Ini dia Tampilan Honda BeAT Street ESP!
0
Comments

Ini dia Tampilan Honda BeAT Street ESP!

AutonetMagz.com – Yamaha X-Ride sebagai satu satunya pilihan skutik 110cc dengan konsep naked nampaknya akan segera menemui rivalnya yaitu Honda BeAT Street ESP. Sejatinya Honda BeAT Street ESP ini adalah sebuah Honda BeAT yang dimodifikasi dengan versi yang lebih garang dan lebih macho (?). Dengan memodifikasi sektor setang dan speedometer, ...
Honda luncurkan Motor Retro CB1100RS dan CB1100EX di INTERMOT 2016
0
Comments

Honda luncurkan Motor Retro CB1100RS dan CB1100EX di INTERMOT 2016

AutonetMagz.com – Tren motor retro modern nampaknya sedang mewabah di kalangan roda dua global. Hal ini terlihat dari banyaknya sepeda sepeda motor bergenre retro modern yang diluncurkan oleh berbagai pabrikan roda dua ternama di dunia, sebut saja Ducati Scrambler, Kawasaki W800 maupun Triumph Boneville T100 dan Triumph Thruxton. Honda sebaga...
Suzuki luncurkan GSX-R1000 dan GSX-R1000R di INTERMOT 2016
0
Comments

Suzuki luncurkan GSX-R1000 dan GSX-R1000R di INTERMOT 2016

AutonetMagz.com – Pabrikan sepeda motor asal Jepang, Suzuki baru baru ini meluncurkan superbike terbaru nya yaitu Suzuki GSX-R1000 dan Suzuki GSX-R1000R di ajang pameran sepeda motor INTERMOT 2016 di Cologne, Jerman. Peluncuran superbike terbaru ini ditujukan Suzuki untuk menjawab persaingan di kelas superbike yang main sengit dengan kehadira...
Honda CBR1000RR SP berevolusi di INTERMOT 2016
0
Comments

Honda CBR1000RR SP berevolusi di INTERMOT 2016

AutonetMagz.com – Berbicara tentang motor gede Honda, tentunya bagi kalian yang sudah pernah melihatnya mungkin melihat banyak kesamaan desain dengan sepeda motor Honda yang bermesin lebih kecil, seperti pada Honda CBR250R dengan Honda CBR1000RR SP contohnya, desain lampu dan bodinya hampir sama dan hal ini tentunya merupakan hal negatif bagi...
Kawasaki Ninja 650 terbaru diperkenalkan di INTERMOT 2016
0
Comments

Kawasaki Ninja 650 terbaru diperkenalkan di INTERMOT 2016

AutonetMagz.com – Kita tentunya akrab dengan motor gede entry level milik Kawasaki yaitu Kawasaki ER6N dan Kawasaki Ninja 650 ( Er-6f ) di daratan eropa. Ninja 650 sendiri di Indonesia merupakan moge yang cukup laris penjualannya dikarenakan harganya yang masih diangka 100 jutaan sehingga untuk pengguna sport fairing 250cc yang ingin naik kel...
Suzuki GSX-R125 Diungkap di Intermot 2016, Fiturnya Melimpah!
0
Comments

Suzuki GSX-R125 Diungkap di Intermot 2016, Fiturnya Melimpah!

AutonetMagz.com – Pabrikan sepeda motor asal Jepang, Suzuki baru saja meluncurkan sepeda motor sport fairing entry level, yaitu GSX-R125 di ajang pameran motor INTERMOT 2016 di Cologne, German. Motor sport fairing ini diluncurkan untuk ikut meramaikan pasar sepeda motor bermesin kecil di negara Eropa yang mulai ramai persaingannya. Jika ditil...
Ducati 939 SuperSport Akan Menyapa Dunia di INTERMOT
0
Comments

Ducati 939 SuperSport Akan Menyapa Dunia di INTERMOT

AutonetMagz.com – Rumor bahwa Ducati akan membuat nama SuperSport jadi bahan pembicaraan hangat melalui sebuah motor baru sepertinya bukan isapan jempol kaki belaka. Desas-desus motor baru berlabel SuperSport ini sudah terdengar waktu World Ducati Week sebelumnya, dan wujud nyatanya akan segera diungkap oleh Ducati pada tanggal 4 Oktober 2016, se...
Teaser Yamaha NVX Terlihat Lagi : Fiturnya Edan!
0
Comments

Teaser Yamaha NVX Terlihat Lagi : Fiturnya Edan!

AutonetMagz.com – Dunia roda dua tanah air lagi lagi kembali heboh dengan kehadiran teaser skuter terbaru Yamaha yaitu Yamaha NVX 150, setelah beberapa waktu lalu sempat heboh karena harga KTM yang turun drastis serta kehadiran Honda CBR250RR yang katanya revolusioner itu. Yamaha yang sudah memiliki NMAX sebagai skuter 150cc premium entry lev...
Yamaha B65 Terdaftar di TPT, Kode Yamaha NVX?
0
Comments

Yamaha B65 Terdaftar di TPT, Kode Yamaha NVX?

AutonetMagz.com – Pada saat Yamaha NMax muncul, ia menargetkan Honda PCX 150 sebagai rival utamanya meski harganya lumayan kontras antara Yamaha dan Honda. Dengan harga hanya sedikit lebih mahal daripada Honda Vario 150, sudah dapat skuter matik 150 cc bergaya big scoot pada Yamaha NMax, meski suspensinya yang keras itu bakal jadi dilema kalau su...
Harley Davidson Perkenalkan Mesin Barunya Setelah 15 tahun
0
Comments

Harley Davidson Perkenalkan Mesin Barunya Setelah 15 tahun

AutonetMagz.com – Mesin V-Twin Harley Davidson adalah satu identitas penting motor-motor Harley Davidson, karena ia mendefinisikan suara mesin yang khas serta karakter berkendara Harley Davidson. Namun bicara inovasi, Harley Davidson termasuk salah satu yang kurang begitu serius menggarap pembaruan jantung pacunya, mungkin karena terikat tradisi ...