Autonetmagz.com – Melihat kembali double cab satu-satunya pabrikan Jerman ini, apa yang anda bayangkan pertama kali? Mobil yang sporti, gahar, liar, seperti siap trabas kemanapun tempat yang anda tuju? Kami melihatnya sebagai sebuah mobil yang beringas namun tetap mempertahankan sisi elegan dari sebuah Mercedes. Walaupun memang sudah menj...
AutonetMagz.com – Ngomongin soal eksistensi dari seekor mobil VW, yah emang sih mobil itu sudah sangat lama ada di Indonesia, sebagai contoh produknya adalah VW Combi, VW Kodok. Tapi kali ini kita gak ngomongin eksistensi seekor VW di Indonesia, tapi kita bakal ngomongin produk baru dari VW, yaitu VW T-Cross. Dengan platform yang sama denga...
AutonetMagz.com – Baru tadi kami membicarakan mengenai sosok SUV yang akan menjadi komoditas utama dari Volkswagen, sekarang malah muncul kabar mengenai munculnya varian baru dari VW Tiguan. Varian baru ini bernama VW Tiguan Offroad, yang akan dijual bersamaan dengan VW Tiguan standar dan VW Tiguan Allspace. Namun, sayangnya varian ini t...
Autonetmagz.com – Siapa sih yang tidak mengingat McLaren F1? Mantan mobil tercepat di seantero dunia pada tahun 90an tersebut memang tak mungkin lepas dari sejarah teknologi engineering manusia. Bagaimana tidak, spesifikasi mesin BMW S70/2 v12-nya yang dapat menghasilkan 618 hp dengan torsi 650 Nm dan berat hanya 1.138 kg, mobil ini sanggup...
AutonetMagz.com – Di Indonesia, jajaran mobil niaga masih menyisakan para pemain lama yang namanya sudah melegenda. Sebut saja Suzuki Carry, Mitsubishi L300, dan Mitsubishi T120SS. Masih dipertahankannya generasi lawas dari jajaran mobil baru ini memang memiliki sebuah alasan yang masuk akal, yaitu kapabilitasnya masih mumpuni hingga hari in...
AutonetMagz.com – Rabu (24/10) kemarin, di AYANA Midplaza Jakarta, Mobil Lubricants kembali menyelenggarakan General Manufacturing Seminar. Acara tahunan dari perusahaa...
AutonetMagz.com – Beberapa waktu silam kita sempat dikejutkan dengan sosok Toyota Camry yang diuji jalan di beberapa negara di Asia Tenggara, termasuk Thailand dan negeri kita tercinta Indonesia. Nah, Negeri Gajah putih nampaknya akan mendapatkan kehormatan untuk menerima versi terbaru dari Toyota Camry. Hal ini terbukti dari laman Toyota T...
AutonetMagz.com – Demam SUV nampaknya memang sangat merebak bagaikan T-Virus yang ada di film Resident Evil, karena buktinya banyak pabrikan yang dahulu tak berminat dan tak memiliki produk SUV mulai latah dan membuat mobil SUV. Sebut saja Ferrari, Lotus, Bentley, dan Lamborghini, walaupun nama terakhir sebenarnya sempat memiliki SUV di masa...
AutonetMagz.com – Ranah otomotif lokal Indonesia nampaknya memang sedang hangat – hangatnya disorot belakangan ini. Mulai dari kabar kemunculan produk dari Esemka yang sudah mendapatkan SUP, hingga Motor Listrik GESITS yang dikabarkan akan rilis dalam waktu dekat ini. Nah, ditengah sorotan yang cukup masif pada industri otomotif lokal ...
AutonetMagz.com – Setiap motor di Indonesia pasti memiliki niat untuk membangun sebuah pangsa pasar dengan tingkat ekonomi baik yang biasa orang bilang dengan daerah ind...