Yamaha Aerox Dengan Varian Livery Baru! Di Vietnam
0
Comments

Yamaha Aerox Dengan Varian Livery Baru! Di Vietnam

Autonetmagz.com – Untuk kalian para penggemar sport skutik berlambang garpu tala ini, mungkin judul tersebut adalah berita baik. Ya walaupun memang sedikit clickbait, tetapi anda yang menggemari ataupun memakai skutik dari Yamaha pastinya tak ingin ketinggalan berita ini. Di negeri tetangga yaitu Vietnam, pihak Yamaha Motor Vietnam (YMVN)...
Mercedes Benz X-Class Versi AMG? Tidak Akan Terjadi
0
Comments

Mercedes Benz X-Class Versi AMG? Tidak Akan Terjadi

Autonetmagz.com – Bagi kalian para penggemar pabrikan asal Jerman yang satu ini, tak lengkap rasanya jika model yang kalian sukai dimodifikasi oleh inhouse tuner mereka. Sepertinya versi AMG adalah bumbu penyedap yang membuat tiap mobil Mercedes menjadi lebih nikmat, lezat, dan seru jika kita kendarai. Layaknya M Performance pada BMW, John...
Aston Martin 003, Project Hybrid Hypercar Aston Martin?
0
Comments

Aston Martin 003, Project Hybrid Hypercar Aston Martin?

Autonetmagz.com – Hypercar masa kini pun mulai mengikuti tren mesin zaman now. Yup, penggunaan mesin hybrid sekarang tidak lagi berorientasi pada mobil murah saja, namun hingga mobil berperforma super pun menggunakan mesin listrik dan bensin tersebut. Masih ingat zaman di mana mobil hybrid kental dengan Toyota Prius atau mobil ̵...
IKEA Dan Space10 Buat Tujuh Mobil Otonom Serbaguna
0
Comments

IKEA Dan Space10 Buat Tujuh Mobil Otonom Serbaguna

Autonetmagz.com – Belum lama kami membuat berita mengenai mobil otonom yang bisa menangkap penjahat, sudah muncul lagi mobil dalam segmen yang sama. Tenang saja, kendaraan otonom ini pun tak kalah uniknya dengan Motorola autonomous police car. Mobil otonom yang tak biasa ini memiliki ciri khas yang tak kalah uniknya, terlihat simpel namun me...
Nissan Grand Livina Berbasis Xpander Akan Segera Mengaspal?
0
Comments

Nissan Grand Livina Berbasis Xpander Akan Segera Mengaspal?

Autonetmagz.com – Mungkin banyak dari kalian sudah mendengar rumor bahwa Nissan Grand Livina akan dilanjutkan versi terbarunya dengan basis Mitsubishi Xpander. Memang sejak kemunculannya, Mitsubishi Xpander digadang-gadangkan juga bakal menjadi calon basis generasi terbaru MPV Nissan tersebut. Hal tersebut pun karena dilatar belakangi oleh k...
BMW Z4 Versi US Lebih Cepat Daripada Eropa?
0
Comments

BMW Z4 Versi US Lebih Cepat Daripada Eropa?

Autonetmagz.com – Pada akhirnya roadster khas BMW yang namanya sudah tak asing lagi diperbaharui oleh pabrikan asal Jerman tersebut. Hadir dengan kode G29 dan memiliki desain yang benar-benar all new, membuat BMW Z4 2019 ini juga menjadi mobil highlight untuk 2018 sekarang. Di balik kap mesinnya, tersimpan dapur pacu berkonfigurasi inline...
Aston Martin Vantage 2019 Resmi Mencicipi Aspal Indonesia
0
Comments

Aston Martin Vantage 2019 Resmi Mencicipi Aspal Indonesia

AutonetMagz.com – Akhirnya setelah kita melihat debut perdana dari sportscar asli buatan Inggris ini pada November 2017 lalu secara global, Aston Martin Vantage 2019 sekarang resmi mengaspal di Tanah Air kita tercinta. Mobil buas ini menunjukkan rupanya untuk pertama kali di depan publik Indonesia, dalam acara peresmian yang bertempat di ge...
Motorola Patenkan Mobil Polisi Auto-Tangkap Penjahat?
0
Comments

Motorola Patenkan Mobil Polisi Auto-Tangkap Penjahat?

Autonetmagz.com – Harusnya manufaktur di atas biasa kita lihat pada kolom berita teknologi maupun ekonomi. Lalu apakah mengagetkan kalau perusahaan yang tidak fokus memproduksi kendaraan ada  dalam berita otomotif? Tidak juga, ingat saja Apple dan Google yang ikut berpartisipasi dalam pembuatan fitur canggih untuk mobil produksi sekarang ma...
Volkswagen Beetle 2019 Final Edition, Selamat Tinggal Kumbang
0
Comments

Volkswagen Beetle 2019 Final Edition, Selamat Tinggal Kumbang

Autonetmagz.com – Kita tahu bahwa demand pasar mobil saat ini menjerumus ke model SUV ataupun crossover. Tak dapat dipungkiri memang kalau masyarakat lebih memilih model tersebut ketimbang city car yang hanya mengedepankan sisi kepraktisan saja. Terilihat dari banyaknya model-model city car yang mulai tidak beragam seperti yang telah d...
Tilang Elektronik Uji Coba Di Jakarta, Kenali Sistemnya
0
Comments

Tilang Elektronik Uji Coba Di Jakarta, Kenali Sistemnya

Autonetmagz.com – Beragam cara untuk menata jalanan telah dilakukan oleh pemerintah maupun aparat kepolisian Indonesia. Layaknya pantun, ‘Banyak jalan menuju Roma’, atau dalam kasus ini, ‘Banyak jalan menuju Jakarta Tertib.’ Sebagai sebuah ibukota dan jantung perekonomian Tanah Air kita, Jakarta memang memiliki masala...