Suzuki Manfaatkan Sinar Laser Untuk Keamanan Motor Produksinya
0
Comments

Suzuki Manfaatkan Sinar Laser Untuk Keamanan Motor Produksinya

AutonetMagz.com – Sudah menjadi rahasia umum jika kita berkendara dengan motor akan punya resiko yang lebih tinggi jika dibandingkan dengan mobil. Ya, tak usah ditanya lagi mengapa, karena jika mobil masih punya  body yang mengelilingi, maka pengendara motor tidak. Lalu bagaimana memaksimalkan keamanan berkendara untuk para pengendara motor...
Honda Cross Cub 2018 : Bebek Retro Kece Dari Jepang
0
Comments

Honda Cross Cub 2018 : Bebek Retro Kece Dari Jepang

AutonetMagz.com – Pemandangan yang berbeda jelas akan kita lihat di tahun 2018 ini jika dibandingkan dengan awal 2000-an atau malah di tahun 90-an dahulu. Jika sekarang motor matik atau yang biasa kita sebut skutik menjamur dimana – mana, maka di masa lalu motor bebek alias cub adalah jawaranya. Dan kali ini kami akan membahas sebuah ...
Harga Resmi Honda PCX 150 Lokal Mulai 27,7 Juta Rupiah!
0
Comments

Harga Resmi Honda PCX 150 Lokal Mulai 27,7 Juta Rupiah!

AutonetMagz.com – Sungguh seru jika kita melihat rivalitas antara pabrikan berlogo sayap mengepak dan pabrikan berlogo garpu tala. Yap, Honda dan Yamaha memang punya rivalitas yang bisa dikatakan cukup sengit karena secara produk mereka sangat sering head to head dengan segmen yang sama. Dan kali ini segmen Maxi Skutik yang sebelumnya tela...
Suzuki GSX-R150 Shutter Key : Lebih Murah 1 Jutaan Saja!
0
Comments

Suzuki GSX-R150 Shutter Key : Lebih Murah 1 Jutaan Saja!

AutonetMagz.com – Setelah setahun lebih hadir di Indonesia, akhirnya ada varian baru yang hadir dari Suzuki GSX-R150. Apakah varian baru itu? Pakai mesin lebih kencang? Desain lebih sporty? Tunggu dulu, karena tak semasif itu ubahannya. Varian baru dari Suzuki GSX-R150 ini sendiri hanya berbeda pada bagian yang sangat sederhana, yaitu pada...
Yamaha R25 Dan MT25 Terbaru Hadir Tahun Ini
0
Comments

Yamaha R25 Dan MT25 Terbaru Hadir Tahun Ini

AutonetMagz.com – Kalau kita bicara perihal motor sport 250cc, maka kebanyakan akan membicarakan perkara Kawasaki Ninja 250, atau setidaknya Honda CBR 250 RR. Namun ada satu produk yang agaknya sedikit terlupakan karena memang saat ini mesin yang digunakannya merupakan mesin yang paling ‘pelan’ jika dibandingkan dengan para riva...
Calo Meracuni Inden Online Yamaha X-Max 250
0
Comments

Calo Meracuni Inden Online Yamaha X-Max 250

AutonetMagz.com – Yang namanya Calo, dalam hal apapun, baik tiket pesawat, tiket nonton bola, hingga Calo pasport dan Sim memang seolah memberi jalan pintas sehingga apa yang kita ingin lakukan bisa terwujud dengan lebih cepat. Namun, pada kenyataannya calo – calo ini mengambil keuntungan dengan ‘memeras’ secara halus kita ...
Rem Depan Bermasalah, Beberapa Varian KTM Duke Direcall
0
Comments

Rem Depan Bermasalah, Beberapa Varian KTM Duke Direcall

AutonetMagz.com – Kalian masih ingat dengan masalah yang menimpa Brembo beberapa waktu lalu? Yap, ada masalah terkait komponen master rem dari pabrikan yang sudah mendunia ini. Menurut NHTSA yang menemukan masalah ini, piston dari silinder master rem depan produksi Brembo ini terbuat dari bahan plastik polyphenylene sulphide ini rentan pe...
KTM RC 390 R Edition : Versi Kencang Cuma 500 Unit!
0
Comments

KTM RC 390 R Edition : Versi Kencang Cuma 500 Unit!

AutonetMagz.com – Seperti yang kita tahu, mesin 390cc yang digunakan oleh KTM RC 390, KTM Duke 390 dan juga Bajaj Dominar 400 merupakan salah satu mesin yang cukup menarik. Dengan kubikasi yang tak kecil dan konfigurasi satu silinder menjanjikan torsi yang padat dan nampol. Namun bagaimana jika ada versi yang lebih kentjang? Check this out....
Yamaha Lexi 125 Diluncurkan, Harga Dibawah 20 Juta!
0
Comments

Yamaha Lexi 125 Diluncurkan, Harga Dibawah 20 Juta!

AutonetMagz.com – Setelah seminggu lalu sempat menjadi bahan perbincangan di kalangan pecinta roda dua, kali ini pihak Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) akhirnya resmi juga memperkenalkan sang entry level dari jajaran Maxi Skutik mereka yaitu Yamaha Lexi 125. Bermodal turunan dari sang kakak seperti Yamaha Aerox dan Yamaha N-Max,...