Porsche Macan GTS, Siap Mencakar Dengan Mesin Twin Turbo
0
Comments

Porsche Macan GTS, Siap Mencakar Dengan Mesin Twin Turbo

AutonetMagz.com – Jangan salah sangka, Macan GTS ini sebenarnya bukan Macan tersangar. Tepat di atas Macan GTS, ada Macan Turbo yang duduk sebagai Macan paling kencang. Yah, setidaknya Macan GTS sudah ditahbiskan sebagai Macan dengan kasta yang tinggi dibandingkan Macan, Macan S dan Macan S Diesel. Resep simpel saja untuk si Macan GTS, mesin besa...
Porsche Car Configurator : Coba Rancang Porsche Idamanmu!
0
Comments

Porsche Car Configurator : Coba Rancang Porsche Idamanmu!

AutonetMagz.com – Porsche Indonesia belum lama ini meresmikan Porsche Center Jakarta baru, yang lokasinya masih sekitar Pondok Indah. Bersamaan dengan ini, Porsche Indonesia mendemonstrasikan layanan personalisasinya yang dijuluki Porsche Car Configurator. Intinya, bagaimana konsumen bisa memesan mobilnya supaya memenuhi selera pribadinya dan tid...
Ada Apa Saja di IIMS 2017 Nanti?
0
Comments

Ada Apa Saja di IIMS 2017 Nanti?

AutonetMagz.com – Memasuki bulan April 2017, jika anda seorang penggila otomotif maka anda tentu sudah tahu apa yang akan menjadi jadwal di kalender anda menjelang akhir bulan ini. Yap, Indonesia Internasional Motor Show 2017 yang dihelat Dyandra Promosindo akan bergulir, tepatnya pada tanggal 27 April 2017 hingga 7 Mei 2017 nanti. Sejak Dy...
Resmi Dijual, Mercedes Benz E-Class CKD Lebih Ramah Budget
0
Comments

Resmi Dijual, Mercedes Benz E-Class CKD Lebih Ramah Budget

AutonetMagz.com – Mercedes Benz E-Class sudah hadir resmi sejak tahun lalu, namun ia masih harus melalui pemeriksaan paspor kala ingin menjejakkan keempat bannya di tanah air. Singkat kata, dulu si W213 ini masih CBU. Nah, untuk memaksimalkan fasilitas produksi Mercedes Benz di Wanaherang, Bogor sekaligus menekan harga jual E-Class, akhirnya bula...
7 Perbedaan Toyota Agya vs Daihatsu Ayla
0
Comments

7 Perbedaan Toyota Agya vs Daihatsu Ayla

AutonetMagz.com – Mobil yang punya tampang lebih rupawan dan jantung pacu yang lebih besar ini baru saja diluncurkan beberapa hari yang lalu. Dalam rangka menyambut kehadiran duo LCGC Agya-Ayla ini, kami akan membahas apa saja perbedaan dari keduanya agar kalian tidak bingung maupun gundah gulana, sebab kedua mobil ini punya harga yang cukup ber...
MINI Countryman 2017 Hadir Untuk Sokong Eksistensi MINI
0
Comments

MINI Countryman 2017 Hadir Untuk Sokong Eksistensi MINI

AutonetMagz.com – BMW Group Indonesia yang menjadi induk merek mobil MINI di Indonesia kemarin resmi menghadirkan generasi baru MINI terbesar mereka (besar secara ukuran ya). Adalah MINI Countryman 2017 yang resmi menjejakkan keempat bannya di tanah air. Target konsumen dari si MINI Countryman ini sedikit berbeda dengan Cooper hatchback biasa, ka...
Toyota Agya Facelift Resmi Diperkenalkan
0
Comments

Toyota Agya Facelift Resmi Diperkenalkan

Jakarta, AutonetMagz.com – Hari Jum’at, tanggal 7 April 2017 ini merupakan hari yang spesial, tak hanya bagi PT Astra Daihatsu Motor (ADM) yang memperkenalkan Daihatsu New Ayla Facelift, namun juga merupakan hari spesial bagi kawan sejawat mereka, PT Toyota Astra Motor (TAM). Selisih beberapa jam saja, PT TAM juga merilis kembaran Ayla...
IIMS 2017 Digelar Akhir Bulan April, Jumlah Peserta Bertambah
0
Comments

IIMS 2017 Digelar Akhir Bulan April, Jumlah Peserta Bertambah

AutonetMagz – Hanya tinggal menghitung minggu menjelang pelaksanaan Indonesia International Motor Show (IIMS) 2017. PT Dyandra Promosindo selaku penyelenggara telah memastikan kesiapannya untuk menggelar IIMS 2017 pada 27 April hingga 7 Mei 2017 di Jakarta International Expo (JIExpo), Kemayoran, Jakarta. Tak hanya itu, para peserta IIMS 2017,...
Daihatsu Ayla Facelift 2017 Resmi Diluncurkan, Ini Harganya
0
Comments

Daihatsu Ayla Facelift 2017 Resmi Diluncurkan, Ini Harganya

Jakarta, AutonetMagz.com – Setelah beberapa bocoran terkait mobil murah milik duet Astra Group Toyota dan Daihatsu ini kami terima, akhirnya sang duet LCGC ini dirilis juga ke publik tanah air. Yes, hari ini New Daihatsu Ayla Facelift 2017 telah resmi diperkenalkan, dan kami akan menjabarkan beberapa hal yang baru dari mobil ini. Setelah c...