Autonet Magz :: Review Mobil dan Motor - Part 119
IONIQ 5 Hingga Hyundai N Vision 74, Bentuk Nyata Reinkarnasi Sejarah
0
Comments

IONIQ 5 Hingga Hyundai N Vision 74, Bentuk Nyata Reinkarnasi Sejarah

AutonetMagz.com – Setelah mengunjungi Hyundai Motorstudio Seoul, Korea Selatan pada Kamis (13/07) lalu, tim AutonetMagz mengerti betapa pentingnya sepak terjang mobil pertama mereka yaitu Pony. Karena dari Hyundai Pony yang dirilis pada 1975 tersebut, lahirlah inovasi mobil listrik IONIQ 5 dan mobil hydrogen fuel cell N Vision 74. Terinspiras...
Landasan Sejarah Hyundai Hadirkan Inovasi Untuk Masyarakat Luas
0
Comments

Landasan Sejarah Hyundai Hadirkan Inovasi Untuk Masyarakat Luas

AutonetMagz.com – Saat kami mengunjungi Hyundai Motorstudio Seoul pada Kamis (13/07) lalu, tim AutonetMagz diperlihatkan bagaimana Hyundai memulai sejarah industri otomotif Korea Selatan. Berawal dari mobil rakyat Pony yang diluncurkan pada 1975 silam, inilah tonggak sejarah yang melandasi visi Hyundai untuk terus menghadirkan inovasi produk ...
Honda Mulai Ujicoba Civic Type R-GT Untuk Persiapan Super GT 2024
0
Comments

Honda Mulai Ujicoba Civic Type R-GT Untuk Persiapan Super GT 2024

AutonetMagz.com – Honda Racing Corporation (HRC) sudah mulai persiapan untuk ajang balap Super GT Series tahun 2024 mendatang. Mereka menggunakan Honda Civic Type R-GT, dan mobil itu akan dijui coba pada 25 – 26 Juli 2023 di Sirkuit Internasional Okayama, Jepang. Super GT sendiri merupakan sebuah ajang balap mobil sport yang sudah eksis...
Beginilah Keseruan Acara Vespa GTS Riding Experience
0
Comments

Beginilah Keseruan Acara Vespa GTS Riding Experience

AutonetMagz.com – Untuk memberikan pengalaman berkendara roda dua premium ala Italia, para pencinta Vespa diundang untuk meramaikan acara riding experience produk terbaru Vespa, The New Vespa GTS. Diadakan di Jakarta, acara ini diikuti sebanyak puluhan peserta baik komunitas maupun individu. Adapun produk-produknya meliputi GTS Classic 150,...
Tim Red Bull Racing Honda Menang Lagi di Musim Balap F1 2023!
0
Comments

Tim Red Bull Racing Honda Menang Lagi di Musim Balap F1 2023!

AutonetMagz.com – Ada kabar gembira bagi anda para pendukung Tim Red Bull Racing Honda! Pasalnya, mereka berhasil meraih kemenangan beruntun untuk yang kesebelas kalinya di musim balap F1 2023 pada seri balap F1 Grand Prix Hungaria, Minggu, 23 Juli 2023 di sirkuit Hungaroring, Mogyorod, Hungaria. Sebelumnya, pada musim balap F1 2023 yang...
Mengenal Teknologi VVA di Yamaha WR155R : Rival Belum Punya!
0
Comments

Mengenal Teknologi VVA di Yamaha WR155R : Rival Belum Punya!

Surabaya, AutonetMagz.com – Bulan ini menjadi bulan yang spesial bagi Yamaha WR155R di kawasan Jawa Timur. Kok bisa? Karena PT Surya Timur Sakti Jatim (Yamaha STSJ) sedang memberikan spotlight mereka pada Yamaha WR155R dengan banyaknya event yang melibatkan motor ini. Nah, salah satu hal spesial dari Yamaha WR155R adalah mesinnya yang sudah m...
Mercedes-Benz Indonesia Hadirkan Dua Versi AMG dari A-Class!
0
Comments

Mercedes-Benz Indonesia Hadirkan Dua Versi AMG dari A-Class!

AutonetMagz.com – Pada hari ini, PT Mercedes-Benz Distribution Indonesia secara resmi meluncurkan dua seri Performance Luxury AMG dari seri terkecilnya, A-Class. Yaitu Mercedes-AMG A 35 4MATIC Sedan dan Mercedes-AMG A 45 S 4MATIC+ Hatchback. Kedua model tersebut merupakan salah satu lini AMG yang dirakit secara lokal di pabrik Mercedes-Ben...
MAXI Yamaha Day 2023 Bakal Sambangi 11 Kota di Indonesia!
0
Comments

MAXI Yamaha Day 2023 Bakal Sambangi 11 Kota di Indonesia!

AutonetMagz.com – Kegiatan Maxi Yamaha Day kembali digelar pada tahun ini dan akan berlangsung selama periode bulan Juli sampai dengan Oktober 2023. Setelah sukses digelar sejak 2017, aktivitas paguyuban para bikers Maxi Yamaha dari berbagai model tersebut akan diadakan di 11 kota besar diIndonesia. Meliputi Jakarta, Bandung, Banjarmasin, Man...