Prediksi Harga Honda City Hatchback : Jazz Aja Udah 300 Juta!
0
Comments

Prediksi Harga Honda City Hatchback : Jazz Aja Udah 300 Juta!

AutonetMagz.com – Siapa yang sedang berencana ingin meminang Honda City Hatchback? Secara spesifikasi, dan desain serta fitur, sebenarnya kita semua sudah tahu apa yang ditawarkan oleh mobil ini. Namun, ada 1 informasi krusial yang hingga detik ini masih belum dibuka oleh pihak Honda, yaitu Harga. Yap, harga jual Honda City Hatchback masih me...
Tidak Laku, Honda NSX Minggat dari Pasar Jepang!
0
Comments

Tidak Laku, Honda NSX Minggat dari Pasar Jepang!

AutonetMagz.com – Harus diakui, kelas mobil super sport biasanya memang bukan ranah yang subur atau gemah ripah buat merek mobil normal asal Jepang. Bukan berarti merek Jepang tidak bisa membuat supercar bagus, malah sebaliknya. Jepang berkali-kali membuktikan bahwa meski mereka adalah kandangnya mobil rakyat biasa, mereka juga bisa bikin mobil s...
Investasi 5,2 Triliun di Indonesia, Honda Pindahkan Pabrik dari India
0
Comments

Investasi 5,2 Triliun di Indonesia, Honda Pindahkan Pabrik dari India

AutonetMagz.com – Beberapa waktu lalu, Kementerian Perindustrian yang diwakili langsung oleh Menperin, Agus Gumiwang Kartasasmita melakukan kunjungan ke Negeri Matahari Terbit, Jepang. Dalam lawatan ke Jepang, Menperin memiliki beberapa agenda penting, dan dalam ranah otomotif, agenda yang penting adalah perihal investasi. Seperti yang kita k...
Pajak Nol Persen, Harga Honda Baru Sudah Turun!
0
Comments

Pajak Nol Persen, Harga Honda Baru Sudah Turun!

AutonetMagz.com – Konsumen mobil baru di Indonesia sejak bulan lalu sudah harap-harap cemas dengan jadi atau tidaknya pemberlakuan pajak nol persen bagi sejumlah mobil baru. Usulan ini sebelumnya sempat ditampik oleh pemerintah, namun sekarang hal ini resmi terjadi pada bulan Maret 2021. Keringanan ini diharapkan bisa membangkitkan gairah pasar d...
Ganti Pimpinan, Ini Keinginan Bos Baru Honda
0
Comments

Ganti Pimpinan, Ini Keinginan Bos Baru Honda

AutonetMagz.com – Saat ini, Honda Jepang dipimpin oleh Takahiro Hachigo yang mengatur arah keputusan Honda di dunia. Ia telah menjabat sejak tahun 2015 dan di bawah kepemimpinannya, Honda telah memantapkan bisnis-bisnis lamanya dan sudah siap untuk pertumbuhan di masa yang akan datang. Bahkan kerjasama antara Honda dan General Motors juga terjadi...
Lagi Agresif, Honda Rilis 3 Mobil Baru di Indonesia!
0
Comments

Lagi Agresif, Honda Rilis 3 Mobil Baru di Indonesia!

AutonetMagz.com – Nampaknya Honda mobil di Indonesia sedang gemes-gemesnya terhadap jajaran mobil baru mereka. Padahal baru tadi Honda HR-V generasi ketiga menjalankan debut perdana di Jepang, sekarang Honda Prospect Motor yang agresif dan memperkenalkan 3 mobil baru dari Honda untuk pasar Indonesia. Nampaknya Honda sekalian “balas dendam” ka...
Inilah All New Honda HR-V 2021, Bedanya Banyak!
0
Comments

Inilah All New Honda HR-V 2021, Bedanya Banyak!

AutonetMagz.com – Honda HR-V termasuk mobil yang laku keras di jalanan Indonesia, dan HR-V yang dijual oleh PT Honda Prospect Motor (HPM) di Indonesia adalah generasi kedua. Sekarang, kita semua bisa berkenalan dengan Honda HR-V generasi ketiga yang baru saja diluncurkan di Jepang pada hari ini (18/2). Sama seperti Honda Jazz GR yang meluncur tah...
Pertama Dalam Sejarah, Honda Brio Jadi Mobil Terlaris
0
Comments

Pertama Dalam Sejarah, Honda Brio Jadi Mobil Terlaris

AutonetMagz.com – Kemarin kami sudah membahas mengenai capaian penjualan dari Honda Prospect Motor (HPM) selama 2020 kemarin. Angka penjualan Honda di Indonesia memang anjlok seperti halnya pabrikan otomotif lain di Indonesia. Namun, ada sebuah fenomena menarik dimana Honda malah berhasil mengirim Honda Brio sebagai produk terlaris. Honda Bri...
Honda Jual 79 Ribu Mobil di 2020, Brio Laris Manis
0
Comments

Honda Jual 79 Ribu Mobil di 2020, Brio Laris Manis

AutonetMagz.com – Beberapa waktu lalu pihak GAIKINDO telah merilis data resmi dari capaian penjualan di tahun 2020 kemarin. Datanya memang tidak terlalu menggembirakan, namun setidaknya industri otomotif masih bisa bertahan. Nah, kali ini kami akan membahas lebih dalam mengenai capaian Honda di Indonesia tahun lalu. Penjualan pabrikan berlogo...
Harga Honda Brio Kini Tembus 200 Juta!
0
Comments

Harga Honda Brio Kini Tembus 200 Juta!

AutonetMagz.com – Pasar LCGC Indonesia adalah tempat yang didominasi merek Jepang, dan mudah sekali untuk mengenali semuanya. Ada Toyota Agya, Daihatsu Ayla, Honda Brio Satya, Suzuki Karimun Wagon R, Toyota Calya dan Daihatsu Sigra. Nah, Honda Brio adalah satu-satunya LCGC yang punya varian yang – kata Honda – tidak masuk dalam skema LCGC, ya...