GJAW 2023 : Citroen Tampil Perdana, Tampilkan Ami-Buggy
0
Comments

GJAW 2023 : Citroen Tampil Perdana, Tampilkan Ami-Buggy

AutonetMagz.com – PT Indomobil Wahana Trada selaku agen tunggal Citroen di Indonesia turut serta memeriahkan Gaikindo Jakarta Auto Week 2023. Menempati Hall C5 Cendrawasih, ini merupakan yang pertama kalinya Citroen tampil di perhelatan Gaikindo Jakarta Auto Week. Disana, mereka memajang 4 model seperti Citroen C3, Citroen e-C4, Citroen C5, s...