Toyota Fortuner Facelift 2017 Dirilis di Thailand, Lebih Lengkap!
0
Comments

Toyota Fortuner Facelift 2017 Dirilis di Thailand, Lebih Lengkap!

AutonetMagz.com – Tak terasa sudah hampir dua tahun Toyota Fortuner generasi terbaru mengaspal di jalanan tanah air, model yang benar – benar baru dan juga mesin yang baru tentu menjadikan SUV jagoan Toyota ini menjadi salah satu primadona di kelasnya bersaing dengan Mitsubishi Pajero Sport. Namun memang pada tahun ini ada beberapa pe...
Reinkarnasi AE 86 Initial D dalam sebuah GT 86?
0
Comments

Reinkarnasi AE 86 Initial D dalam sebuah GT 86?

AutonetMagz.com – Siapa tidak tahu AE-86? Mobil ini cukup fenomenal sejak kemunculan manga-nya pada tahun 1995. Kisah Initial D sendiri menceritakan tukang tahu, Bunta Fujiwara, mantan pembalap yang bertahan hidup dengan membuka sebuah toko tahu. Suatu ketika Bunta menyuruh anaknya untuk melakukan rutinitas yang biasanya ia lakukan, yakni men...
Toyota Supra Manual? Maaf, Mungkin Takkan Dibuat
0
Comments

Toyota Supra Manual? Maaf, Mungkin Takkan Dibuat

AutonetMagz.com – Pada Toyota Supra MkIV berkode JZA80, pilihan girboksnya ada 3, manual 6 percepatan buatan Getrag dari Jerman, manual 5 percepatan atau otomatis 4 percepatan buatan Aisin. Pasca disuntik matinya Supra sejak tahun 2002, tinggallah Toyota dengan mobil-mobil membosankan macam Corolla dan Camry, namun strategi 3 mobil sport untuk be...
Penampakan Toyota Harrier Facelift tanpa Kamuflase Beredar!
0
Comments

Penampakan Toyota Harrier Facelift tanpa Kamuflase Beredar!

AutonetMagz – Gambar Spyshot dari sebuah Toyota Harrier facelift tanpa kamuflase beredars etelah muncul di situs otomotif di Jepang, Car Drive yang menunjukan penampakan bentuk baru Toyota Harrier facelift di Jepang ini. Terlihat jelas bagian depan yang lebih agresif, dengan grill bawah yang lebih lebar , yang mencakup lampu kabut di ujung luarny...
Toyota Melepas Semua Sahamnya di Tesla
0
Comments

Toyota Melepas Semua Sahamnya di Tesla

AutonetMagz.com – Kerjasama antara raksasa otomotif asal Jepang yaitu Toyota dengan produsen mobil listrik kondang asal Amerika Serikat yaitu Tesla telah sepenuhnya berakhir. Toyota Motor Corp (TMC) memilih untuk melepaskan seluruh saham yang dimilikinya di perusahaan Elon Musk tersebut pada sabtu, 3 Juni 2017 lalu. Awalnya, pada tahun 2010 ...
Toyota C-HR Mengaspal 2018 Berstatus CBU, Pakai Turbo?
0
Comments

Toyota C-HR Mengaspal 2018 Berstatus CBU, Pakai Turbo?

AutonetMagz.com – Jika ada mobil yang dinanti – nantikan oleh para penggemar Toyota di Indonesia, mungkin mobil tersebut adalah Toyota C-HR. Hal tersebut tak aneh dan bisa dimaklumi, toh rival abadi mereka yaitu Honda sudah memiliki Honda HR-V di tanah air, yang bisa melenggang dengan mulus tanpa sedikitpun gangguan dari pihak Toyota. ...
Toyota Vios Facelift Termonitor Dites Jalan di Thailand
0
Comments

Toyota Vios Facelift Termonitor Dites Jalan di Thailand

AutonetMagz.com – Beberapa waktu lalu kami sempat memberikan kabar bahwa sebuah hatchback Toyota sedang dites jalan di negeri gajah putih, Thailand. Jika mengamati model pilar C milik mobil tersebut, maka bisa disimpulkan sementara bahwa mobil tersebut adalah Toyota Yaris Facelift. Jika Toyota Yaris sedang dites jalan, seharusnya Toyota V...
Toyota Harrier Facelift 2017 Akan Mendapat Mesin 2.000 cc Turbo
0
Comments

Toyota Harrier Facelift 2017 Akan Mendapat Mesin 2.000 cc Turbo

AutonetMagz.com – Toyota akan segera memperbaharui Medium SUV mereka yaitu Toyota Harrier dalam waktu dekat ini. Dan tentunya akan ada beberapa detail yang akan disegarkan oleh pihak Toyota Jepang terhadap SUV andalannya tersebut. Namun yang cukup menarik adalah sebuah informasi yang dikabarkan oleh salah satu website penjualan mobil , Sanko ...
Penjualan Toyota Sienta Jauh Dari Target Awal
0
Comments

Penjualan Toyota Sienta Jauh Dari Target Awal

AutonetMagz.com – Mobil keluarga memang adalah segmen mobil yang cukup laris di Indonesia, tiap pabrikan dalam satu dekade terakhir bersaing memunculkan mobil – mobil Multi Purpose Vehicle atau yang lebih sering kita sapa MPV untuk dilego ke pasar Indonesia yang subur. Nah, namun sepertinya dominasi MPV mulai tergeser dengan hadirnya ...
Toyota Camry Jepang Mendapat Sentuhan TRD dan Modellista: Sedan Besar nan Sporti
0
Comments

Toyota Camry Jepang Mendapat Sentuhan TRD dan Modellista: Sedan Besar nan Sporti

AutonetMagz.com – Jika Camry generasi terbaru baru saja diluncurkan di negeri Paman Sam, di Jepang Camry justru sudah memiliki paket spesial. Toyota Jepang menawarkan paket TRD dan Modellista untuk calon pembeli Camry-nya, apakah akan berubah haluan menjadi sedan sporti?  Karena opsi ini hanya tersedia di Jepang, jadi mohon bersabar, terlebih Ca...