FCA : Jeep Tidak Akan Dijual Ke Investor Asal China
0
Comments

FCA : Jeep Tidak Akan Dijual Ke Investor Asal China

AutonetMagz.com – Masih ingatkah kalian dengan beberapa kabar yang menunjukkan bahwa salah satu pabrikan mobil asal China yaitu Greatwall yang ingin membeli merk Jeep? Yap kabar ini sudha berhembus sejak pertengahan tahun 2017 kemarin. Dan saat itu CEO FCA, Sergio Marchionne sendiri tak berkomentar apapun terkait rencana untuk menjual merk ...
Berpotensi Mogok, 160 Ribu Unit Chrysler Pacifica Direcall
0
Comments

Berpotensi Mogok, 160 Ribu Unit Chrysler Pacifica Direcall

AutonetMagz.com – Kabar mengenai recall itu biasanya seperti sebuah pisau bermata dua, dimana perkara kualitas produksi dari sebuah pertanyaan utaman mengapat sebuah produk bisa bermasalah dan juga harus di-recall. Namun beberapa pihak juga mensyukuri adanya recall karena program semacam ini menjadi tanggung jawab dari pabrikan yang tak ha...
Magna International Bergabung Dengan Aliansi BMW-FCA
0
Comments

Magna International Bergabung Dengan Aliansi BMW-FCA

AutonetMagz.com – Terjawab sudah siapa pihak yang akan bergabung dengan aliansi BMW – FCA setelah sebelumnya BMW membuka kesempatan untuk pihak manapun dari dunia otomotif yang tertarik untuk bersama aliansi ini mengembangkan platform autonomous driving system untuk digunakan bersama – sama. Dan pihak itu adalah Magna Internat...
Kembangkan Autonomous Driving System, BMW Cari Tambahan Partner
0
Comments

Kembangkan Autonomous Driving System, BMW Cari Tambahan Partner

AutonetMagz.com – BMW nampaknya kembali mencari teman untuk berkolaborasi bersamanya. Sebelumnya kita tahu bahwa pabrikan asal Jerman ini menggandeng FCA alias Fiat Chrysler Automobiles untuk mengembangkan sistem Autonomous Driving System. Dan tak hanya menggandeng FCA saja, BMW pun sudah menggandeng Intel, Mobileye, Continental, dan Delph...
Hyundai Berpotensi Akusisi Semua Aset Fiat Chrysler
0
Comments

Hyundai Berpotensi Akusisi Semua Aset Fiat Chrysler

AutonetMagz.com – Pabrikan besar Amerika dulu terdiri atas 3 besar : Ford, GM dan Chrysler. Itu sih dulu, sebab kalau sekarang yang benar-benar besar di antara mereka hanya Ford dan GM, sementara Chrysler tertinggal jauh. Ford bisa memanfaatkan perpanjangan tangan engineering Eropanya dengan baik, demikian pula GM yang punya banyak brand dan pabr...
Apa Saja Mobil Baru di Tahun 2017? [Part 1]
0
Comments

Apa Saja Mobil Baru di Tahun 2017? [Part 1]

Jakarta, AutonetMagz – Tidak terasa tahun 2017 tinggal satu bulan lagi, tahun 2017 pastinya akan menjadi momen penting bagi otomotif Indonesia karena akan ada banyak mobil baru yang masuk ke Indonesia. Hmm, menarik bukan? Mari kita bahas satu persatu mobil apa yang akan masuk ke Indonesia tahun depan. 1. Honda Mobilio Facelift Honda yang baru...
Mulai 2017, FCA Hanya Memproduksi SUV dan MPV Di AS
0
Comments

Mulai 2017, FCA Hanya Memproduksi SUV dan MPV Di AS

AutonetMagz.com – Oke ini keputusan yang super pahit bagi saya, saya sendiri tahu bila Fiat Chrysler Automobile sejak kepemimpinan Sergio Marchionne selalu mengambil keputusan yang kontroversial. Meski begitu strategi yang dipilih dia memang terkadang masuk akal, namun untuk yang satu ini sepertinya akan membuat para fans Chrysler berubah pan...