AutonetMagz.com – Mobil listrik pertama Porsche, yakni Porsche Taycan sebelumnya hanya tersedia dalam 3 varian : Taycan 4S, Taycan Turbo dan Taycan Turbo S. Kini, Porsche merilis varian baru Taycan yang hanya diberi nama “Taycan” saja tanpa embel-embel apa pun di belakang namanya. Varian ini awalnya muncul di China, tapi belakangan mulai dipe...
AutonetMagz.com – Pada minggu lalu, 12 Januari 2021, Nissan Indonesia mengundang beberapa jurnalis, termasuk Autonetmagz untuk melakukan First Drive mobil andalan terbaru mereka, yaitu Nissan Magnite di markas besar Nissan Indonesia di MT Haryono, bagaimana impresinya? Pantenign artikel ini sampai habis. Sekilas Pandang Tentu saja di event ini se...
AutonetMagz.com – Kemarin kami sudah membahas mengenai capaian penjualan dari Honda Prospect Motor (HPM) selama 2020 kemarin. Angka penjualan Honda di Indonesia memang anjlok seperti halnya pabrikan otomotif lain di Indonesia. Namun, ada sebuah fenomena menarik dimana Honda malah berhasil mengirim Honda Brio sebagai produk terlaris. Honda Bri...
AutonetMagz.com – Baru saja kita melalui pergantian tahun 2021, musibah datang silih berganti. Baik dari bencana alam maupun human error hingga dalam negeri maupun luar negeri, banyak dari saudara kita maupun pelaku bisnis sedang dirundung masalah. Tak terkecuali manufaktur mobil asal Belanda yaitu Spyker NV, dikabarkan mereka telah kehabisan...
AutonetMagz.com – Memasuki generasi ke-12 (E210) pada 2018 lalu, small-sized sedan keluaran Toyota ini mendapatkan beberapa fitur serta varian tambahan di negeri gajah putih. Mobil yang sudah memakai platform Toyota New Global Architecture (TNGA) tipe GA-C ini tersedia dari mulai varian Limo yang bermesin 1ZR-FBE hingga varian GR Sport yang m...
AutonetMagz.com – Berjibaku di jalan raya atau jalan tol, pasti ada saja kejadian yang rasanya akan lebih afdol kalau kita bisa mendapatkan rekamannya dalam bentuk video. Nah, konten video yang terekam bisa digunakan untuk hal-hal yang positif, mulai dari berbagi pengalaman kepada teman dan kerabat kita, membuktikan suatu kejadian yang mungkin ja...
AutonetMagz.com – Soal mobil listrik, memang masih banyak orang yang malu-malu kucing untuk berpindah dari mobil biasa ke mobil listrik. Berbagai cara dilakukan oleh pabrikan agar konsumen tertarik dengan mobil listrik, salah satunya dengan melahirkan kembali nama mobil lama mereka sebagai mobil listrik, namun dengan teknologi canggih dan desain ...
AutonetMagz.com – Sosok All New Honda HR-V alias Honda Vezel adalah salah satu mobil yang paling dinantikan dari Honda. Unit tes yang diduga adalah All New Honda HR-V pun sudah berulang kali tertangkap kamera. Nah, kali ini, pihak Honda telah resmi mengunggah teaser dari All New Honda HR-V. Dan menariknya, Honda juga sudah menjadwalkan launch...
AutonetMagz.com – Pandemi telah berhasil menggebuk pasar otomotif di Indonesia tahun lalu, termasuk segmen premium. Namun, rivalitas antara Mercedes-Benz dan BMW masih terus menarik untuk dilihat. Lantas, siapakah juara dari rivalitas sengit ini di tahun 2020? Sesuai judul diatas, Mercedes-Benz berhasil mengungguli capaian penjualan dari BMW,...
AutonetMagz.com – Kalau kita mundur ke 2 atau 3 tahun lalu, penjualan mobil secara digital di Indonesia masih sangat minim. Bisa dikatakan bahwa penjualan seluruhnya masih berbasis offline atau tatap muka langsung. Namun, pandemi mengubah segalanya. Dan kini platform online menjadi sangat penting bagi pabrikan otomotif, termasuk Toyota. Yap, ...