BMW Motorrad Segarkan G310GS dengan Warna Baru
0
Comments

BMW Motorrad Segarkan G310GS dengan Warna Baru

AutonetMagz.com – Kalian kenal dengan sosok BMW Motorrad G310GS? Yap, motor tersebut adalah motor adventure milik BMW Motorrad yang berukuran paling kompak. Dan motor ini sudah dipasarkan sejak tahun 2018 silam di Indonesia, dan baru – baru ini mendapatkan update untuk menyegarkan tampilan dari sang motor. Apa update-nya? Mari kita baha...
Vespa S 125 Versi 2020 Dirilis, Vespanya Millenial!
0
Comments

Vespa S 125 Versi 2020 Dirilis, Vespanya Millenial!

AutonetMagz.com – Vespa Indonesia yang berad di bawah naungan PT Piaggio Indonesia kembali memberikan kejutan dengan merilis Vespa S 125 i-get versi 2020. Nah, kali ini pihak Vespa memberikan beberapa update pada salah satu line up kompaknya ini. Lantas, apa saja yang baru di motor yang ditujukan untuk anak muda ini? Mari kita bahas. Kali &he...
Piaggio Resmikan Cabang Baru di Bandar Lampung
0
Comments

Piaggio Resmikan Cabang Baru di Bandar Lampung

AutonetMagz.com – Pasca PSBB, sejumlah pabrikan otomotif di Indonesia nampak mulai memanasi mesin mereka untuk segera tancap gas guna memperbaiki kondisi mereka yang terpuruk selama awal pandemi COVID-19. Dan salah satu langkah yang layak dipertimbangkan adalah menambah banyak cabang dan layanan sehingga ada semakin banyak calon konsumen yang...
New Yamaha Tricity 300 : Dapat Standing Assist & Frame Baru!
0
Comments

New Yamaha Tricity 300 : Dapat Standing Assist & Frame Baru!

AutonetMagz.com – Apakah kalian mengenali sosok Yamaha Tricity? Yap, salah satu line up Yamaha di segmen Leaning Multi Wheel tersebut memang sempat dan masih dipasarkan di Indonesia dengan kubikasi mesin 155cc VVA. Nah, evolusi terbarunya sebenarnya muncul di Tokyo Motor Show 2019 lalu dengan bekal mesin lebih besar dan menjadi Yamaha Tricity...
Royal Enfield Serius Siapkan Motor Bertenaga Listrik!
0
Comments

Royal Enfield Serius Siapkan Motor Bertenaga Listrik!

AutonetMagz.com – Kalau kita bicara mengenai motor Royal Enfield, maka apa yang muncul di benak kalian? Motor klasik? Motor Bahan? Merk Motor Legendaris? Tentu tidak jauh – jauh dari image tersebut. Namun, bagaimana kalau kami menyebutkan bahwa Royal Enfield akan membuat sebuah motor listrik? Awalnya kami agak meragukannya, namun ternya...
Yamaha : Kalau Ada Permintaan, Kami Akan Buat Motor Adventure 300cc
0
Comments

Yamaha : Kalau Ada Permintaan, Kami Akan Buat Motor Adventure 300cc

AutonetMagz.com – Beberapa tahun terakhir segmen motor adventure nampak terus bertumbuh. Kok bisa? Tentu semua kembali ke kebutuhan dari konsumen. Toh, buktinya Honda sampai memperkenalkan skuter matik bertema adventure, walaupun sebenarnya Yamaha sudah memiliki Yamaha X-Ride terlebih dahulu. Lantas, apakah Yamaha tidak tertarik mencoba di ku...
Yamaha Jatim Gelar Flash Sale, R25 Diskon 10 Juta!
0
Comments

Yamaha Jatim Gelar Flash Sale, R25 Diskon 10 Juta!

AutonetMagz.com – Seperti yang beberapa kali kami katakan, ada banyak cara bagi pengusaha di bidang otomotif untuk ikut merayakan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke 75. Dan salah satunya adalah memberikan program menarik, seperti yang dilakukan oleh Yamaha Jatim. Dan program menarik dari Yamaha Jatim kali ini adalah flash sale, persis sepe...
Yamaha Gelar Kompetisi Mobile Legends, Bisa Dapat Motor!
0
Comments

Yamaha Gelar Kompetisi Mobile Legends, Bisa Dapat Motor!

AutonetMagz.com – Siapa diantara kalian yang hobinya utak atik smartphone untuk bermain games? Kalau kalian salah satunya, maka kalian perlu memperhatikan tawaran yang diberikan oleh pihak Yamaha. Baru – baru ini, pihak Yamaha Indonesia mengumumkan sebuah kompetisi games online yang bertajuk Yamaha Generasi 125 E-Sport Competition (YGE...
Peringati HUT RI, Yamaha Jatim Gelar Pesta Merdeka!
0
Comments

Peringati HUT RI, Yamaha Jatim Gelar Pesta Merdeka!

Surabaya, AutonetMagz.com – Bulan Agustus adalah bulan yang spesial untuk Negeri kita tercinta, karena di bulan inilah Indonesia merayakan hari ulang tahun kemerdekaannya. Dan untuk menyemarakkan perayaan HUT Kemerdekaan RI, Yamaha Jatim yang digawangi Surya Timur Sakti Jatim (STSJ) menggelar sebuah program spesial yang mereka beri nama Pesta...
Royal Enfield : Opsi Bahan Baku Modifikator Indonesia
0
Comments

Royal Enfield : Opsi Bahan Baku Modifikator Indonesia

AutonetMagz.com – Bagi kalian pecinta modifikasi motor, tentunya mempertimbangkan motor bahan untuk modifikasi menjadi sebuah hal yang penting. Tak sedikit yang membeli motor lawas yang kondisinya masih bagus untuk menjadi bahan modifikasi. Sayangnya, sebagaimana umumnya motor bekas, maka bisa jadi ada resiko yang muncul. Dan di saat yang ber...