Lamborghini Urus : Super-SUV Kencang Bertenaga 650 PS, Torsi Edan
0
Comments

Lamborghini Urus : Super-SUV Kencang Bertenaga 650 PS, Torsi Edan

AutonetMagz.com – Akhirnya, salah satu mobil dari Lamborghini yang dinanti – nantikan datang juga, apalagi kalau bukan Lamborghini Urus. Dengan kehadiran Urus, maka jelas sudah bahwa Lamborghini kembali ke pasar SUV setelah terakhir berada pasar ini di tahun 1993 dengan Lamborghini LM002 alias Rambo Lambo. Kehadiran Lamborghini Ur...
Nissan Siap Produksi Mesin Variable Compression Ratio Untuk SUV di 2018
0
Comments

Nissan Siap Produksi Mesin Variable Compression Ratio Untuk SUV di 2018

AutonetMagz.com – Sekitar setahun yang lalu Nissan pernah membocorkan kepada publik jika pihaknya akan membuat sebuah mesin VCR alias Variable Compression Ration untuk mobil – mobilnya. Dan kabar terbaru menunjukkan bahwa pihak pabrikan asal Jepang ini ternyata serius, dan malah sudah berancang – ancang untuk memproduksi mesin i...
Honda Clarity Menangkan Gelar Green Car Of The Year 2018
0
Comments

Honda Clarity Menangkan Gelar Green Car Of The Year 2018

AutonetMagz.com – Honda Clarity adalah jilid kedua dari Honda FCX Clarity, mobil ramah lingkungan yang memakai mesin hidrogen. Akan tetapi, Clarity beda dengan FCX, sebab di mana FCX pakai mesin hidrogen, Honda Clarity punya 3 jenis pilihan mesin : Plug-in Hybrid, Hidrogen dan Elektrik, sama seperti yang ditawarkan Hyundai Ioniq. Apa alasan Honda...
Generasi Terbaru Toyota Safety Sense Diperkenalkan di 2018
0
Comments

Generasi Terbaru Toyota Safety Sense Diperkenalkan di 2018

AutonetMagz.com – Kalau kita bicara masalah berkendara, poin pertama yang harus kita perhatiikan tetaplah adalah keamanan. Ya, walaupun mobil yang kita gunakan nyaman, driver oriented atau juga mengasyikkan, namun jika celaka di jalan tentunya semua akan sia – sia. Oleh karena itu, pabrikan – pabrikan mobil global berlomba ̵...
Fiat Chrysler Inginkan Kemitraan Teknikal dengan Hyundai
0
Comments

Fiat Chrysler Inginkan Kemitraan Teknikal dengan Hyundai

AutonetMagz.com – Bulan September lalu, sebuah media asal Korea Selatan mengungkapkan bahwa ada probabilitas Hyundai Motor Group yang jadi induk Hyundai, KIA dan Genesis akan membeli kepemilikan Fiat Chrysler Automobiles (FCA). Ini masih rumor belaka, sebab FCA sendiri tidak terlihat berminat untuk menjual kepemilikannya. Kalau soal kepemilikan m...
EPA : Ford GT Lebih Boros Daripada Dodge Viper
0
Comments

EPA : Ford GT Lebih Boros Daripada Dodge Viper

AutonetMagz.com – Normalnya, saat pabrikan menukar mesin besar berpiston banyak demi mesin kecil yang pistonnya lebih sedikit dan pakai turbo, ekspektasi dari alam bawah sadar kita adalah semoga efisiensi bahan bakarnya membaik. Namun pada akhirnya produsen mobil sempat mengakui bahwa era downsizing alias pakai mesin kecil berturbo ini tidak seef...
Regulator Belanda Hukum Denda Volkswagen 7 Miliar Rupiah
0
Comments

Regulator Belanda Hukum Denda Volkswagen 7 Miliar Rupiah

AutonetMagz.com – Volkswagen nampaknya masih belum keluar dari bayang – bayang kesalahan mereka terkait mobil – mobil diesel mereka di masa lalu. Ya, dana yang sangat besar sudah digelontorkan oleh pabrikan asal Jerman ini untuk memperbaiki kesalahan mereka atas skandal dieselgate yang menyeruak beberapa tahun terakhir ini. Dan...
Nissan India Ambil Langkah Hukum Melawan Pemerintah India
0
Comments

Nissan India Ambil Langkah Hukum Melawan Pemerintah India

AutonetMagz.com – Nampaknya pabrikan asal Jepang ini memang cukup lekat dengan maslaah beberapa waktu terakhir ini. Setelah sebelumnya Nissan bermasalah di Jepang karena ada beberapa standar prosedur dalam hal manufakturing yang dicurangi, yang ujungnya berhadapan dengan hukum dan pencabutan ISO, kini Nissan di India bermasalah dengan pemeri...
Suzuki CelerioX, Varian Bergaya Crossover Coba Jaga Eksistensi
0
Comments

Suzuki CelerioX, Varian Bergaya Crossover Coba Jaga Eksistensi

AutonetMagz.com – Hari gini kalau mau merebut perhatian konsumen yang mau gagah-gagahan tapi malas berurusan dengan biaya pemeliharaan SUV sejati yang mahal, gampang. Ambil mobil yang sudah ada, kasih aksesoris ala crossover dan Bingo! Jadi deh! Volvo sudah melakukannya dengan Volvo S60 Cross Country, Toyota dengan Yaris Heykers, Honda dengan WR-...
Daimler Tolak Tawaran Akuisisi Dari Geely
0
Comments

Daimler Tolak Tawaran Akuisisi Dari Geely

AutonetMagz.com – Produsen China sekarang sedang gencar-gencarnya menancapkan cakar mereka di produsen mobil negara lain, khususnya yang sudah terkenal duluan. Contoh paling gampang adalah Geely, merek yang dulu menjual Panda dan LC Cross yang tidak jelas itu kini semakin kuat dengan mengakuisisi Volvo, Proton dan Lotus. Nah lho, mana lagi yang m...