Mobil Listrik BMW i4 Segera Berbumbu BMW M
0
Comments

Mobil Listrik BMW i4 Segera Berbumbu BMW M

AutonetMagz.com – Saat memperkenalkan merek BMW i, BMW ingin merek itu dikhususkan untuk mobil-mobil bertenaga listrik atau plug-in hybrid. Saat ini, mobil listrik BMW baru ada BMW i3 dan BMW iX3, sementara BMW i8 bukan listrik sepenuhnya karena ia plug-in hybrid dan sudah stop produksi tahun ini. Seiring waktu, BMW yakin untuk memperbanyak model...
BMW M3 dan M4 Siap Bungkam Haters dengan 503 HP
0
Comments

BMW M3 dan M4 Siap Bungkam Haters dengan 503 HP

AutonetMagz.com – Kita semua sudah tahu bahwa BMW akan mendesain BMW M3 dan M4 baru dengan gril besar. BMW tetap mengatakan bahwa gril besar ini terinspirasi dari BMW-BMW terdahulu yang grilnya juga besar dan kini dibawa ke era modern. Suka atau tidak suka adalah masalah selera, yang suka ya sudah, yang tidak suka juga ya …
Penjualan BMW 7-Series Salip Mercedes-Benz S-Class!
0
Comments

Penjualan BMW 7-Series Salip Mercedes-Benz S-Class!

AutonetMagz.com – Meski penjualan otomotif di Indonesia sedang terdampak keras oleh “You know what”, penjualan mobil-mobil mewah bisa dibilang relatif stabil. Ada perubahan angka, namun bukan perubahan yang drastis. Salah satu dinamika yang menarik untuk disimak adalah bahwa kini penjualan BMW 7-Series terbaru bisa menyalip Mercedes-Benz S-Cl...
BMW 4-Series 2021 Meluncur : Iya, Grilnya Besar Ya
0
Comments

BMW 4-Series 2021 Meluncur : Iya, Grilnya Besar Ya

AutonetMagz.com – BMW resmi memperkenalkan generasi kedua dari BMW 4-Series. Iya, generasi kedua, soalnya nomenklatur 4-Series baru muncul saat BMW ingin memisahkan 3-Series 2 pintu dengan yang 4 pintu, di mana versi 2 pintu ganti nama jadi 4-Series. Versi konsepnya sudah muncul terlebih dulu dan barulah versi produksi ini muncul. Kita bahas desa...
BMW Ungkap Spesifikasi BMW 4-Series Baru, Lebih Sip
0
Comments

BMW Ungkap Spesifikasi BMW 4-Series Baru, Lebih Sip

AutonetMagz.com – Selesai memamerkan konsep BMW 4-Series dengan gril besarnya, saatnya BMW menguji unit tes BMW 4-Series sebelum melemparnya ke pasaran untuk dijual. Saat ini, BMW sudah membeberkan sedikit-sedikit spesifikasi BMW 4-Series dan apa saja bedanya dengan saudara 4 pintunya, BMW 3-Series. BMW bilang, mereka sudah melakukan beberapa hal...
BMW 5 Series Sudah Mau Facelift, Ini Bocorannya!
0
Comments

BMW 5 Series Sudah Mau Facelift, Ini Bocorannya!

AutonetMagz.com – Ini adalah waktu di kala sedan-sedan BMW yang lebih kecil macam BMW 3-Series dan BMW 2-Series sudah mengalami pergantian model, generasi baru dan teknologi yang lebih canggih. Sedikit melihat ke atas, sedan BMW yang lebih besar macam BMW 5-Series dan BMW 7-Series baru dapat siklus facelift, yang kalau di bahasa BMW disebutnya LC...
Sosok BMW 2 Series Coupe Baru Bocor!
0
Comments

Sosok BMW 2 Series Coupe Baru Bocor!

AutonetMagz.com – Setelah BMW 1 Series baru muncul dan diikuti oleh BMW 2 Series Gran Coupe, BMW masih punya amunisi yang disimpan di dalam gudangnya untuk penyegaran model-model compact mereka. Sebagai pengingat, biasanya model BMW yang ada embel-embel “Gran Coupe” di namanya berarti “mobil ala coupe tapi 4 pintu”, makanya BMW 2 Series G...
Telkomsel IIMS 2019 : New MINI Ice Blue Edition Cuma Ada 50 Unit Saja
0
Comments

Telkomsel IIMS 2019 : New MINI Ice Blue Edition Cuma Ada 50 Unit Saja

Jakarta, AutonetMagz.com – Masih mengabarkan dari hari pertama gelaran Telkomsel Indonesia International Motor Show (TIIMS) 2019, kini kita bergeser ke merk asal Inggris yaitu MINI. Pihak MINI Indonesia turut hadir dalam gelaran ini dengan membawa sebuah unit spesial mereka. Unit tersebut adalah New MINI Ice Blue Edition yang merupakan sebuah...
Rolls-Royce Cullinan, SUV Termewah Sejagat Raya Hadir di Indonesia
0
Comments

Rolls-Royce Cullinan, SUV Termewah Sejagat Raya Hadir di Indonesia

AutonetMagz.com – Saat Rolls-Royce bilang mereka mau membuat SUV, banyak orang yang pasang mata ke arah mereka. Terang saja, dari awal mula berdiri Rolls-Royce tidak pernah membuat SUV dan memang tidak terkenal dengan model SUV. Ya, ini adalah percobaan pertama Rolls-Royce membuat SUV, dan ini juga pertama kalinya mereka bikin mobil dengan pengge...
Rolls-Royce : Kalau Tidak Ada BMW, Kami Sudah Tamat
0
Comments

Rolls-Royce : Kalau Tidak Ada BMW, Kami Sudah Tamat

AutonetMagz.com – Semua orang tahu kalau harga mobil-mobil buatan Rolls-Royce amat sangat mahal. Rolls-Royce Ghost saja yang notabene duduk sebagai entry level sudah mahal banget, apalagi yang hanya satu-satunya macam Rolls-Royce Sweptail, itu sudah mahal gila menembus langit ketujuh. Kasarnya, menjual kedua ginjal pun tak akan cukup untuk membel...