Susul Land Cruiser, All New Lexus LX Akan Hadir Agustus 2021!
0
Comments

Susul Land Cruiser, All New Lexus LX Akan Hadir Agustus 2021!

AutonetMagz.com – Toyota Land Cruiser 300 telah berhasil mendapatkan banyak perhatian dari publik di dunia maya, baik sebelum dan sesudah mobil ini diluncurkan. Wajar saja, karena Toyota Land Cruiser memang memiliki nilai historis yang kental, dan usia versi lawasnya sudah lebih dari 1 dekade. Nah, dengan kehadiran Toyota Land Cruiser 300, ma...
Relaksasi PPnBM 100% Diperpanjang, Lanjut Sampai Agustus!
0
Comments

Relaksasi PPnBM 100% Diperpanjang, Lanjut Sampai Agustus!

AutonetMagz.com – Industri otomotif merupakan salah satu sektor yang terdampak paling parah sejak adanya pandemi COVID-19 di Indonesia. Padahal, industri ini sudah menyerap banyak lapangan kerja, dan menjadi salah satus ektor penting di Indonesia. Nah, guna membangkitkan lagi sektor otomotif, Pemerintah Indonesia melalui beberapa kementerian ...
Kawasaki Ninja ZX-25R 2022 : Livery Baru, Minimalis Tapi Sporty
0
Comments

Kawasaki Ninja ZX-25R 2022 : Livery Baru, Minimalis Tapi Sporty

AutonetMagz.com – Tak terasa sudah hampir 1 tahun sejak Kawasaki Indonesia memperkenalkan motor fenomenal mereka yaitu Kawasaki Ninja ZX-25R. Supaya konsumen mereka tidak cepat bosan, pihak Kawasaki pun memberikan update pada motor fairing dengan 4 silinder tersebut. Nah, ubahan apa yang diberikan oleh Kawasaki Motor Indonesia (KMI) untuk Kaw...
All New Nissan Z Rilis Tanggal 17 Agustus Mendatang
0
Comments

All New Nissan Z Rilis Tanggal 17 Agustus Mendatang

AutonetMagz.com – Sejak Nissan memperkenalkan Nissan NEXT Transformation Plan di tahun lalu, salah satu produk yang paling menarik perhatian adalah Nissan Z. Versi konsep dari mobil ini juga sudah diperkenalkan dalam bentuk Nissan Z Proto. Kehadiran Nissan Z Proto pun mendapatkan banyak apresiasi dari sejumlah petrolhead, karena mobil ini adl...
Honda City Hatchback Laris Manis, Inden Sampai Agustus
0
Comments

Honda City Hatchback Laris Manis, Inden Sampai Agustus

AutonetMagz.com – Di paruh pertama tahun 2021 ini, Honda Indonesia memiliki beberapa agenda yang penting yang sudah terlaksana dengan sukses. Yang terbaru adalah memperkenalkan mobil konsep bernama Honda N7X secara world premiere, dan sebelumnya, mereka juga meluncurkan Honda City Hatchback sebagai pengganti Honda Jazz di Tanah Air. Lantas, s...
Honda N7X Roadshow ke Bandung, Berikutnya Semarang & Surabaya!
0
Comments

Honda N7X Roadshow ke Bandung, Berikutnya Semarang & Surabaya!

AutonetMagz.com – Setelah melakukan world premiere di bulan Mei kemarin, kini Honda Prospect Motor (HPM) ingin memboyong Honda N7X Concept lebih dekat ke publik Indonesia. Sebenarnya, pihak Honda juga sudah memberi akses ke publik yang berada di Jabodetabek dengan memajang Honda N7X Concept di Dreams Cafe Honda yang ada di Senayan. Nah, kali ...
Toyota Land Cruiser 300 : Lebih Enteng & Ada Varian GR Sport
0
Comments

Toyota Land Cruiser 300 : Lebih Enteng & Ada Varian GR Sport

AutonetMagz.com – Akhirnya, setelah sekian purnama bocorannya tersebar di internet, kini pihak Toyota telah resmi memperkenalkan Toyota Land Cruiser 300. Toyota Land Cruiser 300 tampil sebagai suksesor dari Toyota Land Cruiser 200 series yang sudah mengabdi lebih dari 1 dekade. Pihak Toyota sendiri memberikan ubahan yang lumayan masif, khusus...
Toyota Land Cruiser & Lexus LX : Favorit Maling di Jepang
0
Comments

Toyota Land Cruiser & Lexus LX : Favorit Maling di Jepang

AutonetMagz.com – Kalau kalian memiliki sebuah kendaraan, maka salah satu mimpi buruk yang bisa terjadi adalah kendaraan kalian dicuri oleh maling. Pencurian kendaraan bermotor atau lebih kita kenal dengan nama curanmor memang masih menjadi tantangan tersendiri bagi pemilik kendaraan. Sejumlah model populer biasanya menjadi sasaran favorit ma...
Mitsubishi Airtrek Kembali Sebagai Sebuah EV, Mulai Diuji Jalan
0
Comments

Mitsubishi Airtrek Kembali Sebagai Sebuah EV, Mulai Diuji Jalan

AutonetMagz.com – Kita semua tahu bahwa ada beberapa nama legendaris dari Mitsubishi yang terpaksa harus disuntik mati karena kebijakan perusahaan yang berfokus pada SUV. Sebut saja nama ‘Lancer’, ‘Galant’, dan beberapa model lain yang kini tinggal kenangan manis saja. Ngomong – ngomong nama line up Mitsubishi, a...
Suzuki Jimny Hybrid Jadi Solusi Untuk Tekan Emisi?
0
Comments

Suzuki Jimny Hybrid Jadi Solusi Untuk Tekan Emisi?

AutonetMagz.com – Walaupun usianya sudah menginjak 3 tahun, dan hampir muncul versi facelift-nya, namun nama Suzuki Jimny terus mendapatkan perhatian yang positif dari publik di seluruh dunia. Setelah sebelumnya versi LWB atau 5 doors dari Suzuki Jimny menyita perhatian dunia, kini ada kabar baru yang tidak kalah menarik. Suzuki dikabarkan te...