Volkswagen Polo MkVI Resmikan Debut Global, Layak Ditunggu!
0
Comments

Volkswagen Polo MkVI Resmikan Debut Global, Layak Ditunggu!

AutonetMagz.com – Sebuah mobil yang menjadi tulang punggung Volkswagen Indonesia saat ini adalah sebuah small hatchback, yaitu VW Polo MkV. Tak salah mobil tersebut menjadi tulang punggung VW di sini, karena memang harga dari produk Jerman rakitan India ini cukup bersahabat dan tak jauh dari pesaingnya dari Jepang. Yap, dengan harga sekitar...
Teaser VW Polo Mk6 Mencuat, Rilis 16 Juni!
0
Comments

Teaser VW Polo Mk6 Mencuat, Rilis 16 Juni!

AutonetMagz.com – Di Indonesia, salah satu backbone terpenting bagi VW adalah VW Polo, sebab harganya beda tipis dengan subcompact hatchback Jepang atau Korea. Memang, ada Golf yang lebih tersohor dan ada Tiguan yang cocok untuk tren saat ini, yakni tren crossover/SUV, tapi faktanya, Polo adalah yang terlaris. Biarpun karakter barang rakitan Boll...
Diduga Pakai Software Ilegal, Porsche dan Audi Segera Diinvestigasi
0
Comments

Diduga Pakai Software Ilegal, Porsche dan Audi Segera Diinvestigasi

AutonetMagz.com – Kasihan VW Group, padahal mereka belum pulih benar pasca isu dieselgate yang mereka buat sendiri menimpa mereka, sampai-sampai mereka harus keluar dana banyak hanya untuk merevisi mobil yang mengandung software ilegal pengecoh uji emisi demi menumbuhkan kembali kepercayaan konsumennya yang merasa dirugikan di beberapa negara. Ta...
Wow, Mesin TSI Baru Volkswagen Bisa Matikan Semua Silindernya Sekaligus!
0
Comments

Wow, Mesin TSI Baru Volkswagen Bisa Matikan Semua Silindernya Sekaligus!

AutonetMagz.com – Cylinder Deactivation adalah fungsi untuk mematikan beberapa piston dalam sebuah mesin dengan tujuan menghemat bahan bakar. Meski belum terlalu ramai penggunaannya, sudah banyak variasi mobil yang memakai fitur ini, dari sedan macam Honda Accord V6 hingga mobil sport seperti Corvette. Normalnya, sistem hanya akan mematikan beber...
Volkswagen Sedang Persiapkan VW UP! GTI
0
Comments

Volkswagen Sedang Persiapkan VW UP! GTI

AutonetMagz.com – Dari deretan mobil kecil yang diproduksi di dunia, mungkin yang cukup menarik mata adalah Smart ForTwo. Mengapa? Karena dimensinya benar – benar kecil, dan hanya muat dua orang. Namun beberapa tahun lalu, Volkswagen juga turut serta dalam kompetisi mobil kecil, walau tak berkapasitas 2 orang, namun dimensi jagoan mere...
Volkswagen Golf BlueMotion 1.5, Super Irit Sampai 21,7 Km/L
0
Comments

Volkswagen Golf BlueMotion 1.5, Super Irit Sampai 21,7 Km/L

AutonetMagz.com – Volkswagen memiliki sebuah model yang cukup ikonik selain Volkswagen Scirocco dan Volkswagen Beetle yang eksistensinya akan disudahi itu, model tersebut adalah Volkswagen Golf. Ada cukup banyak Volkswagen Golf untuk tiap keperluan anda, dan ini membuktikan bahwa Volkswagen Golf telah berevolusi untuk memenuhi kebutuhan pen...
Volkswagen Tiguan Generasi Terbaru Sudah Bisa Anda Pesan
0
Comments

Volkswagen Tiguan Generasi Terbaru Sudah Bisa Anda Pesan

AutonetMagz.com – Kalau bicara Volkswagen Tiguan, sebenarnya kami sudah beberapa kali memberikan bocora – bocoran terkait generasi terbarunya. Walau masih belum secara resmi masuk ke tanah air, namun hanya masalah waktu saja sampai sang SUV menginjakkan bannya di aspal Indonesia. Mengapa kami bisa berkata begitu? Karena pemesanan Volk...
Volkswagen Polo Pamerkan Minor Change di IIMS 2017
0
Comments

Volkswagen Polo Pamerkan Minor Change di IIMS 2017

AutonetMagz.com – Beberapa bulan belakangan ini, Volkswagen Indonesia sangat menggantungkan penjualan mereka pada subcompact hatchback yang menjadi adik VW Golf, yakni VW Polo. Mobil ini CBU India, dan harganya sepantaran dengan hatchback Jepang lain. Dengan janji merek Jerman, refinement yang bagus dan harga yang bersaing, tak heran sekarang ban...
Volkswagen Scirocco Segera Tutup Usia, Tak Ada Penerus
0
Comments

Volkswagen Scirocco Segera Tutup Usia, Tak Ada Penerus

AutonetMagz.com – Kami sudah pernah mencoba Volkswagen Scirocco, dan puas dengan apa yang ditawarkannya. Hatchback seksi itu cukup bertenaga untuk dibawa harian dan handling-nya tidak malu-maluin, meski visibiltasnya terbatas, desain interiornya biasa dan kepraktisannya sedikit kurang, bahkan sasisnya pun masih sasis VW Golf Mk5, yang artinya Sci...
VW Polo 2018 Muncul Tanpa Penutup Apapun
0
Comments

VW Polo 2018 Muncul Tanpa Penutup Apapun

AutonetMagz.com – Tertangkap basah di Afrika Selatan, tanpa malu – malu, tidak ditutupi apapun dan pastinya bukanlah model yang dijual di dealer setempat, melihat dari dimensi dan perawakannya pastilah ia model terbaru dari VW Polo. All New VW Polo hadir dan mengalami pembengkakan dimensi. All new VW Polo mengejar kelegaan kabin dan pastinya ti...