KIA Telluride 2020: Ginseng ala Amerika
0
Comments

KIA Telluride 2020: Ginseng ala Amerika

AutonetMagz.com – KIA sepertinya ingin meniru Hyundai dalam memberikan nama bagi SUV-nya, ya, Hyundai memang gemar sekali memberikan mobil SUV-nya dengan tajuk daerah di Amerika, sebut saja Hyundai Tucson dan Hyundai Santa Fe, dan kini KIA Telluride juga menggunakan sebuah nama yang merupakan suatu daerah di Amerika. Mobil ini sebenarnya tida...
Varian VW Golf Berkurang, Lupakan Hot-Hatch Legendaris 3 Pintu
0
Comments

Varian VW Golf Berkurang, Lupakan Hot-Hatch Legendaris 3 Pintu

AutonetMagz.com – VW Golf terkenal dengan sejarah panjangnya menjadi hot-hatchback. Yap, hot-hatchback yang dalam artian sebuah mobil mungil, dengan status awalnya terdiri dari varian 3 pintu serta fun to drive. Saking terkenalnya mobil ini, varian lawas hingga Mk. 1 pun seringkali di modif ekstrim dan mampu melawan kekuatan supercar, sadis! ...
Memperingati 40 tahun Anti-Lock Bracking System
0
Comments

Memperingati 40 tahun Anti-Lock Bracking System

AutonetMagz.com – Apa kalian sudah familiar dengan sistem ABS? Yap, Sistem pengereman dengan kepanjangan Anti-Lock Bracking System ya bukan ‘Asal Berhenti Syukur’. Tentunya kalian sudah cukup akrab dengan nama sistem ABS ini, toh sistem ini bukan lagi sistem keamanan untuk mobil mevvah seperti satu atau dua dekade silam. Namun, A...
Recall Subaru Ascent: Salah Setitik  Berujung Penggantian Unit
0
Comments

Recall Subaru Ascent: Salah Setitik Berujung Penggantian Unit

AutonetMagz.com – Jika biasanya recall hanya sebatas panggilan ke dealer dan dilakukan perbaikan software atau penggantian sparepart, yang terjadi pada Subaru Ascent ini diluar kewajaran, tidak tanggung- tanggung, penggantian unit dilakukan oleh Subaru. Memang kenapa ya Subaru ini sampai – sampai harus dilakukan penggantian unit? Consum...
VW Atlas Tanoak: Lampu Hijau Menuju Jalur Produksi?
0
Comments

VW Atlas Tanoak: Lampu Hijau Menuju Jalur Produksi?

AutonetMagz.com  – New York Auto Show menjadi ajang penampakan dari VW Atlas Tanoak dan baru – baru ini mereka seolah menyiratkan bahwa double cabin garang ini akan memasuki lampu hijau produksi. Sasaran mereka tentunya lebih ke pasar Amerika, dimana pick-up truck merupakan pasar yang gemuk disana. Coba kita lihat dari segi desainnya, ...
BMW Z4 2019 : Saudara Toyota Supra dari Jerman Sudah Hadir!
0
Comments

BMW Z4 2019 : Saudara Toyota Supra dari Jerman Sudah Hadir!

AutonetMagz.com – Setelah lama ditunggu-tunggu dan kita hanya menikmati bocoran atau gosip, akhirnya penampakan final dari BMW Z4 terbaru muncul ke khalayak. Mengikuti desain dari mobil konsep yang hadir sejak tahun lalu dan masih dengan ciri khas BMW, double kidney grill besar dengan kombinasi lampu dan kap mesin yang menggugah selera para p...
Milan Red : Supercar Baru Bertenaga 1.306 hp!!
0
Comments

Milan Red : Supercar Baru Bertenaga 1.306 hp!!

AutonetMagz.com – Jikalau Anda sudah bosan dengan merek – merek kenamaan seperti Bugatti dan Koenigsegg, baru – baru ini ada sebuah pemain baru bernama Milan Automotive. Seperti yang kami sebutkan tadi, meski baru, ia menyasar kepada merek level tinggi seperti Bugatti dan Koenigsegg, pede sekali ya? Memang apa saja sih yang mereka...
Mercedes-Benz Unimog Fire Truck Edition: Pelibas Hutan, Pelahap Api
0
Comments

Mercedes-Benz Unimog Fire Truck Edition: Pelibas Hutan, Pelahap Api

AutonetMagz.com – Pernahkah kalian melihat mobil pemadam kebakaran yang sanggup melibas segala medan? Jika berkaca pada mobil damkar di Indonesia, kebanyakan unitnya hanyalah sebuah truk besar dengan perlengkapan pompa maupun tangki dari perusahaan karoseri, soal kehebatan mobil dalam segala medan, pastinya diragukan. Maka dari itu yuk kita i...
Honda HR-V 2019 Versi Eropa, Kini Ada Turbonya!
0
Comments

Honda HR-V 2019 Versi Eropa, Kini Ada Turbonya!

AutonetMagz.com – Lho, ada Honda HR-V yang pakai Turbo? Iya, betul bukan becanda dan memang benar adanya. Namun sayang seribu sayang, mobil ini bukan untuk konsumen di Indonesia. Kita harus puas dengan pilihan mesin 1.500 cc dan 1.800 cc. Model Honda HR-V yang kami ceritakan disini justru spek Eropa yang ber-Turbo. Lalu, apalagi perubahannya? Unt...
BMW M8 Tertangkap di Nurburgring, Pertanda Bagus?
0
Comments

BMW M8 Tertangkap di Nurburgring, Pertanda Bagus?

AutonetMagz.com – Dengan meluncurnya BMW seri-8 beberapa bulan yang lalu, memang tidak aneh apabila BMW sedang men-develop varian kencangnya, yakni M8. Dengan mengambil sumber dari Auto Motive Mike, M8 ini tampak tertutupi kamuflase sekilas tidak tampak seperti sebuah BMW. Digadang – gadang akan berhadapan langsung dengan Mercedes-Benz ...