MINI Manual Driving School : Belajar Pakai Transmisi 3 Pedal
0
Comments

MINI Manual Driving School : Belajar Pakai Transmisi 3 Pedal

AutonetMagz.com – Kalian tim 2 pedal atau tim 3 pedal? Kalaupun kalian tim 2 pedal, apakah kalian sudah pernah atau bisa menggunakan mobil bertransmisi manual? Perkembangan transmisi otomatis alias 2 pedal di segmen roda 4 memang cukup pesat dalam 2 dekade terakhir, termasuk di Indonesia. Dan kondisi ini membuat banyak generasi milenial ataup...
MINI Hadirkan Kembali Gearbox Manual dan Varian Limited Edition
0
Comments

MINI Hadirkan Kembali Gearbox Manual dan Varian Limited Edition

AutonetMagz.com – Mulai November tahun ini, konsumen MINI berkesempatan memilih transmisi manual pada beberapa model. Opsi ini bukan satu-satunya perubahan yang diterapkan, finishing cat baru dan perubahan pada Edisi limited edition baru juga akan hadir. Mini mengatakan bahwa masalah supply chain mulai mereda, karena pada awal tahun ini Mini ...
Dua Tahun OLX Autos, Persembahkan Karya Film dan Hadiah Mobil!
0
Comments

Dua Tahun OLX Autos, Persembahkan Karya Film dan Hadiah Mobil!

AutonetMagz.com – Memasuki tahun 2020, siapa yang menyangka kalau pandemi COVID-19 akan merebak di dunia? Tidak ada yang tahu, termasuk personil OLX Autos. Padahal mereka baru mau meluncur pada bulan Juli 2020 kemarin, namun pasti tidak mudah untuk memperkenalkan suatu jasa di tengah-tengah pandemi. Berita baiknya, OLX Autos ternyata mampu berjal...
MINI Cooper Tenaga Listrik Sudah Bisa Dimiliki, Menggoda!
0
Comments

MINI Cooper Tenaga Listrik Sudah Bisa Dimiliki, Menggoda!

AutonetMagz.com – BMW Group Indonesia yang terdiri dari BMW dan MINI merupakan brand pertama di Indonesia yang menjual mobil listrik murni melalui BMW i3. Sekarang, BMW sedang tidak ada mobil listrik baru, mereka serahkan itu ke brand MINI yang memiliki citra kuat di kalangan pemuda dan pemudi. Untuk menggaet orang-orang yang ingin teknologi baru...
BMW i3 Akan Discontinue Juli ini!, digantikan iX1 dan MINI Electric
0
Comments

BMW i3 Akan Discontinue Juli ini!, digantikan iX1 dan MINI Electric

Autonetmagz.com – Mobil listrik kompak BMW i3 akan mengakhiri masa produksi globalnya pada Juli tahun ini. Dengan perkiraan sudah ada total 250.000 unit yang telah diproduksi menurut Autocar. Akhir produksi dari BMW i3 ini akan membuka jalan untuk reorganisasi fasilitas manufaktur di Leipzig, Jerman. Yang nantinya akan digunakan untuk memulai...
GIIAS 2021: MINI luncurkan Lini Lengkap MINI Anniversary Edition
0
Comments

GIIAS 2021: MINI luncurkan Lini Lengkap MINI Anniversary Edition

Autonetmagz.com – MINI Indonesia luncurkan MINI Anniversary Edition di hari kedua GIIAS 2021 sekaligus merayakan 10 tahun kehadiran MINI di Indonesia. Dengan tema #BIGLOVE, MINI Pavilion hadir dengan konsep dan tampilan yang lebih berwarna. Legenda dan sejarah panjang MINI juga hadir dengan kuat melalui pelu...
Mini Ajak Seniman Gunakan Atap Mobil Jadi Kanvas Karya Seni
0
Comments

Mini Ajak Seniman Gunakan Atap Mobil Jadi Kanvas Karya Seni

Autonetmagz.com – Mini berusaha mengubah atap di produknya menjadi sebuah karya seni berjalan. Mini bekerjasama dengan tiga seniman dan imigran untuk menempatkan karya mereka di atas atap mobil tersebut. Versi ini hanya tersedia untuk waktu yang terbatas. Pada tanggal 1 November,anda sudah bisa masuk waiting list di shopminiusa.com untuk memb...
Mini Anniversary Edition, Penghormatan Kepada Cooper Car Company
0
Comments

Mini Anniversary Edition, Penghormatan Kepada Cooper Car Company

Autonetmagz.com – Kalian sudah pasti familiar dong dengan nama Mini Cooper. Tahukah kalian bahwa nama Cooper pertama kali muncul pada Mini yang berfokus pada peforma di tahun 1961. Untuk merayakan 60 tahun menjadi mobil kecil yang lincah dan mudah dikendarai, merek tersebut meluncurkan Mini Anniversary Edition. Mobil tersebut sudah tersedia d...