Karena COVID-19, Proyek Uji Tabrak Mobil Lokal Mundur
0
Comments

Karena COVID-19, Proyek Uji Tabrak Mobil Lokal Mundur

AutonetMagz.com – Kalian tentu masih ingat bahwa Pemerintah Indonesia sempat menggaungkan rencana untuk membangun fasilitas uji tabrak mobil di Indonesia. Yap, rencana tersebut sangat menarik, karena akhirnya Negeri kita bisa membuat New Car Assessment Prorgramme alias NCAP sendiri. Sayangnya, rencana pmebangunan fasilitas uji tabrak mobil di...
All New Toyota Corolla Altis Raih Bintang 5 di ASEAN NCAP
0
Comments

All New Toyota Corolla Altis Raih Bintang 5 di ASEAN NCAP

AutonetMagz.com – Sebagaimana layaknya sebuah mobil baru, maka tentunya All New Toyota Corolla Altis juga mendapatkan sejumlah pengujian termasuk uji tabrak. Dan baru – baru ini pihak ASEAN NCAP telah menguji tabrak All New Toyota Corolla Altis, dimana hasil yang dicapai oleh rival Honda Civic Turbo & Mazda3 ini tergolong memuaskan....
Bangun EV NCAP, Indonesia Siapkan Dana 1,6 Triliun
0
Comments

Bangun EV NCAP, Indonesia Siapkan Dana 1,6 Triliun

AutonetMagz.com – Nampaknya Pemerintah Republik tercinta ini tidak mau separuh – separuh dalam menggarap segmen kendaraan listrik. Setelah sebelumnya mematok target untuk memproduksi baterai kendaraan listrik di 2022, kini muncul kabar mengenai recana pembangunan fasilitas uji tabrak alias NCAP khusus untuk kendaraan listrik (EV). Bahka...
Latin NCAP : Mitsubishi Triton Tanpa Airbag Dapat Bintang 0!
0
Comments

Latin NCAP : Mitsubishi Triton Tanpa Airbag Dapat Bintang 0!

AutonetMagz.com – Kalian tentu tahu bahwa kini airbags menjadi sebuah standar untuk kendaraan yang dijual baru, dan tujuannya jelas untuk alasan keselamatan. Tapi, kalian juga perlu tahu, bahwa tak semua negara mewajibkan kendaraan baru untuk diperlengkapi dengan piranti tersebut, dan beberapa negara di Amerika latin pun melakukan hal tersebu...
All New Honda Accord Raih Bintang 5 di ASEAN NCAP
0
Comments

All New Honda Accord Raih Bintang 5 di ASEAN NCAP

AutonetMagz.com – Sudah menjadi hal yang lumrah apabila sebuah mobil baru diuji tabrak oleh pihak independen yang bertanggung ajwab di area tersebut. Dan hal yang sama pun dialami oleh Honda Accord generasi terbaru yang baru dirilis di ASEAN pada tahun ini, dan diperkenalkan di Indonesia di GIIAS 2019 kemarin. Nah, pihak ASEAN NCAP sendiri me...
Suzuki Ertiga Rakitan India Raih Bintang 3 di Global NCAP
0
Comments

Suzuki Ertiga Rakitan India Raih Bintang 3 di Global NCAP

AutonetMagz.com – Sudah hampir 2 tahun lamanya pihak Suzuki menjual All New Suzuki Ertiga, baik di pasar ASEAN khususnya Indonesia, hingga di India. Nah, kalian tentu tahu bahwa mobil – mobil yang baru diperkenalkan biasanya juga akan diuji tabrak oleh pihak Independen yang tergabung dalam New Car Assessment Program (NCAP). Menariknya, ...
Toyota Alphard Buktikan Standar Keamanan Bintang 5
0
Comments

Toyota Alphard Buktikan Standar Keamanan Bintang 5

AutonetMagz.com – Di Indonesia, Toyota Alphard telah menjadi salah satu mobil yang lekat dengan kaum berkantong tebal. Bahkan, ada anggapan bahwa biasanya orang ‘kaya’ memiliki satu unit Toyota Alphard di rumahnya, yang menjadikan mobil ini mendapat julukan mobil wajib orang kaya. Dan hal ini wajar karena kenyamanan dan kelegaan y...
Nissan Terra Produksi Thailand Sabet Bintang 5 di ASEAN NCAP
0
Comments

Nissan Terra Produksi Thailand Sabet Bintang 5 di ASEAN NCAP

AutonetMagz.com – ASEAN NCAP kembali menguji kendaraan baru yang dijual di kawasan ASEAN, dan kini giliran SUV ladder frame milik Nissan yaitu Nissan Terra. Yap, pesaing dari Toyota Fortuner dan Mitsubishi Pajero Sport ini baru – baru ini menuntaskan uji tabrak di ASEAN NCAP dan membawa pulang hasil yang menggembirakan. Nissan Terra v...
ASEAN NCAP Grand Prix Award 2018, Rekap Perlombaan Fitur Safety
0
Comments

ASEAN NCAP Grand Prix Award 2018, Rekap Perlombaan Fitur Safety

Autonetmagz.com – Dalam hubungannya dengan ASEAN Automobile Safety Forum yang ke 10 untuk tahun ini, ASEAN NCAP juga mengambil kesempatan dalam memberikan penghargaannya kepada semua penerima ASEAN NCAP Grand Prix Awards 2018. Eits tunggu dulu, memang apa sih ASEAN NCAP Grand Prix Awards 2018? Jadi Grand Prix yang satu ini adalah perlomb...