Subaru Berkolaborasi dengan The North Face di GJAW 2023
AutonetMagz.com – Subaru turut berpartisipasi pada gelaran GAIKINDO Jakarta Auto Week (GJAW) 2023 di Gedung Jakarta Convention Center, Senayan, Jakarta Pusat. Dengan menghadirkan Indonesia Premiere dari SUV terbaru Subaru dan kolaborasi Automotive X Lifestyle bersama The North Face. Menduduki Assembly Hall AS5, Subaru menempati area seluas 27...