Toyota Yaris Cross, Metamorfosis Yaris Jadi Atletis
0
Comments

Toyota Yaris Cross, Metamorfosis Yaris Jadi Atletis

AutonetMagz.com – Mau memberi nama terhadap suatu mobil yang berubah jadi crossover atau punya bumbu-bumbu crossover memang paling gampang kasih tambahan nama “Cross” saja. Banyak kok contohnya di sekitar kita, lihat saja Datsun Cross atau Mitsubishi Xpander Cross. Kabar terkini adalah Toyota juga ikutan demam nama “Cross”, sehingga Yaris...
Toyota Yaris SUV Muncul 3 Maret 2020!
0
Comments

Toyota Yaris SUV Muncul 3 Maret 2020!

AutonetMagz.com – Jangan heran kenapa banyak merek berlomba-lomba mengeluarkan SUV atau crossover baru. Jawabannya gampang : Mudah sekali menjualnya. Nyaris tidak ada merek yang tidak punya model crossover atau SUV, khususnya merek yang mengejar volume penjualan. Membuat crossover pun bagi pabrikan bukan perkara besar antara hidup dan mati, apala...
Toyota : MR2 Bukan Prioritas, GR86 Lebih Penting
0
Comments

Toyota : MR2 Bukan Prioritas, GR86 Lebih Penting

AutonetMagz.com – Saat ini secara global, Toyota punya 3 model yang orientasinya ditujukan ke penggemar dan konsumen mobil performa tinggi. Ada Toyota 86 yang dibuat bersama Subaru, Toyota GR Supra yang dibuat bersama BMW dan Toyota GR Yaris yang mereka buat sendiri. Buat merek konservatif seperti Toyota, Honda, Mitsubishi, Suzuki dan Nissan yang...
Toyota Yakin GR dan TRD Bisa Hidup Berdampingan
0
Comments

Toyota Yakin GR dan TRD Bisa Hidup Berdampingan

AutonetMagz.com – Normalnya, tiap merek mobil hanya punya 1 in-house tuner atau rumah modifikasi resmi pabrikan. Ada pengecualian memang, Nissan punya Nismo dan Autech, dan Toyota punya in-house tuner baru yang dinamai Gazoo Racing alias GR. Lalu bagaimana TRD, soalnya sudah sekitar 40 tahunan Toyota punya TRD alias Toyota Racing Development seba...
Toyota Supra GRMN Bertenaga 400 hp Siap Digarap
0
Comments

Toyota Supra GRMN Bertenaga 400 hp Siap Digarap

AutonetMagz.com – Toyota Supra dijanjikan akan terus mendapat update tiap tahunnya, demikian kata Tetsuya Tada yang jadi kepala insinyur proyek Toyota Supra. Terlepas segala kontroversinya, syukurlah jika mobil sport ini tidak akan dibiarkan begitu saja karena nampaknya mesin B58 3.000 cc 6 silinder turbonya masih sanggup untuk tenaga yang lebih ...
Resmi Dijual, Daihatsu Rocky Lebih Mahal dari Toyota Raize!
0
Comments

Resmi Dijual, Daihatsu Rocky Lebih Mahal dari Toyota Raize!

AutonetMagz.com – Kita semua sudah tahu kalau apa pun yang kembar dari Daihatsu dan Toyota, biasanya versi Toyotanya akan lebih mahal. Sebut saja, di antara Calya-Sigra, Agya-Ayla, Rush-Terios lalu Avanza-Xenia, pasti versi Toyotanya punya banderol lebih tinggi daripada versi Daihatsu. Entah alasan apa yang membuat versi Toyota lebih mahal, entah...
Toyota GR Supra 3000GT, Penciptanya Orang Indonesia!
0
Comments

Toyota GR Supra 3000GT, Penciptanya Orang Indonesia!

AutonetMagz.com – Amerika Serikat mempersiapkan pameran SEMA Show untuk tahun 2019 ini, dan apalah yang akan dilakukan Toyota jika bukan memamerkan banyak mobil hasil modifikasi? Berhubung tahun ini bintangnya adalah Toyota Supra, maka wajar jika banyak Supra yang dipermak menjadi berbagai gaya. Nampaknya Toyota memang ingin mempertegas kalau Toy...
Detail Toyota Raize : Mesin Turbo 98 PS, Harga Mulai 215 Juta di Jepang
0
Comments

Detail Toyota Raize : Mesin Turbo 98 PS, Harga Mulai 215 Juta di Jepang

AutonetMagz.com – Saat Daihatsu memajang SUV kecil baru yang bakal dinamai Daihatsu Rocky, banyak konsumen Indonesia yang tertarik melihat dan nampaknya berminat juga. Kami sudah membahas First Impression Review Daihatsu Rocky di channel Youtube kami, namun kami baru sempat mempelajari kembarannya dari Toyota, yakni Toyota Raize. Ya, seperti bias...
Libas Ratusan Kilometer Bersama Hybrid Toyota!
0
Comments

Libas Ratusan Kilometer Bersama Hybrid Toyota!

Bali, AutonetMagz.com – Tim Redaksi AutonetMagz kembali mendapatkan kesempatan spesial nan langka untuk mencoba mobil yang sedang hot di Indonesia saat ini. Yap, pasca ditetapkannya Perpres tentang percepatan Kendaraan bertenaga listrik, pabrikan otomotif di Indonesia mulai perlahan merubah haluan mereka dari mobil ICE biasa ke arah mobil ram...