Hyundai Tucson 2019, Pertama dengan Teknologi Diesel Mild Hybrid
0
Comments

Hyundai Tucson 2019, Pertama dengan Teknologi Diesel Mild Hybrid

AutonetMagz.com – Hyundai Tucson 2019 menjadi model Hyundai pertama yang disematkan mesin diesel yang dilengkapi dengan mild hybrid system, sama seperti saudara satu negaranya KIA Sportage 2019. Seberapa canggih mesin yang ditawarkan Hyundai pada Tucson terbaru ini? Mesin yang digunakan berkubikasi 2.000 cc dengan baterai lithium-ion 48 volt 0,4...
BMW X5 2019 Resmi Diumumkan ke Khalayak Ramai
0
Comments

BMW X5 2019 Resmi Diumumkan ke Khalayak Ramai

AutonetMagz.com – Meski dikabarkan akan rilis pada saat Paris Motor Show 2018 Oktober mendatang, website resmi BMW telah merilis gambar dari BMW X5 terbarunya. Sekilas pandang BMW X5 ini merupakan pemain yang segar dengan ciri khas ala BMW yang tetap dipertahankan, bagaimanakah detail lengkap dari mobil ini? BMW X5 terbaru memiliki bahasa eksteri...
Subaru WRX Limited Edition 2019, Spesial dengan Warna Abu
0
Comments

Subaru WRX Limited Edition 2019, Spesial dengan Warna Abu

AutonetMagz.com – Gelaran Subaru Tecnica International Boxerfest 2018 dimanfaatkan Subaru untuk menampilkan 2 jajaran edisi spesial terbarunya. Total mereka memproduksi 1000 mobil edisi khusus ini dengan rincian 750 unit untuk WRX biasa sedangkan 250 unit untuk WRX STI. Apa saja yang mereka tawarkan?Dengan harga paling murah sekitar 32.595 dollar...
Ferrari FXX-K Evo Dijual Bebas, Siapa Pembelinya?
0
Comments

Ferrari FXX-K Evo Dijual Bebas, Siapa Pembelinya?

AutonetMagz.com – Seperti yang kita ketahui Ferrari sebagai produsen mobil super yang terkenal dari Italia seringkali menciptakan edisi spesial dari jajaran mobilnya. Tidak hanya itu mereka pun biasanya menjual mobil tersebut kepada customer setia yang notabene hanya segelintir orang saja yang mereka tawarkan dan lebih sedikit lagi yang mau membe...
Nissan IMx EV: Crossover Elektrik Pembaca Pikiran Pengemudi
0
Comments

Nissan IMx EV: Crossover Elektrik Pembaca Pikiran Pengemudi

AutonetMagz.com – Alih – alih mempersiapkan Nissan Juke generasi mendatang, Nissan malah memberi kabar bahwa mereka akan segera meneruskan crossover full elektriknya, Nissan IMx EV ke jalur produksi. Ya, setidaknya Mamoru Aoki sebagai executive design director dari Nissan positif mengatakan hal tersebut yang akan terealisasi beberapa tahun ke ...
Mitsubishi L200 Barbarian SVP : Terasa Kurang ‘Barbar’
0
Comments

Mitsubishi L200 Barbarian SVP : Terasa Kurang ‘Barbar’

AutonetMagz.com – Lagi – lagi varian edisi khusus diluncurkan untuk Mitsubishi L200 alias Mitsubishi Strada Triton apabila versi Indonesianya. Mobil ini sendiri bernama Mitsubishi L200 Barbarian SVP II yang merupakan mobil ke-2 divisi Special Vehicle Project. Secara eksterior mobil ini tampak silau dengan aksen oranyenya, lalu apakah ubahan la...
Pininfarina akan Beralih Menjadi Produsen Mobil Listrik
0
Comments

Pininfarina akan Beralih Menjadi Produsen Mobil Listrik

AutonetMagz.com – Sudah berpuluh – puluh tahun lamanya Pininfarina dikenal sebagai perusahaan design mobil yang ternama, terutama akan hubungannya dengan Ferrari. Ya, walaupun begitu, ada beberapa mobil lain racikan Pininfarina yang lebih merakyat, seperti Hyundai Matrix yang juga di desain oleh Pininfarina sih, tapi sepertinya desainnya agak ...
Bugatti Chiron Sport : Varian Kentjang dari Mobil Kentjang
0
Comments

Bugatti Chiron Sport : Varian Kentjang dari Mobil Kentjang

AutonetMagz.com – Rasanya baru kemarin – kemarin ini Bugatti Veyron mampir ke Indonesia dengan harga yang mencengangkan, dan di Geneva International Motor Show, hal itu mah sudah basi. Ya, menurut kami agak lucu jika suatu mobil diluncurkan di Indonesia padahal di dunia varian selanjutnya sudah keluar, jadi agak gimana gitu, lain ceritanya ...
Aston Martin Lagonda Vision Concept: Mobil Listrik Seksi dari Inggris
0
Comments

Aston Martin Lagonda Vision Concept: Mobil Listrik Seksi dari Inggris

AutonetMagz.com – Berita mengenai mobil listrik memang bukanlah hal baru pada jaman now. Meski begitu, penggunaan mobil listrik di negara kita sendiri masih jauh dari gambaran umum. Mobil listrik di negara ini masih suatu hal yang tidak biasa, terlihat wah, gambaran masa depan dan banyak mengundang kontroversi. Adalah Lagonda, mungkin kurang fami...
Subaru Viziz Tourer, Crossover Wagon Modern
0
Comments

Subaru Viziz Tourer, Crossover Wagon Modern

AutonetMagz.com – Sejatinya mobil wagon memang diperuntukan sebagai mobil keluarga, dengan pengendalian khas sedan namun kepraktisan layaknya sebuah SUV yang menjadi nilai jualnya. Sayang mobil jenis ini kurang laku di Indonesia, padahal dalam jajaran mobil klasik maupun retro, harganya menjulang sekali lho.. Subaru Viziz Tourer pun seakan i...