Ini Dia Rencana Besar Hyundai Motorsport untuk WRC 2023
0
Comments

Ini Dia Rencana Besar Hyundai Motorsport untuk WRC 2023

AutonetMagz.com – Hyundai Motorsport telah memperlihatkan livery, roster, dan ambisinya untuk musim FIA WRC 2023. Untuk musim kesepuluh mereka dalam cabang olahraga tersebut, merek asal Korea Selatan itu ingin mendapatkan gelar yang diincar oleh sebagian besar pesaingnya di awal musim. Terakhir kali Hyundai mendapatkan gelar di FIA WRC adalah...
Pereli Legendaris Ken Block Meninggal Dunia
0
Comments

Pereli Legendaris Ken Block Meninggal Dunia

AutonetMagz.com – Bagi yang belum tau Ken Block, beliau adalah pembalap reli, pemain skateboard, snowboarder. Tidak hanya itu saja, beliau juga merupakan salah satu pendiri Hoonigan Industries dan DC Shoes, serta bintang serial Gymkhana. Sayangnya, kini beliau telah meninggal pada 2 Januari 2023, tepatnya di usia 55 tahun karena kecelakaan sn...
Rookie Racing dan Toyota Motor Corp. Umumkan Partisipasi dalam Balapan Ketahanan 25 Jam di Thailand
0
Comments

Rookie Racing dan Toyota Motor Corp. Umumkan Partisipasi dalam Balapan Ketahanan 25 Jam di Thailand

AutonetMagz.com – ROOKIE Racing Co., Ltd. dan Toyota Motor Corporation mengumumkan partisipasi mereka di Idemitsu 1500 Super Endurace 2022 (Thailand 25H Endurance Race). Acara ini digelar di Chang International Circuit di Thailand dari 17 hingga 18 Desember 2022. Mereka akan balapan dengan mobil konsep ORC ROOKIE GR Corolla H2 sebagai kendara...
Tim Nissan E.Dams Siap Berlaga di Ajang Balap Jakarta Formula E 2022
0
Comments

Tim Nissan E.Dams Siap Berlaga di Ajang Balap Jakarta Formula E 2022

AutonetMagz.com – Nissan Indonesia pada hari ini menggelar pertemuan dengan media untuk memperkenalkan Tim Nissan e.dams yang akan bertarung di ajang balap Formula E Jakarta 2022. Gelaran tersebut akan berlangsung di Jakarta International E-Prix Circuit (JIEC), Ancol, Jakarta Utara pada tanggal 4 Juni 2022 besok. Formula E Jakarta 2022 sendir...
Honda Akhiri Laga Di Ajang F1, Ditutup dengan Kemenangan Max Verstappen
0
Comments

Honda Akhiri Laga Di Ajang F1, Ditutup dengan Kemenangan Max Verstappen

Autonetmagz.com – Seiring dengan berakhirnya musim 2021, Honda pun mengakhiri partisipasinya ajang balap Formula Satu (F1) setelah mengantarkan pembalap Max Verstappen menjadi juara dunia. Gelar tersebut sekaligus melengkapi prestasi yang telah Honda capai bersama berbagai tim dan pembalap di ajang F1 sejak tahun 1964. Dalam ajang balap mobil...
Indonesia Akan Masuk Dalam Kalender Balapan Supercars pada 2019
0
Comments

Indonesia Akan Masuk Dalam Kalender Balapan Supercars pada 2019

AutonetMagz.com – Kabar gembira buat kamu para pecinta motorsport, karena kini Indonesia akan mencoba mendatangkan balapan Supercars ke tanah air. Hal ini tidak terlepas dari adanya rencana penambahan dua balapan di Asia ke dalam kalender balapan Aussie Touring Car. Selain Indonesia, China pun nampaknya akan sangat serius mendatangkan balapan...