Renault-Nissan Berniat Saingi Toyota dan VW Sebagai yang Terlaris
AutonetMagz.com – Tidak henti-hentinya Carlos Ghosn muncul di banyak media otomotif, entah dari statement kontroversial, hingga ambisinya yang besar. Eks CEO Nissan yang sekarang berkutat di Mitsubishi Motors yang belum lama dibeli oleh Nissan mengungkapkan keoptimisannya bahwa Renault-Nissan akan menjadi perusahaan dengan penjualan terbanyak di ...