Nissan Stop Bikin Mesin Bakar Baru, Fokus Mobil Listrik!
0
Comments

Nissan Stop Bikin Mesin Bakar Baru, Fokus Mobil Listrik!

AutonetMagz.com – Dalam beberapa tahun terakhir, banyak sekali yang terjadi kepada Nissan. Bergabungnya Mitsubishi dalam keluarga Renault-Nissan, skandal antara Nissan dengan Carlos Ghosn dan berujung pada menurunnya nilai perusahaan asal Jepang tersebut. Kini, Nissan sudah mengambil langkah perubahan untuk kembali mengangkat dirinya sendiri, ent...
Resmi Dijual, Pemilik Nissan Leaf Dapat Diskon Listrik 30 Persen!
0
Comments

Resmi Dijual, Pemilik Nissan Leaf Dapat Diskon Listrik 30 Persen!

AutonetMagz.com – Beberapa minggu yang lalu, akun Instagram Nissan Indonesia menyatakan bahwa akan ada mobil listrik Nissan yang dijual secara resmi di Indonesia. Hari ini (18/8), kehadiran Nissan Leaf sebagai mobil listrik murni merek Jepang pertama yang dijual bebas di Indonesia sudah sah. Kemarin Nissan sudah membuka pemesanan khusus untuk mob...
Sah, Nissan Fairlady Z Baru Muncul 17 Agustus!
0
Comments

Sah, Nissan Fairlady Z Baru Muncul 17 Agustus!

AutonetMagz.com – Nissan tetap mengusahakan langkah terbaik demi mengembalikan citra mereka yang sempat terpuruk. Skandal dengan mantan bosnya sendiri benar-benar memukul Nissan, tapi segala langkah pemulihan tak ada salahnya dicoba. Melalui teaser “Nissan NEXT”, Nissan sudah memperkenalkan mobil baru apa saja yang akan mereka perkenalkan. Mo...
Nissan GT-R R36 Tak Jadi Pakai Hybrid
0
Comments

Nissan GT-R R36 Tak Jadi Pakai Hybrid

AutonetMagz.com – Dalam dunia Nissan, teknologi mobil listrik sedang diberi perhatian penuh. Nissan termasuk salah satu merek Jepang yang menyadari potensi mobil listrik sejak awal, berujung pada kelahiran Nissan Leaf dan mobil listrik ini laku di pasaran. Sekarang revolusi otomotif menuju tenaga listrik makin masif, dan Nissan tak bisa tinggal d...
Nissan Akui Sempat Sulit Bersaing Karena Produknya Kurang Fresh
0
Comments

Nissan Akui Sempat Sulit Bersaing Karena Produknya Kurang Fresh

AutonetMagz.com – Nissan sedang di tengah-tengah penebusan dosa yang menyebabkan turunnya citra, penjualan dan nilai merek asal Jepang ini. Memamerkan Nissan Z Proto, memperbarui Nissan X-Trail, merangkul Mitsubishi dan Renault untuk bekerja sama dalam mempersiapkan model baru dan bahkan memperkenalkan teknologi e-POWER di Indonesia melalui kehad...
Teaser Nissan Terra 2021 : Punten Pajero Sport dan Fortuner…
0
Comments

Teaser Nissan Terra 2021 : Punten Pajero Sport dan Fortuner…

AutonetMagz.com – Kita tahu bersama, para kaum borjuis Indonesia sangat demen sama yang namanya SUV ladder frame. Buktinya, Mitsubishi Pajero Sport dan Toyota Fortuner menjadi mobil sejuta umat bagi para orang-orang kaya di Indonesia. Kalau ditanya apa mobil yang bikin kelihatan kaya dan gagah, 2 mobil ini selalu jadi jawaban termudah. Padahal, ...
Nissan Z Proto, Saat Inspirasi Kolonial Bertemu Bumbu Milenial
0
Comments

Nissan Z Proto, Saat Inspirasi Kolonial Bertemu Bumbu Milenial

AutonetMagz.com – Setelah bermacam-macam teaser dan render spekulatif mengudara, inilah dia Nissan Z Proto yang akan menjadi cikal bakal Nissan Fairlady Z terbaru. Pertama-tama, sebenarnya mobil ini masih pakai sasis Nissan 370Z lama, hanya saja dimodifikasi di sana-sini demi membuatnya lebih baik. Pada acara peluncuran mobil ini, Nissan menjelas...
NMI : Penjualan Nissan X-Trail Jalan Terus!
0
Comments

NMI : Penjualan Nissan X-Trail Jalan Terus!

AutonetMagz.com – Kemarin kami mendapatkan sebuah kabar yang cukup mengejutkan karena Nissan Motor thailand diruomorkan telah menghentikan produksi dari SUV kebanggaan mereka yaitu Nissan X-Trail. Sayangnya, mereka masih bungkam terhadap rumor ini. Kami pun mencoba untuk mengontak pihak Nissan Motor Indonesia (NMI) terkait hal ini, karena kit...
Intip Sosok Nissan Z Proto, Ada Transmisi Manual?
0
Comments

Intip Sosok Nissan Z Proto, Ada Transmisi Manual?

AutonetMagz.com – Semakin hari, kita semakin dekat dengan saat-saat di mana kita akan melihat generasi penerus Nissan Fairlady Z. Yaa… Lebih tepatnya calon generasi penerus, karena Nissan sudah bilang bahwa yang akan tampil adalah Nissan Z Proto, dan kata “Proto” berarti mobil ini masih konsep, dan Nissan akan mematangkan mobil ini menjadi ...
Nissan Kicks e-POWER Rilis di Indonesia, Harga 449 Jutaan!
0
Comments

Nissan Kicks e-POWER Rilis di Indonesia, Harga 449 Jutaan!

AutonetMagz.com – Akhirnya, setelah sekian purnama dibahas di situs ini, pihak Nissan Motor Indonesia (NMI) selaku APM Nissan di Tanah Air telah memperkenalkan secara resmi Nissan Kicks e-Power. Mobil yang digadang – gadang menjadi pintu pembuka era elektrifikasi Nissan di Tanah Air ini diluncurkan secara online di kanal Youtube resmi m...