Pabrik Mitsubishi & Denso Disidik Terkait Masalah Dieselgate
0
Comments

Pabrik Mitsubishi & Denso Disidik Terkait Masalah Dieselgate

AutonetMagz.com – Kalian masih ingat dengan kasus Dieselgate? Yap, kasus yang membeli Volkswagen Group tersebut meninggalkan sebuah catatan kelam pada pabrikan otomotif raksasa asal Jerman tersebut. Masa lalu kelam itu ingin dikubur VW dengan ‘menebus dosa’ mereka melalui percepatan pengembangan mobil listrik. Pasca VW, ternyata m...
Masukkan All New Honda Jazz Atau City Hatchback? Honda Belum Putuskan
0
Comments

Masukkan All New Honda Jazz Atau City Hatchback? Honda Belum Putuskan

AutonetMagz.com – Dalam beberapa bulan terakhir merebak kabar bahwa pihak Honda Indonesia secara khusus dan Honda di ASEAN secara umum tidak akan memboyong All New Honda Fit alias All New Honda Jazz ke Indonesia. Alih – alih Jazz, kabarnya akan ada pengganti bernama Honda City Hatchback yang menggunakan basis yang sebenarnya sama saja d...
Toyota Dapat Lampu Hijau Produksi EV & PHEV di Thailand
0
Comments

Toyota Dapat Lampu Hijau Produksi EV & PHEV di Thailand

AutonetMagz.com – Sejauh ini, Toyota memang menjadi merk yang paling rajin menyuplai mobil ramah lingkungan di pasar Indonesia. Hal ini terbukti dengan beberapa model mobil hybrid yang sudah ditawarkan di Indonesia seperti Toyota C-HR Hybrid, Toyota Altis Hybrid, Toyota Camry Hybrid, dan yang lainnya. Nah, mobil – mobil ramah lingkungan...
Carlos Ghosn Prediksi Nissan Bangkrut di 2022
0
Comments

Carlos Ghosn Prediksi Nissan Bangkrut di 2022

AutonetMagz.com – Saga yang melibatkan Carlos Ghosn dengan Nissan nampaknya akan makin meruncing. Sebuah pernyataan yang cukup mengejutkan diungkap oleh Ghosn yang disampaikan oleh pengacaranya, dan pernyataan tersebut cukup menyakitkan untuk pihak Nissan. Yap, seperti judul yang kalian baca diatas, Carlos Ghosn menurut pengacaranya menyebutk...
Bedah Bocoran Suzuki XL7 : 3 Varian, Dapat Lampu LED & Smart Mirror
0
Comments

Bedah Bocoran Suzuki XL7 : 3 Varian, Dapat Lampu LED & Smart Mirror

AutonetMagz.com – Sosok Suzuki XL7 memang menjadi pembicaraan hangat diantara para penggemar Suzuki di Indonesia saat ini. Versi 7 seater dari Suzuki XL6 yang muncul terlebih dahulu di India ini kabarnya akan diperkenalkan dalam waktu dekat. Dan seperti biasa, mendekati hari peluncurannya, bocoran demi bocoran pun muncul. Dan kali ini, ada bo...
Bedah Tipe All New Toyota Yaris Jepang : Ada 20 Varian dan 3 Opsi Mesin!
0
Comments

Bedah Tipe All New Toyota Yaris Jepang : Ada 20 Varian dan 3 Opsi Mesin!

AutonetMagz.com – Pihak Toyota Jepang akan memperkenalkan secara resmi sosok All New Toyota Yaris pada tanggal 10 Februari 2020 mendatang di Jepang. Nah, informasi komplit mengenai mobil yang dirakit di Iwate Plant, Jepang ini pun sudah di-share oleh pihak Toyota Jepang, toh mobilnya juga sudah dipajang di Tokyo Motor Show (TMS0 2019 kemarin....
Honda Civic Hatchback Facelift Terjepret di Indonesia, Segera Rilis?
0
Comments

Honda Civic Hatchback Facelift Terjepret di Indonesia, Segera Rilis?

AutonetMagz.com – Sudah hampir 1 tahun berlalu sejak pihak Honda Prospect Motor (HPM) memperkenakan versi facelift dari Honda Civic Turbo, tapi versi sedan. Sedangkan untuk versi hatchback, sejauh ini memang belum ada versi improvement di Indonesia. Nah, di bulan November lalu, versi facelift dari Honda Civic Hatchback diperkenalkan di Thaila...
Bocoran Harga Lexus LM di Indonesia, Mulai 2,3 Milyar!
0
Comments

Bocoran Harga Lexus LM di Indonesia, Mulai 2,3 Milyar!

AutonetMagz.com – Pada pertengahan tahun 2019 kemarin, pihak Lexus kembali berkreasi dengan basis produk dari induk mereka, Toyota. Dan kali ini, mobil yang dihasilkan adalah sebuah MPV bongsor yang merupakan pengembangan dari MPV mevvah yang sukses dijual Toyota yaitu Toyota Alphard. Yap, kalian tahu bahwa produk ini diberi nama Lexus LM Ser...
Yamaha Rilis Varian MAXI Signature Untuk X-Max & Aerox 155
0
Comments

Yamaha Rilis Varian MAXI Signature Untuk X-Max & Aerox 155

AutonetMagz.com – Perkembangan dunia roda dua memang bisa dikatakan cukup cepat, dan pabrikan pun dipaksa untuk terus memutar otak dan berkreasi dengan produk mereka. Salah satu kreasi yang bisa dilakukan adalah menghadirkan beberapa varian khusus untuk produk yang sudah mereka jual. Hal ini dilakukan oleh pihak Yamaha Indonesia Motor Manufac...