Toyota Calya Facelift 2019 Meluncur, Langsung Resmikan Harga!
0
Comments

Toyota Calya Facelift 2019 Meluncur, Langsung Resmikan Harga!

AutonetMagz.com – Pasar Indonesia pertama kali mengenal duet Toyota Calya dan Daihatsu Sigra sekitar tahun 2016 lalu. Saat itu tugasnya adalah untuk memberi pelajaran pada Datsun GO+ Panca soal bagaimana caranya untuk bikin LCGC 7 tempat duduk yang lebih proper. Tak ayal, segmen LCGC 3 baris yang tadinya anteng didominasi Datsun kini jadi kue man...
All New Toyota Corolla Altis : Dapat Varian Hybrid & Toyota Safety Sense!
0
Comments

All New Toyota Corolla Altis : Dapat Varian Hybrid & Toyota Safety Sense!

AutonetMagz.com – Akhirnya, Pihak Toyota Astra Motor telah resmi merilis sosok All New Toyota Corolla Altis di Indonesia. Peluncuran ini sendiri dilaksanakan di Jakarta siang ini, dan menariknya, pihak Toyota juga memperkenalkan varian hybrid dari sedan andalan mereka ini lengkap dengan seperangkat fitur Toyota Safety Sense. Mari kita bahas m...
Toyota Estima Bakal Disuntik Mati Bulan Depan
0
Comments

Toyota Estima Bakal Disuntik Mati Bulan Depan

AutonetMagz.com – Apakah kalian mengenali sosok Toyota Estima atau Toyota Previa? Memang, mobil ini bukanlah mobil yang akrab dengan publik Indonesia, namun jikalau kalian beruntung, kalian bisa beberapa kali menemui mobil ini di Tanah air. Yap, mengambil rupa sebuah MPV dengan desain serba membulat dan lancip, sebenarnya desainmobil ini muda...
Autovaganza 2019 Sukses Hias Arena Qbig BSD
0
Comments

Autovaganza 2019 Sukses Hias Arena Qbig BSD

AutonetMagz.com – Pada hari Sabtu dan Minggu kemarin (7/9-8/9), Autovaganza sukses diselenggarakan di dalam arena Qbig BSD Tangerang. Pameran yang berlangsung selama 2 hari ini mencampurkan semua jenis produk yang berkaitan dengan otomotif dan segala hal di sekitarnya. Roda dua, roda empat, mobil dan motor baru, mobil dan motor lama, busana, helm...
Mobil Otonom Akan Diuji di Jalanan Jepang Tahun Depan
0
Comments

Mobil Otonom Akan Diuji di Jalanan Jepang Tahun Depan

AutonetMagz.com – Jika kita berbicara mengenai perkembangan teknologi di bidang otomotif, maka ada dua topik yang tengah menjadi concern dari pabrikan otomotif di dunia global. Yang pertama tentunya terkait dengan tenaga listrik untuk sebuah kendaraan, baik teknologi mesin PHEV maupun EV. Dan yang kedua adalah teknologi mobil otonom. Kabar te...
New Toyota Calya Akan Dirilis Minggu Depan!
0
Comments

New Toyota Calya Akan Dirilis Minggu Depan!

AutonetMagz.com – Beberapa hari belakangan ini, sosok New Toyota Calya alias Toyota Calya facelift tengah menjadi perbincangan hangat diantara para pecinta otomotif di Indonesia. Beberapa ubahan diberikan pada New Toyota Calya ini, utamanya pada sektor eksterior. Pihak Toyota Astra Motor (TAM) sendiri sudah menjadwalkan untuk memperkenalkan s...
TNGA-B : Platform Baru Untuk All New Toyota Yaris
0
Comments

TNGA-B : Platform Baru Untuk All New Toyota Yaris

AutonetMagz.com – Dalam beberapa tahun terakhir ini, kalau ada sebuah produk baru dari Toyota, maka nama ‘TNGA’ selalu saja disebut – sebut. Tak aneh memang, karena TNGA merupakan singkatan dari Toyota New Global Architechture yang menjadi standar baru yang digunakan untuk platform mobil – mobil Toyota terkini. Nah, ba...
Leahead iA5 : Mobil Listrik Garapan Toyota & GAC
0
Comments

Leahead iA5 : Mobil Listrik Garapan Toyota & GAC

AutonetMagz.com – Apakah kalian pernah mendengar merk bernama Leahead? Jika belum, maka kami pun sama. Leahead adalah sub-brand dari GAC Toyota yang berada di China, dan berfokus untuk memproduksi mobil ramah lingkungan, lebih tepatnya mobil listrik. Nah, Leahead sendiri bukanlah merk yang baru muncul tahun ini, karena GAC Toyota sudah memper...
Toyota Mulai Produksi Mobil Hybrid di Indonesia Pada 2022!
0
Comments

Toyota Mulai Produksi Mobil Hybrid di Indonesia Pada 2022!

AutonetMagz.com – Dengan ditanda – tanganinya Perpres Percepatan Kendaraan Listrik beberapa waktu lalu, jelas era baru di industri otomotif Indonesia telah dimulai. Mobil Hybrid, PHEV, dan mobil listrik mendapatkan banyak keistimewaan yang pada akhirnya membuat pabrikan otomotif di Indonesia juga berminat untuk menjual produk di segmen ...