Menilik Peluang Mitsubishi Eclipse Cross di Indonesia, Bisa Bersaing?
0
Comments

Menilik Peluang Mitsubishi Eclipse Cross di Indonesia, Bisa Bersaing?

AutonetMagz.com – Kalau disuruh menyebutkan sosok produk apa dari Mitsubishi yang diharap – harapkan untuk segera masuk ke Indonesia, maka kami akan menempatkan Mitsubishi Eclipse Cross di urutan pertama, bukan Mitsubishi Delica ataupun Mitsubishi Mirage terbaru (kalau ada). Mengapa? Karena sosok Mitsubishi Outlander Sport sudah terl...
Privilege Parking Dengan EQ Power Charging Mercedes-Benz Dirilis Di Jakarta
0
Comments

Privilege Parking Dengan EQ Power Charging Mercedes-Benz Dirilis Di Jakarta

AutonetMagz.com – Kabar baik bagi dunia otomotif Indonesia, khususnya yang berhubungan dengan mobil listrik. Mercedes-Benz kembali memberikan inovasi baru untuk kenyamanan penggunanya, terlebih para pegguna mobil listriknya di masa depan. Seperti apa ‘kenyamanan’ yang kami maksudkan? Yuk kita bahas. Jadi, pada tanggal 24 Septembe...
Kilas Balik 40 Tahun Usia Pikap Mitsubishi L200
0
Comments

Kilas Balik 40 Tahun Usia Pikap Mitsubishi L200

AutonetMagz.com – Buat kalian yang suka banget sama otomotif, siapa yang tak kenal dengan brand otomotif asal Jepang ini. Ya, Mitsubishi. Salah satu produk bersejarahnya – pikap – sudah sukses selama 40 tahun lho. Sejak diperkenalkan di tahun 1978, kini sebanyak 4,7 juta orang telah melihat perjalanan hidup sebuah pikap Mitsubishi. Mitsu...
Mitsubishi Rilis Varian Baru Xpander di Giias Surabaya
0
Comments

Mitsubishi Rilis Varian Baru Xpander di Giias Surabaya

AutonetMagz.com – Mitsubishi memang menjadi salah satu pabrikan yang kini tengah disorot pasca meluncurkan produk andalannya Mitsubishi Xpander yang sempat mendobrak perpektif dari sebuah Small MPV. Nah pabrikan asal Jepang ini kembali berpartisipasi dalam GIIAS Surabaya 2018. Gelaran yang diadakan di Grand City Convex Surabaya ini membuka pe...
Teaser Mitsubishi Triton Facelift Diumbar, Muka Ala Pajero Sport!
0
Comments

Teaser Mitsubishi Triton Facelift Diumbar, Muka Ala Pajero Sport!

AutonetMagz.com – Siapa yang sudah mendengar gosip mengenai perubahan wajah dari Mitsubishi Triton? Yap, kabar mengenai hadirnya versi facelift dari Mitsubishi Triton memang sudah beredar selama beberapa bulan terakhir ini, dan fokus utama dari perubahan Mitsubishi Triton nampaknya ada di bentuknya yang menjadi lebih modern dan lebih tega...
Tilang Elektronik Uji Coba Di Jakarta, Kenali Sistemnya
0
Comments

Tilang Elektronik Uji Coba Di Jakarta, Kenali Sistemnya

Autonetmagz.com – Beragam cara untuk menata jalanan telah dilakukan oleh pemerintah maupun aparat kepolisian Indonesia. Layaknya pantun, ‘Banyak jalan menuju Roma’, atau dalam kasus ini, ‘Banyak jalan menuju Jakarta Tertib.’ Sebagai sebuah ibukota dan jantung perekonomian Tanah Air kita, Jakarta memang memiliki masala...
DFSK Glory 580 Resmi Diperkenalkan di Surabaya, Mulai 256 Jutaan
0
Comments

DFSK Glory 580 Resmi Diperkenalkan di Surabaya, Mulai 256 Jutaan

Surabaya, AutonetMagz.com – Setelah beberapa bulan diperkenalkan secara nasional, akhirnya sosok DFSK Glory 580 menyambangi kota Pahlawan, Surabaya. Nah, peluncuran resmi dari DFSK Glory 580 sendiri mengambil momen di Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) Surabaya Roadshow 2018. Lalu bagaimana acara peluncurannya dan berapa ha...
GIIAS Surabaya 2018 Dibuka : Lebih Besar, Lebih Ramai, Lebih Lama
0
Comments

GIIAS Surabaya 2018 Dibuka : Lebih Besar, Lebih Ramai, Lebih Lama

AutonetMagz.com – Berlokasi di Grand City Mall & Convex Surabaya, GIIAS Surabaya 2018 akhirnya resmi dibuka untuk publik. Ini merupakan agenda rutin pihak penyelenggara GIIAS untuk menghelat pameran besar yang menjadi pendukung penting GIIAS 2018 yang ada di ICE BSD. Selain GIIAS Surabaya 2018, nantinya GIIAS Makassar dan GIIAS Medan siap men...