HUT ke 50, Toyota Indonesia Luncurkan Sejumlah Program Baru
0
Comments

HUT ke 50, Toyota Indonesia Luncurkan Sejumlah Program Baru

AutonetMagz.com – Tahun 2021 ini adalah tahun yang spesial bagi Toyota Astra Motor (TAM) selaku APM dari Toyota di Indonesia. Per tahun ini, Toyota telah menegaskan eksistensi mereka selama 50 tahun di Tanah Air. Dan momen ini tentunya tidak akan disia-siakan oleh pihak TAM. Sejumlah kejutan telah dipersiapkan oleh pihak TAM untuk memberikan ...
Toyota Boyong Ekosistem Mobil Listrik di Bali, Bisa Disewa Lho
0
Comments

Toyota Boyong Ekosistem Mobil Listrik di Bali, Bisa Disewa Lho

AutonetMagz.com – Kalau kami meminta kalian membayangkan salah satu destinasi wisata lokal di Indonesia, maka daerah mana yang langsung muncul di pikiran kalian? Kalau kami, tentunya Bali. Pulau Dewata memang memiliki banyak potensi yang selalu mengagumkan untuk wisatawan, baik lokal maupun interlokal asing. Namun, sejak adanya pandemi COVID-...
Toyota GR Yaris Indonesia : Booking Mulai 25 Maret, Cuma 126 Unit!
0
Comments

Toyota GR Yaris Indonesia : Booking Mulai 25 Maret, Cuma 126 Unit!

AutonetMagz.com – Akhirnya, apa yang dirindu – rindukan oleh para pecinta Yaris di Indonesia pun diwujudkan oleh Toyota. Toyota Astra Motor (TAM) secara resmi telah menyebar rilis terkait Toyota GR Yaris. Dalam rilis resmi tersebut, Toyota Indonesia memaparkan bahwa unit Toyota GR Yaris akan segera mengaspal di Indonesia, dan tentunya m...
Toyota Realisasikan Investasi 28 Triliun, Tingkatkan Ekspor!
0
Comments

Toyota Realisasikan Investasi 28 Triliun, Tingkatkan Ekspor!

AutonetMagz.com – Masih melanjutkan perihal lawatan Menperin ke Jepang minggu lalu, setelah membahas Honda, Mazda, dan Suzuki, maka kini giliran si Raksasa, Toyota. Yap, Pabrikan berlogo triple elips ini tidak ketinggalan dalam hal investasi di Tanah Air. Malahan, investasi yang dilakukan oleh Toyota angkanya paling besar diantara pabrikan as...
Toyota GR Yaris Siap Mengaspal di Indonesia, NJKB 453 Jutaan!
0
Comments

Toyota GR Yaris Siap Mengaspal di Indonesia, NJKB 453 Jutaan!

AutonetMagz.com – Diterbitkannya Permendagri no 1 tahun 2021 ini menjadi sebuah harapan yang sangat dinantikan oleh insan otomotif, apalagi untuk media seperti kami. Banyak sekali informasi dan bocoran mengenai calon produk baru di Indonesia, termasuk yang akan kita bahas kali ini. Yap, sesuai judul di atas, produk yang akan kami bahas kali i...
NJKB Toyota Raize & Daihatsu Rocky Muncul di Permendagri!
0
Comments

NJKB Toyota Raize & Daihatsu Rocky Muncul di Permendagri!

AutonetMagz.com – Di akhir minggu yang juga menjadi long weekend kemarin, muncul sebuah berkas di laman Kemendagri. Berkas tersebut adalah Peraturan Menteri Dalam Negeri (Permendagri) No 1 tahun 2021 yang memuat mengenai Perhitungan Dasar Pengenaan Pajak Kendaraan Bermotor dan Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor Tahun 2021. Nah, dalam peraturan...
Toyota Kembali Jadi Merek Mobil Terlaris di Dunia!
0
Comments

Toyota Kembali Jadi Merek Mobil Terlaris di Dunia!

AutonetMagz.com – Tidak mudah untuk tetap berdiri mantap dan stabil di tahun 2020, semua gara-gara pandemi yang tiba-tiba merebak di seluruh muka bumi. Semua pihak kena imbasnya, tak terkecuali pabrikan mobil. Beberapa pihak bahkan terpaksa mengurangi karyawan dan menutup pabrik demi menjamin keberlangsungan bisnis, dan karena kondisi ekonomi yan...
Muka Toyota GR 86 Terbaru Bocor!
0
Comments

Muka Toyota GR 86 Terbaru Bocor!

AutonetMagz.com – Sukses dengan 86 serta BRZ, Toyota dan Subaru merasa bahwa mobil yang fun to drive ini layak untuk dilanjutkan. Masih menggunakan DNA yang sama dengan beberapa upgrade yang menutupi kekurangan pendahulunya, terlihat bahwa dua pabrikan Jepang ini serius untuk membangun sang coupe. Dengan keluarnya Subaru BRZ pada November 202...
Nama Toyota Celica Muncul Lagi, Tanda-Tanda…
0
Comments

Nama Toyota Celica Muncul Lagi, Tanda-Tanda…

AutonetMagz.com – Penggemar Toyota tidak akan asing dengan nama Toyota Celica. Sejarah singkat, dulu Toyota Celica punya nama asli Toyota Celica Supra, namun suatu hari Toyota memutuskan untuk memisahkan nama “Celica” dan “Supra” jadi 2 mobil yang berbeda. Alhasil, Toyota Supra jadi Supra yang kita tahu sekarang dan Toyota Celica tetap ja...
Walau Turun, Toyota Masih Pimpin Pasar Otomotif Indonesia
0
Comments

Walau Turun, Toyota Masih Pimpin Pasar Otomotif Indonesia

AutonetMagz.com – Sudah rahasia umum kalau pasar otomotif di Indonesia anjlok di tahun 2020 lalu. Pandemi dan juga kondisi ekonomi menjadi faktor yang meluluh lantahkan penjualan otomotif lokal. Efeknya pun mempengaruhi capaian setiap pabrikan, termasuk Toyota. Toyota Astra Motor (TAM) selaku APM resmi Toyota di Indonesia pun ikut terkena imb...