Audi Indonesia Bawa Audi A8 2018 di GIIAS 2018
0
Comments

Audi Indonesia Bawa Audi A8 2018 di GIIAS 2018

AutonetMagz.com – Audi tidak mau ketinggalan kereta sebagai pihak yang meramaikan GIIAS 2018 nanti. Meski gaungnya masih kalah nyaring dibandingkan dengan sesama merek Jerman lainnya, mereka tidak mau tinggal diam dan berpangku tangan. Untuk membuat kerumunan manusia mau mampir di booth Audi di GIIAS 2018, Audi akan memamerkan salah satu sedan te...
Audi Gandeng Huawei Dalam Merancang Mobil Pintar
0
Comments

Audi Gandeng Huawei Dalam Merancang Mobil Pintar

AutonetMagz.com – Dewasa ini, banyak benda-benda yang bermunculan dengan diawali kata “Smart”. Smartphone, smartwatch, smart TV, smart camera dan masih banyak lagi. Smart car? Sekarang sih ada kalau bicara merek mobil, dan tentu saja maksudnya adalah Smart buatan Daimler. Smart car nantinya akan lebih berorientasi kepada intelligent connected...
Pabrikan Otomotif & Teknologi Wujudkan Smartphone Sebagai Pengganti Kunci
0
Comments

Pabrikan Otomotif & Teknologi Wujudkan Smartphone Sebagai Pengganti Kunci

AutonetMagz.com – Salah satu bagian penting dari sebuah mobil yang membuat kalian bisa membukan mobil dan menyalakan mesin adalah anak kunci dari mobil tersebut. Mau memasukkan anak kunci ataupun sekedar terbaca sensor melalui sistem keyless, yang jelas sebuah kunci masih dibutuhkan hingga saat ini sebagai bentuk otentifikasi sederhana bahw...
Audi Q2L Dengan Wheelbase Lebih Panjang Hadir di China
0
Comments

Audi Q2L Dengan Wheelbase Lebih Panjang Hadir di China

AutonetMagz.com – Jika kita bicara masalah otomotif di China, mungkin kita akan sangat dibosankan dengan banyaknya mobil KW alias tiruan di sana. Namun selain banyak mobil KW, ternyata juga masih ada banyak mobil CDM alias China Domestic model dan mobil lain yang dimodifikasi khusus oleh perusahaan asing yang berjualan disana supaya bisa fi...
International Engine Of The Year 2018 : Ferrari Tetap Jawaranya!
0
Comments

International Engine Of The Year 2018 : Ferrari Tetap Jawaranya!

AutonetMagz.com – Kalian masih ingat beberapa tahun silam Ford berhasil memenangkan ajang International Engine of The Year selama tiga tahun berturut – turut, yaitu pada tahun 2012, 2013, dan 2014 dengan mesin 1000cc EcoBoost yang pernah kami coba dalam Ford Fiesta EcoBoost. Nah, langkah dari Ford ternyata diikuti oleh Ferrari dengan m...
Audi Ikutan Absen Dari Detroit Motor Show 2019, Ada Apa?
0
Comments

Audi Ikutan Absen Dari Detroit Motor Show 2019, Ada Apa?

AutonetMagz.com – Dua pabrikan besar Jerman sebelumnya sudah menyatakan untuk tidak hadir dalam Detroit Motor Show 2019. Kedua pabrikan itu adalah Mercedes-Benz dan BMW, tapi rupanya sekarang bertambah jadi 3 pabrikan. Audi baru-baru ini sudah resmi berkata kalau mereka akan turut absen dari gelaran Detroit Motor Show 2019 tahun depan. Waduh, ada...
Audi Gelar Pameran & Test Drive Audi A3 di Mall Kota Kasablanka
0
Comments

Audi Gelar Pameran & Test Drive Audi A3 di Mall Kota Kasablanka

AutonetMagz.com – Bila kalian ketinggalan gelaran Indonesia International Motor Show (IIMS) 2018 silam dan kalian masih ingin merasakan dan melihat – lihat lini produk dari merk Jerman, Audi, maka kalian masih memiliki sebuah kesempatan yang disediakan khusus oleh pihak Garuda Mataram Motor (GMM). Yap, pihak GMM menyediakan arena test...
Audi RS5 Datang ke Indonesia di GIIAS 2018
0
Comments

Audi RS5 Datang ke Indonesia di GIIAS 2018

AutonetMagz.com – Sejak GIIAS 2017, Audi hanya memperkenalkan compact hatcback Audi A3 baru dan crossover Audi Q5 baru, menyusul Audi Q7 Product Improvement (PI) yang sudah ambil start duluan dibanding A3 dan Q5. Biarpun demikian, entah kenapa kami merasa Audi Indonesia selalu keteteran dibanding rival Jermannya di sini. Audi A3 terbaru saja kami...
Garuda Mataram Motor Resmikan Fasilitas Terpadu Audi
0
Comments

Garuda Mataram Motor Resmikan Fasilitas Terpadu Audi

AutonetMagz.com – Dalam membeli sebuah mobil, ada beberapa pertimbangan yang perlu kita pikirkan. Baik mobil itu sendiri, asuransi, hingga pada layanan pasca pembelian. Dan poin terakhir tersebut adalah hal yang krusial dan membuat banyak merk mobil baru dipandang sebelah mata oleh calon konsumennya. Nah, beda halnya dengan Audi yang baru saj...
Audi Q1, Crossover Terkecil Audi Siap di 2020
0
Comments

Audi Q1, Crossover Terkecil Audi Siap di 2020

AutonetMagz.com – Portofolio Audi dalam dunia SUV atau crossover bisa dirunut kembali sejak adanya Audi A6 Allroad Quattro, sebuah wagon jangkung AWD. Dari situ, Audi mulai pede masuk ke ranah SUV dengan memperkenalkan SUV pertama mereka, Audi Q7. Nah, barulah hingga seterusnya muncul model-model lain yang lebih kecil seperti Q5, Q3 dan Q2, bahka...