Mercedes Benz Luncurkan Versi Estate dari E-Class Generasi Terbaru
0
Comments

Mercedes Benz Luncurkan Versi Estate dari E-Class Generasi Terbaru

AutonetMagz.com – Setelah meluncurkan versi sedan pada April lalu, belum lama ini Mercedes Benz meluncurkan versi Estate-nya. Estate atau station wagon merupakan salah satu jenis mobil yang cukup populer di benua biru, walaupun saat ini posisinya sudah digeser oleh SUV. Dari segi Styling, dibandingkan generasi sebelumnya, versi estate ini leb...
Mercedes Benz Berencana Sederhanakan Line-up Produknya
0
Comments

Mercedes Benz Berencana Sederhanakan Line-up Produknya

AutonetMagz.com – Sebagainama yang kita tahu, Mercedes-Benz merupakan salah satu pabrikan mobil yang memiliki lini produk terbanyak. Dari mulai hatchback A-class sampai truk bahkan bus. Kabarnya, Mercedes Benz akan menghentikan beberapa model untuk menyederhanakan portofolionya di tahun-tahun mendatang. Secara keseluruhan, Mercedes benz saat ...
Mercedes Benz Akan Berhenti Menjual Station Wagon Pada 2030
0
Comments

Mercedes Benz Akan Berhenti Menjual Station Wagon Pada 2030

Autonetmagz.com – Ada kabar yang tidak mengenakan bagi kalian para pecinta perwagonan duniawi. Meskipun Station Wagon telah menjadi menu wajib Mercedes selama beberapa dekade, produsen mobil Jerman tersebut dilaporkan telah kehilangan kepercayaan pada body style ini. Kemudian mereka tidak akan melanjutkan produksi dari seluruh jajarannya pada...
Mazda Indonesia Tegaskan Nasib Mazda 6 dan Mazda CX-3
0
Comments

Mazda Indonesia Tegaskan Nasib Mazda 6 dan Mazda CX-3

AutonetMagz.com – Percayakah anda kalau setiap produk ada jodoh dan tempatnya? Sebagaimana estate atau wagon laku di dataran Eropa, MPV bisa laku di Indonesia, kei car laku di Jepang dan pickup truck besar laku di Amerika. Kita kali ini fokus ke Amerika dulu, karena di sana Mazda baru saja menghentikan penjualan crossver Mazda CX-3 dan … <...
Mazda Indonesia Tambah Fitur Mazda 6, Ini yang Baru!
0
Comments

Mazda Indonesia Tambah Fitur Mazda 6, Ini yang Baru!

AutonetMagz.com – Tahun 2021 masih baru permulaan, namun sudah ada sejumlah mobil yang melakukan perkenalan perdana di tahun ini. Ada mobil yang di-facelift, ada mobil varian baru, ada mobil edisi khusus dan lain-lain. Bagaimana dengan Mazda, apa mereka juga mau ada mobil baru? Well, sepanjang tahun 2020 kemarin mereka lebih fokus meningkatkan sp...
Suzuki Swace : Suzuki Wagon, Aslinya Corolla Estate!
0
Comments

Suzuki Swace : Suzuki Wagon, Aslinya Corolla Estate!

AutonetMagz.com – Belum lama kita kedatangan Toyota Corolla Cross, dan di video Toyota Corolla Cross kami menyebutkan bahwa Corolla memang punya banyak bentuk selain Corolla Cross yang berbentuk crossover. Ada Corolla sedan yang kita kenal sebagai Corolla Altis, ada juga Corolla hatchback yang tidak akan masuk ke Indonesia, ada minibus atau MPV y...
Calon Barang Koleksi, BMW M3 Station Wagon Mau Hadir!
0
Comments

Calon Barang Koleksi, BMW M3 Station Wagon Mau Hadir!

AutonetMagz.com – Tepat 17 April 2020 lalu, BMW 3 Series Touring M Sport 2020 menggebrak pasar Indonesia yang menilai bahwa varian station wagon atau estate dari sebuah mobil layak untuk diburu dan dikoleksi, apalagi kalau datangnya hanya dalam jumlah terbatas. Saat ini, BMW 320i Touring sudah habis terjual, tapi nampaknya masih ada sedikit kesem...
BMW 5 Series Sudah Mau Facelift, Ini Bocorannya!
0
Comments

BMW 5 Series Sudah Mau Facelift, Ini Bocorannya!

AutonetMagz.com – Ini adalah waktu di kala sedan-sedan BMW yang lebih kecil macam BMW 3-Series dan BMW 2-Series sudah mengalami pergantian model, generasi baru dan teknologi yang lebih canggih. Sedikit melihat ke atas, sedan BMW yang lebih besar macam BMW 5-Series dan BMW 7-Series baru dapat siklus facelift, yang kalau di bahasa BMW disebutnya LC...
Star Wagon Onwers Indonesia, Ini Dia Wadah Penggemar Mercedes-Benz Wagon!
0
Comments

Star Wagon Onwers Indonesia, Ini Dia Wadah Penggemar Mercedes-Benz Wagon!

AutonetMagz.com – Mobil station wagon atau estate mempunyai penggemar loyal di Indonesia, meskipun jumlahnya tak bisa dibilang berserakan. Mobil tersebut malah menjadi kendaraan hobi yang dianggap lebih spesial daripada versi sedannya. Merek-merek di Indonesia yang saat ini berani menjual estate adalah BMW, Mazda, Porsche dan Mercedes-Benz. N...