Dengan Teknologi GPS 4G, Superspring Incar Kenaikan Penjualan 350%
Autonetmagz.com – Keberadaan GPS Tracker atau pelacak di dalam sebuah kendaraan kini menjadi hal yang lumrah dan semakin terjangkau. GPS Tracker pun sudah menjadi kebutuhan bagi masyarakat dan bahkan perusahaan, terutama rental mobil. Masyarakat sudah paham fungsi dan kegunaan GPS Tracker yang dapat melacak posisi kendaraan melalui aplikasi s...