Program Baru Bugatti Berikan Garansi 15 Tahun Untuk Veyron
0
Comments

Program Baru Bugatti Berikan Garansi 15 Tahun Untuk Veyron

AutonetMagz.com – Garansi mobil yang biasa kita tahu paling hanya berkisar 3 tahun, 5 tahun atau bahkan 7 tahun. Nah, kalau ada yang menawarkan garansi 15 tahun, bagaimana? Ada lho yang menawarkan, dan pelakunya bukan merek mobil biasa, melainkan merek hypercar. Bugatti memperkenalkan Loyalty Maintenance Program atau Program Loyalitas Pemeliharaa...
Honda Patenkan Air Intake Baru, Buat NSX-R Kah?
0
Comments

Honda Patenkan Air Intake Baru, Buat NSX-R Kah?

AutonetMagz.com – Hanya ada satu mobil Honda di tahun 2018 ini yang pakai lencana Type R, dan itu adalah Civic Type R. Kalau Honda punya niat yang kuat untuk memperkuat citra Type R, maka mereka harus menggodok mobil lain untuk dibuatkan versi Type R-nya. Mungkin bukan Accord, bukan juga Jazz, meski kami takkan menolak jika …
Rimac Bakal Hantam Tesla Pakai Mobil Listrik Baru
0
Comments

Rimac Bakal Hantam Tesla Pakai Mobil Listrik Baru

AutonetMagz.com – Hadirnya Tesla Roadster generasi kedua otomatis menghiasi berbagai media. Yang bikin Tesla begitu dipandang adalah klaim 0-100 yang hanya 1,9 detik, top speed bisa 450 km/jam lebih dan jarak tempuh nyaris 1.000 km. Otomatis, pabrikan mobil lain pasti gerah, khususnya merek yang biasa menjadi benchmark mobil sport. Tidak hanya me...
First Impression Review Honda NSX NC1 2017
0
Comments

First Impression Review Honda NSX NC1 2017

AutonetMagz.com – Ada suatu momen di kala Honda bisa membuat mobil yang bisa menyamai level sebuah Ferrari. Adalah Honda NSX yang disebut sebagai mobil sport Jepang yang mengubah dunia otomotif selain Toyota 2000GT, Mazda RX-7 dan famili Nissan Skyline GT-R. Misi Honda NSX di tahun 1990-an adalah membuktikan kepada dunia bahwa memiliki mobil spor...
Aspark Owl, Janji Akselerasi 0-100 Tak Sampai 2 Detik!
0
Comments

Aspark Owl, Janji Akselerasi 0-100 Tak Sampai 2 Detik!

AutonetMagz.com – Kala membahas terobosan baru di dunia supercar atau hypercar berkecepatan tinggi, biasanya merek Eropa adalah pemain lama yang paling kompeten. Jepang, sebagai negara yang terkenal dengan mobil-mobil keluarga atau mobil kecil yang praktis, irit, mudah dikendarai dan tahan lama jarang terlihat berada di atas panggung persaingan m...
Koenigsegg Regera Sudah SOLD OUT!
0
Comments

Koenigsegg Regera Sudah SOLD OUT!

AutonetMagz –Apakah diantara kalian ada yang ingin membeli Koenigsegg Regera? Kalau hanya keinginan hampir semua orang pasti ingin memiliki  monster ini di dalam garasinya,namun bagikalian yang benar-benar ingin membelinya sekarang, atau menunggu THR lebaran untuk dapat membeli Koenigsegg Regera, nampaknya anda kurang beruntung. Yup, Koenigsegg ...
Hypercar di Indonesia : Koenigsegg CCX Berkeliaran di Jalanan Tanah Air!
0
Comments

Hypercar di Indonesia : Koenigsegg CCX Berkeliaran di Jalanan Tanah Air!

AutonetMagz.com – Jangan meremehkan orang-orang Indonesia. Apa yang kalian kira tidak ada, bisa saja ternyata ada. Mobil-mobil seperti KTM X-Bow, Lamborghini Miura, Lamborghini LM002 dan BMW M1 saja rupanya ada yang tinggal dan menetap di sini. Bagaimana dengan merek yang aneh-aneh macam Pagani, Bugatti atau Koenigsegg? Sekali lagi, tolong, janga...
Techrules Ren, Mobil Super Bertenaga Diesel Turbin dari Tiongkok
0
Comments

Techrules Ren, Mobil Super Bertenaga Diesel Turbin dari Tiongkok

AutonetMagz.com – Negeri tirai bambu ini terus berinovasi dalam pengembangan produk industri otmotif karyanya. Beberapa produk kendaraan mereka bahkan menjadi ciri khas dari sebuah kemajuan yang dilakukan oleh negara tersebut. Terlihat bahwa perindustrian Tiongkok benar-benar ingin menunjukkan taringnya di mata dunia produksi bidang otomo...
Paten Baru Ferrari Muncul, Akankah Menjadi Pengganti LaFerrari?
0
Comments

Paten Baru Ferrari Muncul, Akankah Menjadi Pengganti LaFerrari?

AutonetMagz.com – Munculnya gambar paten Ferrari dari Eropa menimbulkan misteri. Meskipun sudah hadir sejak Agustus 2016 para petrolhead semakin menanti wujud akhir dari Ferrari tersebut. Diduga gambar tersebut merujuk pada Special Project division dari Ferarri yang akan dipublish kabarnya bulan depan. Paten yang muncul sejak didaftarkan pada...
Ini Detail dan Teaser Hypercar Mercedes Benz Berteknologi F1
0
Comments

Ini Detail dan Teaser Hypercar Mercedes Benz Berteknologi F1

AutonetMagz.com – Saat Paris Motor Show 2016, Mercedes Benz akhirnya sedikit mengakui kalau mereka sedang mengembangkan hypercar baru yang akan mengambil banyak hal dari riset serta teknologi balap F1 mereka. Adalah Tobias Moers yang menyandang jabatan sebagai kepala divisi Mercedes-AMG. Teasernya pun mulai diungkap, serta ia menjanjikan beberapa...