Ratusan Orang Sudah Memesan Wuling Cortez, Unit Dikirim Maret 2018
0
Comments

Ratusan Orang Sudah Memesan Wuling Cortez, Unit Dikirim Maret 2018

AutonetMagz.com – Wuling Cortez memang sudah bukan produk rahasia lagi, bahkan mobil yang punya fitur segudang ini sudah sempat kami kupas tuntas beberapa waktu lalu, baik dalam bentuk artikel maupun dalam bentuk video. Memang pesonanya yang diprediksi memiliki harga menggiurkan dengan sejumlah fitur yang diusungnya membuat beberapa pihak mu...
Wuling Cortez Akan Hadir Dengan Mesin 1.500cc, Manual Saja & Ada Dua Trim
0
Comments

Wuling Cortez Akan Hadir Dengan Mesin 1.500cc, Manual Saja & Ada Dua Trim

AutonetMagz.com – Nampaknya Wuling tak henti – hentinya memberikan kejutan pada pasar Indonesia akhir – akhir ini. Setelah dua kali memperkenalkan produk fenomenal dalam diri Wuling Confero dan Wuling Cortez, kini sebuah detail menarik juga kami dapatkan. Yap, seperti kalian baca di judul, pihak SGMW Motor Indonesia nampaknya ben...
Wuling Cortez 2018 Review : Bukan Gertakan Sambal Belaka!
0
Comments

Wuling Cortez 2018 Review : Bukan Gertakan Sambal Belaka!

AutonetMagz.com – Gertakan sambal adalah istilah yang biasa kita pakai untuk menilai suatu ancaman yang hanya omdo, alias omong doang. Nah, Wuling Cortez ini sekilas mirip gertak sambal,  dan SGMW Indonesia adalah orang yang membuat gertak sambal ini. Itu kan kalau dilihat, coba dicicipi dulu, apa ini memang gertak sambal atau memang ancaman ser...
Wuling Cortez Sudah Bisa Dipesan, Segera Menantang Innova
0
Comments

Wuling Cortez Sudah Bisa Dipesan, Segera Menantang Innova

AutonetMagz.com – Pihak PT SGMW Motor Indonesia memang nampaknya sudah tak mau separuh – separuh untuk menggarap pasar Indonesia. Ya, totalitas ditunjukkan dengan gerak cepat mereka untuk membombardir pasar otomotif nasional dengan produk – produk mereka. Dan jika sebelumnya Wuling Hongguang alias Wuling Confero S sudah berhasil ...
Wuling Hongguang S3 Dirilis di China, SUV Pertama Wuling
0
Comments

Wuling Hongguang S3 Dirilis di China, SUV Pertama Wuling

AutonetMagz.com – Kalian pasti sudah tak asing lagi dengan produk – produkd ari Wuling kan? Di Indonesia Wuling memang cukup fenomenal dengan Wuling Hongguang alias Wuling Confer S. Dan tak lama lagi, pihak SGMW Motor Indonesia akan menyapa lagi dengan Wuling Cortez alias Baojun 730. Namun pernahkah kalian mendengar SUV dari Wuling? �...
Baojun 310 Meluncur Akhir  2018, Fitur HR-V, Harga LCGC
0
Comments

Baojun 310 Meluncur Akhir 2018, Fitur HR-V, Harga LCGC

AutonetMagz.com – Bicara produk – produk dari Wuling dan kompatriotnya memang selalu saja menarik, kalau menurut kami hal ini ibarat bermain game dan unleash zona baru yang belum terjelajahi. Mengapa begitu? Karena sesungguhnya produk dari Wuling dan anak perusahaannya, Baojun ada cukup banyak dan rata – rata memiliki fitur yang...
Wuling Confero 1.200cc Terpantau Sudah Ada di NJKB Online
0
Comments

Wuling Confero 1.200cc Terpantau Sudah Ada di NJKB Online

Jakarta, AutonetMagz.com – Beberapa bulan lalu sesaat setelah peluncuran Wuling Confero dan Confero S di Jakarta, ada selentingan bahwa PT SGMW Motor Indonesia yang menggawangi merk Wuling di tanah air tentunya tak akan berhenti sampai di produk mereka ini saja. Mereka masih akan berinovasi dan memberikan varian lain yang lebih terjangkau da...
Wuling Baojun Akan Diperkenalkan Awal Tahun 2018
0
Comments

Wuling Baojun Akan Diperkenalkan Awal Tahun 2018

AutonetMagz.com – PT SGMW Indonesia memang sudah merilis Wuling Confero dan Confero S, yang mana secara harga dan juga kelengkapan menjadi sebuah pembeda dibandingkan dengan para rivalnya yang berasal dari Jepang. Wuling sendiri memberikan angin segar dimana dengan harga yang sama, sebelumnya kita hanya bisa membeli sebuah LCGC ataupun city...
Tahun 2018, Wuling Confero S Bakal Hadir Versi 1.200 cc
0
Comments

Tahun 2018, Wuling Confero S Bakal Hadir Versi 1.200 cc

AutonetMagz.com – Rupanya sekarang pencuri perhatian publik di ranah otomotif belakangan ini sudah agak bergeser dari Mitsubishi Xpander. Sejak kemarin, khalayak mengarahkan fokusnya pada pemain baru asal Tiongkok, Wuling Confero S yang kemarin sudah mengumumkan harga resminya, yakni sekitar 128,8 juta hingga 162,9 juta Rupiah. Kasarnya, jika kal...
Wah, Harga Wuling Confero S Mulai 130 Jutaan!
0
Comments

Wah, Harga Wuling Confero S Mulai 130 Jutaan!

AutonetMagz.com – Sudah menikmati artikel First Impression Preview Wuling Confero S 2017 versi Indonesia? Nah, di situ kami menyampaikan bahwa Wuling Indonesia belum menetapkan harga untuk Low MPV perdana mereka buat pasar Tanah Air Beta ini. Meski demikian, mereka sempat menanyakan kepada jurnalis soal berapa harga yang pantas, dan saat itu,...