Gallery Foto Yamaha Grand Filano Neo Black : Hitam Yang Menawan
0
Comments

Gallery Foto Yamaha Grand Filano Neo Black : Hitam Yang Menawan

Surabaya, AutonetMagz.com – Beberapa waktu lalu, tim AutonetMagz diajak oleh Yamaha Jatim untuk merasakan langsung rasa berkendara dari Yamaha Grand Filano Hybrid Connected dalam perjalanan dari Surabaya ke Batu. Nah, dalam kesempatan ini, kami langsung memilih unit bertipe Neo dengan Warna hitam. Alasannya sederhana, warna hitam di Yamaha Gr...
Libas 220 Kilometer Bersama Yamaha Grand Filano : Enak Dipakai Riding Jauh?
0
Comments

Libas 220 Kilometer Bersama Yamaha Grand Filano : Enak Dipakai Riding Jauh?

Surabaya, AutonetMagz.com – Sejak diperkenalkan di awal 2023, nama Yamaha Grand Filano memang menjadi salah satu model classy Yamaha yang diburu oleh konsumen. Alhasil, inden dari motor ini sempat mengular di bulan-bulan awal penjualannya, walaupun kini sudah berangsur normal. Nah, kami pun sudah pernah mencoba motor ini di awal tahun, namun ...
Classy on Vacation Jatim : Explore Batu Bersama Yamaha Grand Filano
0
Comments

Classy on Vacation Jatim : Explore Batu Bersama Yamaha Grand Filano

Surabaya, AutonetMagz.com – Kehadiran Yamaha Grand Filano di Indonesia pada awal tahun 2023 ini memperkuat komitmen Yamaha Indonesia untuk menggarap segmen classy yang sudah mereka mulai sejak tahun lalu. Dan kali ini, tim AutonetMagz mendapatkan kesempatan untuk mencoba langsung motor ini dengan rute yang lebih jauh dan tentunya lebih menant...
Honda Aircraft Company Perluas Jaringannya Ke Wilayah ASEAN
0
Comments

Honda Aircraft Company Perluas Jaringannya Ke Wilayah ASEAN

AutonetMagz.com – Tidak banyak yang tau kalau Honda sebenarnya punya banyak sekali produk dan ragamnya sangat luas. Bukan hanya mobil dan motor, tapi juga mesin pemotong rumput, mesin perahu hingga pesawat pribadi. Meskipun belum sampai ke ranah kimia atau elektronik seperti raksasa Jepang berlogo 3 berlian atau raksasa korea berlogo H miring...
Yamaha MX King 150 Kini Hadir Dengan Stripping Baru!
0
Comments

Yamaha MX King 150 Kini Hadir Dengan Stripping Baru!

AutonetMagz.com – Tidak hanya Yamaha Gear 125 saja yang mendapatkan penyegaran berupa warna baru. Walaupun segmen motor bebek apalagi yang berkopling saat ini memanglah kalah pamornya dibandingkan jenis skuter matic. Namun bukan berarti tidak ada pasarnya, dengan penampilan yang lebih fresh, diharapkan Yamaha MX King 150 ini dapat menjadi pil...
Rem Blong? Ini Kiat-Kiat Menghadapinya Menurut Yamaha STSJ
0
Comments

Rem Blong? Ini Kiat-Kiat Menghadapinya Menurut Yamaha STSJ

AutonetMagz.com – Sebenarnya, setiap pengendara diharuskan untuk melakukan pengecekan kondisi kendaraan sebelum bepergian. Hal ini penting agar dapat mengurangi resiko yang tidak diinginkan selama perjalanan. Salah satunya adalah melakukan pengecekan pada sistem pengereman. Pastikan agar kondisi dan fungsi rem dalam keadaan optimal agar tidak...
Yamaha Gear 125 Berikan Nuansa Atraktif Lewat Warna Baru
0
Comments

Yamaha Gear 125 Berikan Nuansa Atraktif Lewat Warna Baru

AutonetMagz.com – PT Yamaha Indonesia Motor Mfg. (YIMM) kembali menyegarkan tampilan dari skutik Yamaha Gear 125 pada Rabu (03/05) ini lewat peluncuran beberapa skema warna baru. Hadir dengan kombinasi warna dan grafis yang elegan, artistik, serta aktif, Gear 125 kini memiliki total 7 warna baru yang sesuai dengan tema lini model Generasi 125...
AHM Berangkatkan 2.009 Peserta Mudik & Balik Bareng Honda 2023
0
Comments

AHM Berangkatkan 2.009 Peserta Mudik & Balik Bareng Honda 2023

AutonetMagz.com – Dalam rangka menyambut Hari Raya Idul Fitri 1444 H, PT Astra Honda Motor (AHM) telah memberangkatkan 2.009 konsumen sepeda motor Honda yang mengikuti program Mudik dan Balik Bareng Honda (MBBH) 2023 untuk pulang ke kampung halamannya. Total ada 32 armada bus yang mengantarkan 1.409 pemudik dengan rute Jakarta – Yogyakarta...
Suzuki Resmi Umumkan Harga V-Strom 250SX
0
Comments

Suzuki Resmi Umumkan Harga V-Strom 250SX

AutonetMagz.com – Setelah resmi diperkenalkan kehadapan publik Indonesia bulan November 2022 lalu, kini PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) secara resmi mengumumkan harga dan mendistribusikan sepeda motor sport adventure terbarunya, Suzuki V-STROM 250SX untuk pasar Indonesia. Suzuki V-Strom 250SX tampil sebagai “Lightweight Versatile Cross...