400 Ribu Unit Motor di Bali Bakal Dikonversi Jadi Motor Listrik
Autonetmagz.com – Sebanyak 400 ribu unit motor bermesin bensin di Bali bakal dikonversi menjadi motor listrik pada 2025 sebagai bagian dari program Bali Energi Bersih menurut pernyataan Dinas Perhubungan (Dishub) Bali. Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) Bali, I Gede Wayan Samsi Gunarta, mengatakan, saat ini sudah ada 2,7 juta unit motor d...