Tesla Dirikan Pabrik di Shanghai Untuk Gandakan Produksi di China
0
Comments

Tesla Dirikan Pabrik di Shanghai Untuk Gandakan Produksi di China

AutonetMagz.com – Tesla berencana akan membangun pabrik baru di Shanghai. Pabrik yang baru tersebut akan berada di zona perdagangan bebas yang terletak di Lingang, dekat dengan Gigafactory 3. Ini adalah pabrik pertama Tesla di luar AS dan satu-satunya pabrik mobil yang sepenuhnya dimiliki oleh pihak asing di China. Di pasar mobil terbesar di ...
Sama Seperti Indonesia, Toyota India Segera Memulai Produksi Mesin Hybrid
0
Comments

Sama Seperti Indonesia, Toyota India Segera Memulai Produksi Mesin Hybrid

AutonetMagz.com – Toyota dan Maruti Suzuki saat ini sedang berkolaborasi untuk mengembangkan beberapa kendaraan baru di pasar India. Salah satu produknya adalah SUV menengah, untuk menyaingi Hyundai Creta dan Kia Seltos. Menurut Gaadiwaadi, SUV yang akan datang ini akan memiliki powertrain hybrid di bawah kapnya, yang akan membantu mendorong ...
Nissan Leaf Facelift 2022 : Velg Baru & Pakai Logo Baru
0
Comments

Nissan Leaf Facelift 2022 : Velg Baru & Pakai Logo Baru

AutonetMagz.com – Nissan leaf adalah telah menjadi produk elektrifikasi penting bagi Nissan secara global selama lebih dari 1 dekade terakhir. Walaupun begitu, mobil ini kabarnya mulai terancam eksistensinya melalui calon crossover bertenaga listrik yang kabarnya akan hadir. Perlu diingat juga bahwa sebelumnya Nissan Leaf model sekarang sudah...
Toyota bZ4X EV Tidak Akan Dijual di Jepang, Apa Alasannya?
0
Comments

Toyota bZ4X EV Tidak Akan Dijual di Jepang, Apa Alasannya?

AutonetMagz.com – Produksi massal Toyota bZ4X akan dimulai sekitar bulan April, tetapi model ini tidak akan dijual di Jepang. Sebagai gantinya, SUV listrik tersebut akan ditawarkan kepada konsumen melalui layanan subscription Kinto. Ini akan diberlakukan paling cepat Mei atau Juni tahun ini. Selain itu, Toyota juga akan membuat Toyota bZ4X te...
Toyota Veloz diluncurkan di Thailand – Harga Mulai Rp 350 Jutaan!
0
Comments

Toyota Veloz diluncurkan di Thailand – Harga Mulai Rp 350 Jutaan!

AutonetMagz.com – Di pasar Thailand, nama Toyota Avanza tampaknya sudah tidak lagi digunakan, dan digantikan oleh Toyota Veloz. Sementara di Indonesia, dari generasi kedua kita sudah menerapkan nama Veloz sebagai varian tertinggi dari Toyota Avanza. Di Thailand, Toyota baru saja meluncurkan versi “premium” dari LMPV yang sudah lama bereda...
Spyshot Ferrari Purosangue Bocor Ke Publik, FUV Pertama Ferrari!
0
Comments

Spyshot Ferrari Purosangue Bocor Ke Publik, FUV Pertama Ferrari!

AutonetMagz.com – Pangsa pasar SUV dari tahun ke tahun terus naik, dan ini merupakan efek domino makin tingginya minat konsumen pada segmen SUV. Akhirnya, pabrikan mobil berlomba – lomba memproduksi SUV dengan sentuhan khas mereka masing – masing, termasuk pabrikan supercar. Nah, Ferrari termasuk salah satu pabrikan yang sebenarny...
Akio Toyoda : CEO Merek Mobil Pertama di Tubuh FIA, Jadi Apa?
0
Comments

Akio Toyoda : CEO Merek Mobil Pertama di Tubuh FIA, Jadi Apa?

AutonetMagz.com – Kalau kalian pecinta brand Toyota garis keras, maka nama Akio Toyoda jelas tidak akan asing di telinga kalian. Yap, Akio Toyoda adalah CEO di salah satu brand mobil terbesar yang ada saat ini yaitu Toyota Motor Corporation (TMC). Selain menjadi CEO, ia juga memiliki kegemaran dibidang olahraga otomotif sampai akhirnya ia pun...
Mercedes Perkirakan Jalur Khusus Produksi EV Pada 2025
0
Comments

Mercedes Perkirakan Jalur Khusus Produksi EV Pada 2025

AutonetMagz.com – Mercedes Benz memang sedang jor-joran menggelontorkan uangnya untuk fokus ke elektrifikasi semua lini produknya. Mulai dari memanfaatkan keuntungan dealer, hingga keluar dari Formula E. Mercedes-Benz mengharapkan beberapa jalur produksinya juga beralih ke jalur khusus EV, kata kepala produksi Joerg Burzer dalam sebuah wawanc...
Spesifikasi VW ID Buzz Terungkap! Baterai 77 kWh dan Bertenaga 201 HP
0
Comments

Spesifikasi VW ID Buzz Terungkap! Baterai 77 kWh dan Bertenaga 201 HP

AutonetMagz.com – Dalam waktu kurang dari dua minggu dari sekarang, Volkswagen akhirnya akan secara resmi memperkenalkan VW ID Buzz. Ini adalah versi produksi dari konsep mikrobus bertenaga listrik yang sudah diisukan sekitar lima tahun lalu. Produsen mobil yang berbasis di Wolfsburg ini belum siap untuk mengungkap semua detail mengenai mini-...