Catat, Mitsubishi Outlander Baru Diperkenalkan 17 Februari!
0
Comments

Catat, Mitsubishi Outlander Baru Diperkenalkan 17 Februari!

AutonetMagz.com – Sekitar 2 tahun yang lalu, akhirnya Mitsubishi Indonesia melalui PT. Mitsubishi Motors Kramayudha Sales Indonesia (MMKSI) berani memperkenalkan Mitsubishi Outlander yang benar-benar Outlander, bukan pakai embel-embel Sport. Terlebih, varian yang diperkenalkan Mitsubishi Indonesia adalah varian PHEV yang bisa mengandalkan tenaga ...
Belum Setahun, Hyundai Kona EV Facelift Sudah di Indonesia!
0
Comments

Belum Setahun, Hyundai Kona EV Facelift Sudah di Indonesia!

AutonetMagz.com – Mobil listrik Hyundai Kona EV dan Hyundai Ioniq EV benar-benar jadi bahan omongan yang penting pada tahun 2020 silam, karena mereka berdua adalah mobil listrik pertama yang bisa dimiliki dengan dana di bawah 1 Milyar Rupiah. Sebenarnya harga mereka berdua masing-masing hampir 700 jutaan sekarang, namun kehadiran Kona EV dan Ioni...
Sony : Kami Tak Ada Rencana Jual Mobil Listrik!
0
Comments

Sony : Kami Tak Ada Rencana Jual Mobil Listrik!

AutonetMagz.com – Kalau kalian perhatikan, era mobil listrik membuka jalan bagi perusahaan non otomotif untuk ikut serta dalam bisnis kendaraan listrik. Beberapa tech company seperti Google, Apple, hingga Sony dan Xiaomi pun sudah melempar umpan ke publik dengan produk kolaborasi maupun produk konsep. Nah, yang paling hangat adalah Sony. Bebe...
Mobil Listrik Porsche Taycan Kini Ada Paket Hematnya!
0
Comments

Mobil Listrik Porsche Taycan Kini Ada Paket Hematnya!

AutonetMagz.com – Mobil listrik pertama Porsche, yakni Porsche Taycan sebelumnya hanya tersedia dalam 3 varian : Taycan 4S, Taycan Turbo dan Taycan Turbo S. Kini, Porsche merilis varian baru Taycan yang hanya diberi nama “Taycan” saja tanpa embel-embel apa pun di belakang namanya. Varian ini awalnya muncul di China, tapi belakangan mulai dipe...
Renault 5 Prototype : Mobil Listrik Keren Adalah Kunci!
0
Comments

Renault 5 Prototype : Mobil Listrik Keren Adalah Kunci!

AutonetMagz.com – Soal mobil listrik, memang masih banyak orang yang malu-malu kucing untuk berpindah dari mobil biasa ke mobil listrik. Berbagai cara dilakukan oleh pabrikan agar konsumen tertarik dengan mobil listrik, salah satunya dengan melahirkan kembali nama mobil lama mereka sebagai mobil listrik, namun dengan teknologi canggih dan desain ...
Touchscreen Rusak, Tesla Diminta Recall Ratusan Ribu Mobil!
0
Comments

Touchscreen Rusak, Tesla Diminta Recall Ratusan Ribu Mobil!

AutonetMagz.com – Salah satu hal yang khas mengenai Tesla adalah layar sentuhnya yang besar dan menjadi pusat kendali utama untuk sebagian besar fungsi mobil. Bukan hanya untuk pasang musik atau nonton video, bahkan hal-hal dasar seperti menu untuk mengatur spion, mengatur setir hingga membuka laci penumpang saja fungsinya harus diaktifkan dari l...
Mending Rakit Mobil : Nvidia Bantu Sistem Autopilot Mobil Ini!
0
Comments

Mending Rakit Mobil : Nvidia Bantu Sistem Autopilot Mobil Ini!

AutonetMagz.com – Mobil listrik merupakan sasaran empuk bagi para perusahaan teknologi untuk turut serta mempercanggih kepintaran sebuah kendaraan. Untuk anda yang memiliki PC atau laptop, mungkin anda sudah kenal dengan Nvidia. Perusahaan yang terkenal dengan VGA-nya ini sebenarnya juga bermain di dunia otomotif, contohnya sistem Virtual Cockpit...
Hubungan Hyundai-Apple : Kemarin Mesra, Sekarang Digantung
0
Comments

Hubungan Hyundai-Apple : Kemarin Mesra, Sekarang Digantung

AutonetMagz.com – Apple sempat PDKT dengan Hyundai soal proyek mobil listrik pertama mereka nanti. Alasannya jelas, kalau ingin bikin mobil tapi tidak tahu cara bikin mobil, harus tanya sama yang sudah punya pengalaman. Apple mungkin bisa menjual gadget dengan harga tidak masuk akal, tapi Apple tidak tahu apa-apa tentang mobil sampai saat ini. Un...
Honda Bakal Numpang Bikin Mobil Listrik di Chevrolet?
0
Comments

Honda Bakal Numpang Bikin Mobil Listrik di Chevrolet?

AutonetMagz.com – Honda mulai ambil bagian dalam kancah mobil listrik, mereka sudah punya visi bahwa mobil-mobil Honda di masa depan harus berteknologi hybrid, plug-in hybrid atau bahkan listrik. Kami sudah pernah mencoba sistem hybrid Honda di Jepang, dan teknologi tersebut mampu bekerja dengan baik dan halus. Merasa sudah pantas lanjut ke mobil...
BMW : Kami Godok Lebih Banyak Mobil Listrik di 2023
0
Comments

BMW : Kami Godok Lebih Banyak Mobil Listrik di 2023

AutonetMagz.com – Jika anda bertanya, merek mobil apa yang pertama kali menjual mobil listrik secara resmi di Indonesia, maka jawabannya adalah BMW. Merek Jerman ini pertama kali memperkenalkan i3S dan itulah mobil listrik pertama di Indonesia yang dijual secara resmi, mulai dari penjualan dan purna jual mobil listriknya. Ke depannya, BMW malah s...