Perang Segmen SUV, Toyota Fortuner Tak Tergoyahkan
0
Comments

Perang Segmen SUV, Toyota Fortuner Tak Tergoyahkan

AutonetMagz.com – Kemarin – kemarin kita sudah membahas segmen LMPV dan small hatchback, maka kita sampai di segmen yang bisa dikatakan paling diminati di tahun 2017 ini, yaitu SUV. Kecenderungan pasar beberapa waktu terakhir yang mengagumi sosok tangguh ala SUV memang membuat pabrikan berlomba menelurkan produk di segmen ini, atau ma...
Lexus Indonesia Terbuka Untuk Bisnis Mobil Bekas
0
Comments

Lexus Indonesia Terbuka Untuk Bisnis Mobil Bekas

AutonetMagz.com – Beberapa Agen Pemegang Merk dari mobil – mobil di segmen premium di Indonesia sebenarnya punya salah satu layanan yang mengkhususkan diri untuk mobil bekas. BMW dan Mercedes-Benz punya layanan serupa untuk produk – produk seken mereka. Namun berbeda dengan kedua pabrikan asal Jerman tersebut, pihak Lexus yang ju...
Perang Segmen Small Hatchback, Suzuki Baleno Salip Toyota Yaris
0
Comments

Perang Segmen Small Hatchback, Suzuki Baleno Salip Toyota Yaris

AutonetMagz.com – Setelah sebelumnya kita membahas segmen LMPV yang punya persaingan sangat ketat, kita beralih ke segmen yang juga tak kalah seru, yaitu segmen small hatchback. Seperti yang kita tahu, salah satu kontestannya yaitu Suzuki Swift sudah terdiskualifikasi sementara dari segmen ini, dan digantikan oleh Suzuki Baleno. Berdasarkan...
Wuling Indonesia Jamin Unit Lokal Bebas Recall
0
Comments

Wuling Indonesia Jamin Unit Lokal Bebas Recall

AutonetMagz.com – Beberapa hari yang lalu, kami sempat mengabarkan bahwa Wuling di negara asalnya harus melakukan recall terhadap 900 ribu produknya karena adanya masalah di tangki bahan bakarnya. Sumber isunya ada di selang yang rentan getas, retak dan bocor dalam penggunaan jangka panjang, dan kebocoran bahan bakar bisa memicu percikan api sert...
Menantikan Kelanjutan Nasib Suzuki Swift di Pasar Indonesia
0
Comments

Menantikan Kelanjutan Nasib Suzuki Swift di Pasar Indonesia

AutonetMagz.com – Segmen pasar small hatchback merupakan salah satu segmen yang cukup diminati di pasar Indonesia, mungkin ucapan terima kasih harus kita berikan kepada beberapa small hatchback modern yang sedekade silam membawa tren ini, seperti Honda Jazz, Toyota Yaris, dan Suzuki Swift. Dan memang nyatanya ketiga mobil inilah yang ban...
Toyota Avanza dan Wuling Confero Jadi Armada Angkot 2018
0
Comments

Toyota Avanza dan Wuling Confero Jadi Armada Angkot 2018

AutonetMagz.com – Kalau kita bicara perkara Angkot, kira – kira mobil apa yang akan langsung muncul di benak kalian? Mitsubishi Colt T120SS? atau Suzuki Carry? Tak salah sih, karena semuanya memang menjadi armada angkot di kota – kota besar. Malahan ada beberapa angkot yang juga menggunakan Daihatsu Grandmax, Tata Ace, dan juga M...
Wuling Cortez Rilis Januari 2018, Ini Dia Detail Fiturnya
0
Comments

Wuling Cortez Rilis Januari 2018, Ini Dia Detail Fiturnya

AutonetMagz.com – Setelah berbulan – bulan menjadi gosip yang menghiasi laman otomotif di Indonesia, kali ini akhirnya sosok dari Wuling Cortez sudah menemui titik terang. Yap, pihak pagi ini Wuling Motors Indonesia yang mengundang media ke Lorin Hotel, Sentul untuk memberikan informasi yang sangat menarik, yaitu kehadiran dari Wulin...
Masa Depan Suzuki Ciaz di Indonesia Tak Menentu, Tinggal Habiskan Stok
0
Comments

Masa Depan Suzuki Ciaz di Indonesia Tak Menentu, Tinggal Habiskan Stok

AutonetMagz.com – Suzuki memang kita kenal sebagai pabrikan yang bisa memberikan mobil yang nyaman dan juga punya fitur yang lumayan oke. Kita lihat saja Suzuki Swift generasi kedua di Indonesia, dan Suzuki Ertiga yang menjadi salah satu LMPV yang nyaman di kelasnya. Dan masih dengan platform yang sama, kita tahu pihak Suzuki juga mengemba...