Volkswagen : Audi Segera Pegang Kendali Bentley!
AutonetMagz.com – Sejak virus corona muncul di bumi kita, dunia bak menjadi sangat menantang bagi industri otomotif, khususnya untuk sektor mobil mewah. Segala macam manuver dilakukan oleh pabrikan mobil demi dapat bertahan dan menghadapi tantangan yang ada akibat pandemi COVID-19. Hal tersebut relate, dengan rencana terbaru salah satu konglo...