Toyota Fortuner Facelift Terjepret, Pakai Bahasa Desain Terbaru Toyota
0
Comments

Toyota Fortuner Facelift Terjepret, Pakai Bahasa Desain Terbaru Toyota

AutonetMagz.com – Isu mengenai kehadiran versi terbaru dari Toyota Fortuner memang sudah berhembus sejak beberapa waktu lalu, apalagi pasca adanya Toyota Fortuner yang menggunakan kamuflase dan sedang wara wiri di jalanan. Nah, baru – baru ini muncul kembali foto dari Toyota Fortuner facelift, hanya saja kali ini tidak menggunakan kamuf...
Toyota Fortuner & Hilux Facelift Tertangkap Kamera di Thailand
0
Comments

Toyota Fortuner & Hilux Facelift Tertangkap Kamera di Thailand

AutonetMagz.com – Per tahun 2020 ini, maka sudah 5 tahun lamanya pihak Toyota menjual duet produk IMV mereka, yaitu Toyota Fortuner yang masuk segmen SUV, serta Toyota Hilux yang masuk ke segmen D-Cab. Nampaknya usia 5 tahun sudah cukup ‘tua’ bagi keduanya sehingga sudah sangat layak bagi keduanya untuk diberikan penyegara. Hal in...
Harga Toyota Supra Indonesia Tak Sampai 2 Miliar Rupiah!
0
Comments

Harga Toyota Supra Indonesia Tak Sampai 2 Miliar Rupiah!

AutonetMagz.com – Toyota Indonesia yang tidak pernah menjual mobil sport akhirnya tergerak untuk memasarkan Toyota 86 beberapa tahun silam, dan kami kira realita ini sudah cukup baik. Nyatanya, Toyota mengejutkan kami lagi dengan berani menjual Toyota GR Supra A90 yang diluncurkan di GIIAS 2019 kemarin. Senang rasanya melihat APM mobil Jepang ber...
GIIAS 2019 : Toyota Segarkan Fortuner TRD Sportivo, Tambah Kick Sensor!
0
Comments

GIIAS 2019 : Toyota Segarkan Fortuner TRD Sportivo, Tambah Kick Sensor!

Tangerang, AutonetMagz.com – Toyota Astra Motor (TAM) akhirnya memperkenalkan sosok Toyota Fortuner TRD Sportivo terbaru, seperti yang sudah kami kabarkan sebelumnya dalam prediksi mobil baru selama Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2019. Nah, namun rprediksi tersebut agak meleset, karena mobil ini bukanlah versi TRD Sportivo...
Suku Cadang Toyota Supra Jadul Bakal Diproduksi Lagi!
0
Comments

Suku Cadang Toyota Supra Jadul Bakal Diproduksi Lagi!

AutonetMagz.com – Ada sebagian kecil pabrikan yang mau membuat ulang suku cadang mobil jadul mereka untuk kebutuhan orang-orang yang suka restorasi. Contohnya, ada Nissan yang memproduksi ulang suku cadang asli Nissan Skyline GT-R R32, R33 dan R34, lalu ada Mazda yang mengadakan program restorasi Mazda MX-5 dan sekarang Toyota tak mau ketinggalan...
Toyota Supra Girboks Manual Sudah Dites, Hasilnya…
0
Comments

Toyota Supra Girboks Manual Sudah Dites, Hasilnya…

AutonetMagz.com – Toyota Supra dan saudara sepupunya BMW Z4 merupakan 2 mobil yang mirip. Tidak benar-benar kembar, tapi ada banyak sekali kesamaan jauh di bawah kulitnya. Sama-sama pakai format FR (mesin depan, penggerak roda belakang), sama-sama dirakit di Austria, dan sama-sama hadir dengan pilihan transmisi otomatis 8 percepatan saja. BMW sen...
Toyota Innova & Fortuner Diremajakan Di India, Dapat Beberapa Ubahan
0
Comments

Toyota Innova & Fortuner Diremajakan Di India, Dapat Beberapa Ubahan

AutonetMagz.com – Toyota Innova dan Toyota Fortuner adalah salah dua dari komoditas yang cukup menjanjikan pundi – pundi uang bagi Toyota Indonesia, dan hal sama juga berlaku bagi Toyota Kirloskar Motor selaku APM Toyota di India. Oleh karenanya, pihak Toyota Kirloskar juga memberikan update minor pada kedua produk dengan basis ladder f...
Toyota Team Indonesia Atur Formasi Baru untuk Musim 2019
0
Comments

Toyota Team Indonesia Atur Formasi Baru untuk Musim 2019

AutonetMagz.com – Toyota Team Indonesia (TTI), tim balap pabrikan Toyota Indonesia kemarin mendulang beberapa gelar bergengsi di Kerjurnas Gymkhana dan Kejurnas Indonesia Touring Car Championship (ITCC) 1.600 Max. Untuk musim balap 2019, Toyota Indonesia melalui TTI mengumumkan strategi barunya dengan kehadiran beberapa muka baru, di antaranya te...
Toyota Corolla Hybrid dan Levin Khusus China Resmi Dirilis
0
Comments

Toyota Corolla Hybrid dan Levin Khusus China Resmi Dirilis

Autonetmagz.com – Kalau melihat market di China, kadang suka penasaran dengan model apa yang dijual khusus untuk Negeri Tirai Bambu itu. Menyusul Toyota Corolla sedan yang meluncur resmi di Amerika Serikat, China mengikuti dengan 2 mobil sekaligus. Keduanya adalah Toyota Levin yang didedikasikan khusus pasar China dan Toyota Corolla sedan yang me...
Toyota Corolla Sedan 2019 : Anti Konservatif dengan Tampang Sporty!
0
Comments

Toyota Corolla Sedan 2019 : Anti Konservatif dengan Tampang Sporty!

Autonetmagz.com – Toyota bisa dibilang sebagai merek yang menghasilkan produk-produk yang terlalu konservatif beberapa tahun lalu. Produknya jarang ada yang benar-benar fokus atau mencolok di satu aspek. Bukan yang paling bertenaga, bukan yang paling sporty, bukan yang paling fun to drive, semuanya cenderung dibuat supaya pas di tengah-tengah seh...