Honda : Kami Targetkan Durasi Charging Mobil Listrik 15 Menit
0
Comments

Honda : Kami Targetkan Durasi Charging Mobil Listrik 15 Menit

AutonetMagz.com – Saat hadir di Frankfurt Motor Show, Honda membawa konsep Urban EV dan berlanjut ke Tokyo Motor Show untuk merilis Honda Sports EV. Itu adalah dua mobil konsep yang memberi petunjuk bahwa Honda melihat masa depan mobil adalah mesin listrik, bahkan mereka sendiri sudah bilang kalau Honda Urban EV siap untuk diproduksi massal dan &...
Honda Sports Vison Gran Turismo : Inilah Mobil Misterius Honda
0
Comments

Honda Sports Vison Gran Turismo : Inilah Mobil Misterius Honda

AutonetMagz.com – Beberapa bulan yang lalu, Honda kepergok tengah mendaftarkan paten desain mobil sport baru yang digadang-gadang bakal jadi NSX Junior. Tidak hanya itu, ada nama “ZSX” yang dipatenkan Honda juga. Apa ini calon mobil baru Honda? Ya, tapi bukan mobil nyata. Inilah realisasi virtual paten-paten tersebut, namanya Honda Sports Vis...
First Impression Review Honda NSX NC1 2017
0
Comments

First Impression Review Honda NSX NC1 2017

AutonetMagz.com – Ada suatu momen di kala Honda bisa membuat mobil yang bisa menyamai level sebuah Ferrari. Adalah Honda NSX yang disebut sebagai mobil sport Jepang yang mengubah dunia otomotif selain Toyota 2000GT, Mazda RX-7 dan famili Nissan Skyline GT-R. Misi Honda NSX di tahun 1990-an adalah membuktikan kepada dunia bahwa memiliki mobil spor...
Tokyo Motor Show 2017 : Honda Jamin Sebagian Modelnya Akan Bertenaga Listrik
0
Comments

Tokyo Motor Show 2017 : Honda Jamin Sebagian Modelnya Akan Bertenaga Listrik

AutonetMagz.com – Panggung Honda di Tokyo Motor Show 2017 sekarang bukan milik mobil konvensional lagi, melainkan mobil listrik. Lihat saja, di panggung utama ada 3 mobil konsep yang semuanya adalah mobil listrik. Sebut saja Honda NeUV, Honda Urban EV dan Honda Sports EV. Euforia ini juga merambah ke divisi roda dua Honda dengan munculnya Honda &...
Honda NSX GT3 Dijual 7,2 Miliar, Spesifikasi Balap Murni
0
Comments

Honda NSX GT3 Dijual 7,2 Miliar, Spesifikasi Balap Murni

AutonetMagz.com – Apakah anda salah satu yang melihat Honda NSX sebagai salah satu mobil yang “Wow”?? Jika iya, maka anda akan lebih tercengang lagi dengan mobil yang satu ini. Ya, mobil ini adalah Honda NSX GT3, versi balap dari Honda NSX yang akan dijual mulai tahun 2018 mendatang. Mobil ini sendiri sudah cukup secara spesifika...
Honda Eropa Bicara Tentang Penerus Honda S2000
0
Comments

Honda Eropa Bicara Tentang Penerus Honda S2000

AutonetMagz.com – Saat Honda NSX kembali, masih ada satu model lagi yang diharapkan muncul untuk melengkapi jajaran mobil sport Honda. Ya, siapa lagi jika bukan roadster legendaris Honda S2000? Rumor tentang kembalinya Honda S2000 sudah mencuat selama 1-2 tahun terakhir, bersamaan dengan kedatangan NSX. Tapi apa sebenarnya yang ada di kepala Hond...
Nama Paten Honda ZSX Didaftarkan di Eropa, Baby NSX?
0
Comments

Nama Paten Honda ZSX Didaftarkan di Eropa, Baby NSX?

AutonetMagz.com – Dengan Honda NSX, Honda beritikad kembali ke pasar mobil-mobil kencang pasca lama tidak punya mobil kencang lain yang bisa lari dan belok selain Honda Civic Type R (CR-Z tak masuk hitungan). Dulu, slot mobil sport di bawah Honda NSX diisi oleh Honda S2000, namun kalau sekarang, Honda sepertinya tergiur untuk membuat satu mobil &...
Honda NSX-GT Tampil Bengis Dengan Mesin Lebih Kecil
0
Comments

Honda NSX-GT Tampil Bengis Dengan Mesin Lebih Kecil

AutonetMagz – Honda atau Acura NSX yang kita kenal saat ini memiliki mesin 3.500 cc V6 twin turbo dan 3 motor listrik yang menghasilkan kombinasi tenaga hingga 581 PS. Tetapi varian Honda NSX-GT, Honda justru mengaplikasikan mesin 2.000 cc pada Honda NSX-GT yang bertenaga bertenaga lebih dari 600 Hp. Mesin yang dibekali di Honda NSX-GT &helli...
Drag Race : Lamborghini Aventador vs Honda NSX
0
Comments

Drag Race : Lamborghini Aventador vs Honda NSX

AutonetMagz.com – Sekarang, Honda NSX – atau Acura NSX – bukan lagi bahan cernaan para petrolhead di internet saja. Model barunya sudah keluar, beberapa pihak sudah mengetesnya bahkan membawanya balapan (bahkan sudah ada satu yang tabrakan di Taiwan). Top Gear misalnya, saat Chris Harris memacunya dan Stig membawanya di test track, dia membuk...
World’s Greatest Drag Race 6 : Hasil di Luar Dugaan!
0
Comments

World’s Greatest Drag Race 6 : Hasil di Luar Dugaan!

AutonetMagz.com – Acara rutin Motor Trend yang mengumpulkan berbagai jenis mobil kencang untuk diadu dalam satu balap lintasan lurus atau drag race selalu dinanti car enthusiast di seluruh dunia. Bertajuk World’s Greatest Drag Race, dan kali ini sudah mencapai gelaran keenam, di mana semua mobil-mobil baru bertenaga sadis membuktikan diri, siap...