Intip Mitsubishi Galant Generasi Baru, Mati Sebelum Lahir!
0
Comments

Intip Mitsubishi Galant Generasi Baru, Mati Sebelum Lahir!

AutonetMagz.com – Sekarang Mitsubishi terkenalnya dengan mobil seperti apa sih? Dua mobil yang akan sangat lekat dengan masyarakat Indonesia adalah Mitsubishi Xpander dan Mitsubishi Pajero Sport. Selain dua jagoan itu, ada juga crossover bermesin turbo bernama Mitsubishi Eclipse Cross dan double cabin bernama Mitsubishi Triton. Untuk masa depan, ...
Spyshot & Teaser All New Mitsubishi Outlander : Rilis Februari 2021!
0
Comments

Spyshot & Teaser All New Mitsubishi Outlander : Rilis Februari 2021!

AutonetMagz.com – Walaupun pandemi COVID-19 masih terus menghantui publik di Bumi ini, namun perkembangan dunia otomotif tidak bisa berhenti. Setiap pabrikan malah berlomba menghadirkan produk baru dalam waktu dekat. Salah satunya adalah Mitsubishi yang sedang mempersiapkan generasi terbaru dari Mitsubishi Outlander. Spyshot mobil ini pun sud...
Inden Mitsubishi Xpander Malaysia Mencapai 4.000 Unit
0
Comments

Inden Mitsubishi Xpander Malaysia Mencapai 4.000 Unit

AutonetMagz.com – Masih ingat kan bahwa Mitsubishi Xpander kini bukan merupakan produk yang eksklusif diproduksi oleh Mitsubishi Indonesia? Yap, selain Indonesia, Mitsubishi Xpander juga telah dirakit lokal di Vietnam dan Malaysia. Untuk pasar Negeri Jiran, perkenalan Mitsubishi Xpander CKD baru dilakukan di akhir bulan Oktober 2020 silam. Da...
Inovasi Baru Mitsubishi Untuk Bunuh COVID-19 di Interior Mobil!
0
Comments

Inovasi Baru Mitsubishi Untuk Bunuh COVID-19 di Interior Mobil!

AutonetMagz.com – Mitsubishi Motors North America, Inc. (MMNA) baru-baru ini mengumumkan bahwa Diamond Premium Care, semprotan desinfektan tanpa kontak dan penghilang bau non-abrasif, anti mikroba, yang digunakan pada interior kendaraan dan sistem HVAC, sekarang telah disetujui oleh Environmental Protection Agency (EPA) untuk membunuh vi...
Nissan : Tak Ada Rencana Pisah Dengan Mitsubishi!
0
Comments

Nissan : Tak Ada Rencana Pisah Dengan Mitsubishi!

AutonetMagz.com – Kemarin kita dikejutkan dengan adanya kabar yang beredar secara internasional bahwa Nissan berencana menjual sebagian ataupun seluruh saham mereka di Mitsubishi. Kabar ini muncul pasca kondisi buruk dalam beberapa waktu terakhir, termasuk tekanan karena pandemi COVID-19. Nah, Nissan pun bergerak cukup cepat saat ini, dimana ...
Produksi Xpander di Malaysia Dimulai, Rilis Bulan Depan!
0
Comments

Produksi Xpander di Malaysia Dimulai, Rilis Bulan Depan!

AutonetMagz.com – Kita semua tahu bahwa Mitsubishi Xpander adalah komoditas penting bagi Mitsubishi di kawasan Asia Tenggara. Kehadiran LMPV dari pabrikan berlogo 3 berlian ini juga sempat mengguncangkan dunia otomotif Asia 3 tahun lalu. Sebelumnya, Mitsubishi Xpander menjadi produk eksklusif yang diproduksi oleh Mitsubishi Indonesia, namun k...
Mitsubishi Xpander & Xpander Cross Dapat Varian Spesial & Terbatas!
0
Comments

Mitsubishi Xpander & Xpander Cross Dapat Varian Spesial & Terbatas!

AutonetMagz.com – Sekitar seminggu lalu beredar kabar bahwa Mitsubishi Indonesia tengah mempersiapkan sebuah produk baru, dan kebetulan momennya berdekatan dengan peluncuran New Toyota Fortuner. Oleh karenanya, kami menduga pihak Mitsubishi akan memperkenalkan Mitsubishi Pajero Sport facelift yang sudah ada cukup lama di Thailand dan negara A...
Mitsubishi Eclipse Cross Dipermak, Varian PHEV Lebih Menarik!
0
Comments

Mitsubishi Eclipse Cross Dipermak, Varian PHEV Lebih Menarik!

AutonetMagz.com – Meski Mitsubishi Eclipse Cross belum lama diperkenalkan di Indonesia, sebenarnya mobil ini sudah agak lama beredar di luar negeri. Pabrikan asal Jepang berlogo tiga berlian ini nampaknya mengira bahwa usia Eclipse Cross sudah cukup untuk mendapatkan facelift, maka dari itulah kali ini Mitsubishi memperkenalkan Mitsubishi Eclipse...
Mitsubishi Rilis Varian Baru Outlander PHEV di Australia
0
Comments

Mitsubishi Rilis Varian Baru Outlander PHEV di Australia

AutonetMagz.com – Di Australia, Mitsubishi memberikan opsi menarik para konsumennya dengan mengeluarkan varian baru untuk model Outlander PHEV 2021, yaitu varian GSR. Varian ini berada di antara varian ES (sebagai entry-level) dan model teratasnya, Exceed. Varian ini menghadirkan sejumlah perubahan visual, rasa yang lebih sporty dan perbedaan...
Mitsubishi Eclipse Cross Baru Bocor, Jadi Eclipander!
0
Comments

Mitsubishi Eclipse Cross Baru Bocor, Jadi Eclipander!

AutonetMagz.com – Mitsubishi sebenarnya sedang dalam perubahan besar-besaran di markasnya. Meski di Indonesia kita mengenal Mitsubishi sebagai merek mobil biasa dengan adanya Xpander, Pajero Sport dan Eclipse Cross turbo, di Jepang mereka sedang berjibaku untuk memperbanyak varian hybrid, plug-in hybrid atau bahkan mobil listrik. Mitsubishi sendi...