah satu dari model SUV pabrikan asal Stuttgart, Jerman yang baru saja melakukan penyegaran pada gelaran Shanghai akhir Juli lalu, telah masuk ke dalam lini produksi! Hah secepat itu? Tak perlu kaget, karena memang Porsche Macan adalah salah satu mobil terlaris pabrikan sportscar tersebut. Mengapa bisa dibilang terlari...