Toyota i-TRIL Concept : Calon Self-Driving Car 3 Roda
0
Comments

Toyota i-TRIL Concept : Calon Self-Driving Car 3 Roda

AutonetMagz.com – Sebagai pemain lama di industri otomotif, sepertinya Toyota menyadari bahwa kebutuhan konsumen akan kendaraan ramah lingkungan dan praktis semakin meningkat seiring bertambah padatnya populasi kota di dunia. Ajang Geneva Motor Show 2017 mendatang akan ‘kembali’ menjadi saksi dari debut kendaraan listrik Toyota setelah se...
KIA Indonesia Klarifikasi Soal Kemunculan All New Rio di AutoPro 2017
0
Comments

KIA Indonesia Klarifikasi Soal Kemunculan All New Rio di AutoPro 2017

Jakarta, AutonetMagz.com – Beberapa hari yang lalu kami memberikan informasi terkait All New KIA Rio yang dapat kalian baca disini. Ternyata menurut Public Relation PT KIA Mobil Indonesia, Lawindri Liu, KIA Rio yang dimaksud adalah Rio generasi 3 bukanlah versi generasi 4 yang paling baru, tetapi memang KIA Indonesia masih menyebut Rio gen 3 ...
Paten Baru Ferrari Muncul, Akankah Menjadi Pengganti LaFerrari?
0
Comments

Paten Baru Ferrari Muncul, Akankah Menjadi Pengganti LaFerrari?

AutonetMagz.com – Munculnya gambar paten Ferrari dari Eropa menimbulkan misteri. Meskipun sudah hadir sejak Agustus 2016 para petrolhead semakin menanti wujud akhir dari Ferrari tersebut. Diduga gambar tersebut merujuk pada Special Project division dari Ferarri yang akan dipublish kabarnya bulan depan. Paten yang muncul sejak didaftarkan pada...
BMW i3 di-Recall Karena Tangki BBM Bocor, Loh?
0
Comments

BMW i3 di-Recall Karena Tangki BBM Bocor, Loh?

AutonetMagz.com – Berbeda dengan BMW i8 yang nyata – nyata berstatus hybrid, BMW i3 sebenarnya berstatus sebagai kendaraan listrik. Mobil listrik asal Jerman ini mengalami recall karena kebocoran BBM. BBM? Ya, bahan bakar minyak. Aneh? Bisa jadi. Lihat saja konstruksi i3, mesin hanya berada pada sektor belakang. Bagi Anda yang tidak tahu, BMW ...
Mercedes-Benz eTruck Akan Segera Direalisasikan
0
Comments

Mercedes-Benz eTruck Akan Segera Direalisasikan

AutonetMagz.com – Mercedes-Benz lagi – lagi merespon positif hasil pesanan yang bagus. Tahun ini mereka telah siap untuk meluncurkan truk elektrik pertama mereka. Hal ini mereka percepat atas respon dari 20 kostumer potensial yang telah setuju dan bergerak di bidang logistik, makanan dan bidang daur ulang. “Menanggapi world premie...
Mengenal VVTi-E dan Camless Engine
0
Comments

Mengenal VVTi-E dan Camless Engine

AutonetMagz.com – Kerja dari mesin 4-tak ciptaan Nikolaus Otto melalui 4 tahap yang kita kenal sebagai hisap, kompresi, kerja dan buang. Peranan dari siklus tersebut memerlukan sinkronisasi dari crankshaft sebagai poros putaran piston dan juga camshaft yang secara teori bergerak setengah kali dari crankshaft. Seiring perkembangan jaman, semakin b...
All New KIA Rio Direncanakan Hadir di Ajang AutoPro 2017
0
Comments

All New KIA Rio Direncanakan Hadir di Ajang AutoPro 2017

Jakarta, AutonetMagz.com – Pada awal tahun 2017 PT KIA Mobil Indonesia mengambil momen pameran AutoPro sebagai ajang unjuk gigi produk terbarunya. Ajang pameran ini mereka harapkan dapat meningkatkan citra merek negeri ginseng tersebut terutama pada KIA Rio yang penjualannya telah menyalip KIA Picanto. Langkah KIA untuk hadir di pameran AutoP...
Bagaimana Tesla P100D Bisa Meraih 0-100 Dalam 2.28 Detik? Ini Rumus Fisikanya!
0
Comments

Bagaimana Tesla P100D Bisa Meraih 0-100 Dalam 2.28 Detik? Ini Rumus Fisikanya!

AutonetMagz.com – Luar biasa, 2 kata yang tepat untuk menggambarkan kemampuan mobil mahakarya Elon Musk. Selama ini mobil Tesla selain karena kecanggihannya, juga dikenal karena performanya yang baik. Thanks to the electric motor, torsi yang melimpah dalam waktu singkat bukanlah hal sulit pada jajaran mobil Tesla, namun akselerasi dalam 2,28 det...
New Kia Picanto 2017 Pasar Eropa Punya Mesin Turbo di Varian Sport!
0
Comments

New Kia Picanto 2017 Pasar Eropa Punya Mesin Turbo di Varian Sport!

AutonetMagz.com – Pada Geneva Motor Show mendatang, KIA akan meluncurkan Picanto versi tahun 2017 untuk pasar Eropa, meskipun ubahannya tidak begitu banyak dari varian yang hadir di Korea, namun ubahannya cukup menarik mengingat hadirnya mesin Turbo di Kia Picanto. Mari kita lihat lebih dekat Kia Picanto versi Eropa yang akan kita bahas di pa...