Berpotensi Mati Mendadak, Mitsubishi Recall Delica & Outlander Sport
0
Comments

Berpotensi Mati Mendadak, Mitsubishi Recall Delica & Outlander Sport

AutonetMagz.com – Sebuah program recall kembali muncul, dan kali ini muncul dari salah satu pabrikan yang beroperasi di Indonesia, yaitu Mitsubishi. Yap, masih segar di ingatan kami jikalau pada tanggal 1 Februari 2019 kemarin pihak Mitsubishi juga mengirimkan rilis yang sama terkait recall, namun kali ini masalah dan unit yang bermasalah ber...
Geely Xingyue : Poorman’s X4 Dengan Mesin Turbo Volvo
0
Comments

Geely Xingyue : Poorman’s X4 Dengan Mesin Turbo Volvo

AutonetMagz.com – Apakah kalian masih ingat dengan proyek Geely FY11? Yap, Pada awal Januari 2019 kemarin pihak Geely sempat menebarkan beberapa teaser dari coupe SUV pertama mereka ini. Dan kini, detail lengkap menegenai nama resmi, hingga spesifikasi dari mobil ini sudah tersebar luas di dunia maya. Dan nama resmi dari Geely FY11 sendiri ad...
Suzuki Jimny Dirilis di Filipina 8 Maret Mendatang, Mulai 265 Jutaan!
0
Comments

Suzuki Jimny Dirilis di Filipina 8 Maret Mendatang, Mulai 265 Jutaan!

AutonetMagz.com – Siapa diantara kalian yang masih menanti dan berharap bisa meminang Suzuki Jimny terbaru? Yap, SUV mungil milik Suzuki ini memang menjadi salah satu produk yang dikerumuni massa saat mejeng di GIIAS 2018 kemarin. Dan tak sedikit yang berharap supaya Suzuki Jimny dijual di Indonesia, bahkan kalau bisa dirakit lokal disini pul...
All New Honda Accord Rilis di Thailand Bulan Ini, Mesin Turbo & Hybrid Saja!
0
Comments

All New Honda Accord Rilis di Thailand Bulan Ini, Mesin Turbo & Hybrid Saja!

AutonetMagz.com – Pada bulan September 2018 kemarin muncul beberapa foto spyshot dari All New Honda Accord generasi kesepuluh di Thailand, yang tentunya merujuk pada peluncuran di negeri Gajah Putih ini. Nah, pada bulan Maret 2019 ini pihak Honda bakal memperkenalkan generasi kesepuluh dari Medium Sedan andalan mereka ini. Lantas, apa saja in...
Generasi Terbaru Porsche Macan Hadir Setelah 2020, Full Elektrik!
0
Comments

Generasi Terbaru Porsche Macan Hadir Setelah 2020, Full Elektrik!

AutonetMagz.com – Nama Porsche Macan memang menjadi salah satu komoditas yang menarik dan juga terbilang sukses di pasar global sebagai SUV premium kentjang yang berukuran kompak. Nah, bincang – bincang perihal Porsche Macan, pihak Porsche baru saja mengumumkan secara resmi nasib dari SUV mereka ini, termasuk kapan akan menghadirkan gen...
Kembaran Toyota Supra Dari BMW Rilis di Thailand, Indonesia Menyusul
0
Comments

Kembaran Toyota Supra Dari BMW Rilis di Thailand, Indonesia Menyusul

AutonetMagz.com – Dalam beberapa bulan terakhir ini pemberitaan mengenai sosok Toyota Supra terbaru memang cukup hangat diperbincangkan, agak terbalik dengan kembarannya dari sisi BMW, yaitu BMW Z4. Nah, walaupun begitu, perlahan namun pasti kembaran Toyota Supra ini sedang meniti jalannya ke pasar Indonesia. Dan kini status dari BMW Z4 terba...
New Toyota Avanza 2019 : Inden 2 Bulan, 15 Ribu SPK & Dibalap Xpander
0
Comments

New Toyota Avanza 2019 : Inden 2 Bulan, 15 Ribu SPK & Dibalap Xpander

AutonetMagz.com – Jika bulan Februari 2019 ini adalah bulannya Nissan Livina dan Wuling Almaz, maka jika kita mundur sebulan ke belakang, tak salah kalau kami menyebut bahwa bulan Januari 2019 adalah bulannya New Toyota Avanza 2019 dan New Daihatsu Xenia 2019. Hal ini tak lepas dengan ramainya pemberitaan, dan hype dari peluncuran duet LMPV A...
Baru Dirilis, SPK Wuling Almaz Sentuh Angka 1.000 Unit
0
Comments

Baru Dirilis, SPK Wuling Almaz Sentuh Angka 1.000 Unit

AutonetMagz.com – Grand Launching dari Wuling Almaz telah selesai dilaksanakan kemarin sore, dan harga serta spesifikasi lengkap dari SUV Turbo pertama dari Wuling Indonesia ini sudah diumbar ke publik. Nah, kini tentunya tergantung kepada calon konsumen, apakah berminat dengan Wuling Almaz atau tidak. Namun pihak Wuling Indonesia menyebutkan...
Mitsubishi Siapkan SUV Berbasis Xpander, Muncul di GIIAS 2019
0
Comments

Mitsubishi Siapkan SUV Berbasis Xpander, Muncul di GIIAS 2019

AutonetMagz.com – Sudah bukan rahasia lagi jikalau kehadiran Mitsubishi Xpander di segmen pasar LMPV membawa dampak yang belum pernah dirasakan sebelumnya. Pasar LMPV yang sudah panas menjadi makin panas, dan para rival pun merespon dengan memberikan penyegaran atau malah generasi baru untuk jagoannya. Nah, itu untuk pasar LMPV, lalu bagaiman...
Wuling Almaz Dijual Dengan Harga 318,8 Juta Rupiah!
0
Comments

Wuling Almaz Dijual Dengan Harga 318,8 Juta Rupiah!

AutonetMagz.com – Hari ini adalah hari yang spesial bagi Wuling Indonesia, dan seperti kabar yang kami sampaikan seminggu lalu, hari ini adalah hari dimana pihak Wuling akan memperkenalkan Wuling Almaz secara resmi, termasuk dengan detail spesifikasi dan juga harganya. Nah, tim redaksi dari AutonetMagz juga telah hadir di lokasi acara yang be...