AutonetMagz.com – Dua tahun lalu, Honda mengambil keputusan yang cukup mengejutkan dengan menutup pabrik perakitan mereka di Sayama yang mengorbankan 2 model yaitu Honda Odyssey dan Honda Legend. Alhasil, penjualan keduanya di Jepang pun berakhir, termasuk penjualan Honda Odyssey di Indonesia. Namun, ternyata permintaan akan MPV berbody kotak...
AutonetMagz.com – Pertamina Grand Prix of Indonesia (Indonesian GP) 2023 akan segera berlangsung di Pertamina Mandalika International Circuit, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat (NTB) pada 13-15 Oktober 2023 mendatang. Tak hanya menghadirkan aksi para pembalap terbaik terkemuka, PT MGPA Nusantara Jaya (MGPA) dan Dyandra&Co., seb...
AutonetMagz.com – Anda baru memesan VW Tiguan Facelift di GIIAS bulan lalu? Sabar ya, sebab di Eropa, Volkswagen baru saja meluncurkan generasi terbaru dari VW Tiguan. Dibandingkan dengan generasi sebelumnya, perubahan di generasi ketiga ini secara sekilas memang tidak seradikal dari generasi pertama ke generasi kedua. Berdiri diatas platform...
AutonetMagz.com – Sosok Mazda2 dan Mazda CX-3 merupakan salah dua diantara segelintir produk Mazda yang usianya kini sudah mendekati 1 dekade. Keduanya memang memiliki desain yang cukup timeless dan spesifikasi teknis yang pada masa peluncurannya cukup memberikan gebrakan. Walaupun begitu, waktu memang tidak bisa dibohongi. Dan keduanya meman...
AutonetMagz.com – Agar masyarakat lebih mengenal sejarah dari suatu produk, biasanya suatu pabrikan mobil membuat sebuah musium yang berisi koleksi mobil-mobil lamanya lengkap dengan storyboard dari pabrikan itu mulai berdiri. Setelah di Motegi, Tochigi, Jepang kini Honda juga membuka, museum yang disebut Honda Collection Hall di Torrance, Ca...
Medan, AutonetMagz.com – Tahun ini, sektor otomotif memang sedang bertumbuh cukup baik dan kondisi ini pun direspon oleh pegiat otomotif dengan banyaknya kegiatan dan pameran. Salah satunya adalah Arista group yang merupakan salah satu grup otomotif multibrand yang tersohor di Indonesia. Dan mereka pun tak mau ketinggalan menggelar pameran sp...
AutonetMagz.com – Mitsubishi baru saja meluncurkan SUV baru mereka, Xforce untuk ikut bersaing di kelas compact SUV atau SUV B-Segment. Segmen ini sangatlah subur di Indonesia melihat banyaknya pemain di kelas tersebut. Segmen tersebut didominasi oleh Honda HR-V, kemudian menyusul Toyota Yaris Cross, Mazda CX-3, Nissan Kicks, dan Suzuki Grand...
Surabaya, AutonetMagz.com – Di sela-sela ajang GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) Surabaya 2023, Astra Daihatsu menggelar media gathering untuk memberikan update terkini mengenai pertumbuhan pasar mereka di Jawa Timur. Dan hingga detik ini, jajaran LCGC Daihatsu seperti Daihatsu Sigra dan Daihatsu Ayla, serta model pickup mere...
Surabaya, AutonetMagz.com – Tren kendaraan elektrifikasi, terutama BEV di Indonesia memang masih terus bertumbuh ke arah yang positif. Dan tentunya, hal ini juga jadi catatan yang baik bagi beberapa brand yang telah resmi menjual kendaraan bertenaga listrik, termasuk Morris Garage alias MG. Ini pun terbukti dengan adanya respon positif dari p...
Surabaya, AutonetMagz.com – Sokoindo Automobile sebagai APM Dari DFSK dan Seres kembali ambil bagian di gelaran GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) Surabaya 2023. Dan di kesempatan ini, mereka memboyong BEV terbaru mereka yang ukurannya super kompak yaitu Seres E1. Sebagai mobil yang masih sangat baru dan harganya terjangkau, p...