Honda HR-V 2019 Versi Eropa, Kini Ada Turbonya!
0
Comments

Honda HR-V 2019 Versi Eropa, Kini Ada Turbonya!

AutonetMagz.com – Lho, ada Honda HR-V yang pakai Turbo? Iya, betul bukan becanda dan memang benar adanya. Namun sayang seribu sayang, mobil ini bukan untuk konsumen di Indonesia. Kita harus puas dengan pilihan mesin 1.500 cc dan 1.800 cc. Model Honda HR-V yang kami ceritakan disini justru spek Eropa yang ber-Turbo. Lalu, apalagi perubahannya? Unt...
Harga Hypercar Toyota Bisa Tembus 10 M Rupiah!
0
Comments

Harga Hypercar Toyota Bisa Tembus 10 M Rupiah!

AutonetMagz.com – Meski terkenal sebagai pembuat mobil reguler, jangan remehkan Toyota kalau sudah membuat mobil kencang. Kalau lagi niat, mereka bisa bikin merek besar lain ketar-ketir, contohnya ada di Toyota 2000GT dan Toyota Supra. Mereka juga baru menang di Le Mans (karena Audi dan Porsche keluar), jadi mereka pikir ini saat yang tepat untuk...
Geely Buka 149 Unit Diler 4S di China Hanya Dalam 1 Hari, Edan!
0
Comments

Geely Buka 149 Unit Diler 4S di China Hanya Dalam 1 Hari, Edan!

AutonetMagz.com – Siapa disini yang tak mengenal merk Geely? Jikalau kalian pembaca rutin di laman AutonetMagz, maka kalian jelas sudah tak asing dengan merk asal China ini, walaupun sebenarnya nama Geely juga sejatinya tak terlalu asing karena pernah berjualan di Indonesia. Nah, kita tahu bahwa Geely adalah taipan baru asal China yang se...
Saudi Arabia Jadi Kandidat Penyedia Dana Untuk Tesla
0
Comments

Saudi Arabia Jadi Kandidat Penyedia Dana Untuk Tesla

AutonetMagz.com – Tentunya masih segar di Ingatan kita tentang permasalahan yang menjangkiti Tesla dan Elon Musk dalam beberapa waktu terakhir ini. Yap, sebelumnya memang Musk memberikan sebuah pernyataan yang cukup mengejutkan melalui akun Twitter-nya yang menyebutkan bahwa pihaknya akan mengambil alih Tesla sebagai milik swastanya, dan p...
Peugeot & Toyota Masih Percaya Bahwa Pasar Midsize Sedan Bisa Sukses
0
Comments

Peugeot & Toyota Masih Percaya Bahwa Pasar Midsize Sedan Bisa Sukses

AutonetMagz.com – Pasar sedan di Indonesia makin lama makin seolah terlupakan dan tersisih, namun memang ada alasan mendasar bagi para calon konsumen untuk berpikir berkali – kali sebelum membeli sebuah sedan. Alasannya adalah pajak yang memang lebih mahal dibandingkan dengan jenis lain. Namun kalau di luar negeri, salah satu kemundura...
Generasi Terbaru Ford Ranger Akan Berbagi Platform Dengan VW Amarok
0
Comments

Generasi Terbaru Ford Ranger Akan Berbagi Platform Dengan VW Amarok

AutonetMagz.com – Nama besar dari Ford Ranger memang sebenarnya sudah cukup dikenal di Indonesia, walaupun sayangnya APM dari pabrikan asal Amerika Serikat ini memutuskan untuk meinggalkan operasionalnya di Indonesia. Namun bukan berarti pemberitaan mengenai Ford Ranger akan berhenti juga. Nah, kali ini kabar terbaru kembali muncul, dan meny...
Haval Bajak Desainer Velar & Evoque Dari Jaguar Land Rover
0
Comments

Haval Bajak Desainer Velar & Evoque Dari Jaguar Land Rover

AutonetMagz.com – Jikalau kalian melihat banyak mobil – mobil China, apa salah satu keluhan umum yang kalian lihat dari mobil tersebut?? Mungkin jawaban kalian akan beragam, namun menurut kami keluhan utama adalah pada desain mobilnya yang kebanyakan wagu. Nah, kejadian serupa sebenarnya juga pernah dialami oleh mobil – mobil asa...
Infiniti Keluarkan Mobil Hybrid Berperforma Tinggi?
0
Comments

Infiniti Keluarkan Mobil Hybrid Berperforma Tinggi?

AutonetMagz.com – Mungkin masa ini bisa kita bilang sebagai masa dimana mesin pembakaran internal mulai populer dikawinkan dengan motor elektrik ataupun teknologi lainnya. Kenapa bisa begitu? Coba lihat mobil-mobil keluaran terbaru yang beberapa tidak lagi menggunakan mesin secara total untuk menggerakkan keempat rodanya, inilah yang biasa k...
Benelli TNT 302S : Motor Gado – Gado Yang Serba Nanggung
0
Comments

Benelli TNT 302S : Motor Gado – Gado Yang Serba Nanggung

AutonetMagz.com – Sudah cukup lama kita tak membahas motor baru yang belum ada di Indonesia, karena memang pembahasan seputar motor dalam 2 minggu terakhir hanya berpusat pada gelaran GIIAS 2018 yang baru berakhir pada hari minggu kemarin. Nah, kini ada sebuah motor baru lagi di India, yang punya bentuk yang agak gado – gado alias teri...