BMW Eurokars Hadirkan M3 Touring Competition & M3 CS Special Edition!
0
Comments

BMW Eurokars Hadirkan M3 Touring Competition & M3 CS Special Edition!

AutonetMagz.com – Ada kabar gembira bagi kalian para penganut aliran perwagonan duniawi. Baru-baru ini, BMW Eurokars telah meluncurkan BMW M3 dalam bentuk station wagon ke Indonesia! Jadi, bagi kalian yang menginginkan BMW M3 namun terkendala dengan kepraktisannya, BMW M3 Touring bisa menjadi pilihan. Kalian bisa mendapatkan perpaduan peforma...
VW Segarkan T-Cross Dengan Tampilan Baru, Mulai Dijual Tahun Depan!
0
Comments

VW Segarkan T-Cross Dengan Tampilan Baru, Mulai Dijual Tahun Depan!

AutonetMagz.com – SUV terkecil dari VW, T-Cross akhirnya mendapatkan facelift setelah hampir 5 tahun peredaraannya sejak diluncurkan pada 2018 lalu. Tidak banyak perombakan yang terlihat pada eksterior, namun lebih banyak di interior disertai dengan perbaikan kualitas material. Pada gambar-gambar ini, sebenarnya merupakan trim R-Line, namun u...
GIIAS 2023 Akan Dihadiri 49 Merek, Lebih Banyak Dari Tahun Sebelumya!
0
Comments

GIIAS 2023 Akan Dihadiri 49 Merek, Lebih Banyak Dari Tahun Sebelumya!

AutonetMagz.com – Dalam rangka merayakan penyelenggaraan pameran GAIKINDO yang ke-30, GIIAS tahun ini akan tampil luar biasa. Pasalnya, tahun ini GIIAS akan menghadirkan total 49 merek kendaraan bermotor. Terdiri dari 29 merek kendaraan penumpang, 5 merek dari kendaraan komersial, dan 15 merek dari kendaraan roda dua. Akan ada banyak pendatan...
Yamaha STSJ Paparkan Etika Dalam Penggunaan Lampu Sein
0
Comments

Yamaha STSJ Paparkan Etika Dalam Penggunaan Lampu Sein

AutonetMagz.com – Lampu sein merupakan sebuah alat komunikasi yang digunakan oleh pengendara saat mengemudikan kendaraan bermotornya di jalan. Fungsinya adalah untuk memberikan Informasi kepada pengendara bila kita sebagai pengendara ingin pindah jalur atau berbelok arah. Namun, sampai saat ini masih ada saja pengendara yang keliru dalam meng...