Pangsa Pasar Suzuki Justru Naik di Masa Pandemi, Berkat Carry?
0
Comments

Pangsa Pasar Suzuki Justru Naik di Masa Pandemi, Berkat Carry?

AutonetMagz.com – Kalian tentu sudah sangat paham bahwa adanya pandemi di tahun 2020 ini memukul telak sektor otomotif, baik roda dua maupun roda 4. Walaupun begitu, dalam beberapa bulan terakhir industri otomotif mulai memulihkan diri, walaupun angkanya masih terpaut cukup banyak dari kondisi ideal. Nah, yang menarik, ada 1 merk yang malah m...
Maruti Suzuki Mulai Produksi Jimny di India
0
Comments

Maruti Suzuki Mulai Produksi Jimny di India

Autonetmagz.com – India bisa dibilang salah satu pasar terbesarnya Suzuki sejak mereka mendominasi dibawah nama Maruti Suzuki. Namun sayangnya Maruti Suzuki tidak akan menjual salah satu model flagship-nya yakni Suzuki Jimny di India, lantas masyarakat India tak bisa mencoba Jimny di kampung halamannya sendiri. Walaupun begitu, Maruti Suzuki ...
Genjot Ekonomi, Suzuki Ertiga Resmi Diekspor ke Brunei
0
Comments

Genjot Ekonomi, Suzuki Ertiga Resmi Diekspor ke Brunei

AutonetMagz.com – Sejak pandemi COVID-19, roda ekonomi mulai melambat dan beberapa pihak merasa roda ini perlu diputar kembali jika ingin kondisi cepat pulih seperti sediakala. Untuk itu beberapa aktivitas dagang masih diperbolehkan, termasuk kegiatan skala besar seperti ekspor dan impor. Sebagai bentuk partisipasi, PT Suzuki Indomobil Motor (SIM...
Libas Jalanan Surabaya Dengan Suzuki Jimny : For Attention Seeker!
0
Comments

Libas Jalanan Surabaya Dengan Suzuki Jimny : For Attention Seeker!

AutonetMagz.com – Mungkin kalian sudah bosan dengan kabar inden Suzuki Jimny yang sudah mengular panjang, oleh karenanya kali ini kami tak akan membahas lagi perkara itu. Pun begitu dengan gosip mengenai produksi lokal Suzuki Jimny, tidak akan kami bahas. Kali ini, kami akan share pengalaman kami saat kami meminjam unit Suzuki Jimny dan digun...
Suzuki Indonesia Ungkap Peluang Ertiga Diesel, Mending Hybrid?
0
Comments

Suzuki Indonesia Ungkap Peluang Ertiga Diesel, Mending Hybrid?

AutonetMagz.com – Sebelumnya kami sudah membahas mengenai beberapa poin menarik yang berhasil kami gali dalam sesi virtual press conference peringatan 50 tahun eksistensi Suzuki di Indonesia. Nah, kali ini kami masuk dalam poin terakhir dan paling menarik yang kami tanyakan langsung pada narasumber. Dan di artikel kali ini, kami akan membahas...
Suzuki Indonesia : Maxi Scooter Berstatus Under Study
0
Comments

Suzuki Indonesia : Maxi Scooter Berstatus Under Study

AutonetMagz.com – Seperti yang kami sampaikan di artikel terkait ulang tahun Suzuki Indonesia ke-50, ada beberapa poin menarik yang dibahas di kesempatan ini. Tentunya salah satu fokus yang menarik perhatian kami adalah segmen roda 2 yang terbilang lesu untuk pabrikan berlogo S asal Jepang ini. Kami pun melempar pertanyaan mengenai produk mas...
Suzuki Donasikan 5 Unit Mobil Untuk Sarana Belajar
0
Comments

Suzuki Donasikan 5 Unit Mobil Untuk Sarana Belajar

AutonetMagz.com – Seperti sebelumnya kami beritakan, Suzuki Indonesia tengah berada dalam masa bahagia pasca memperingati 50 tahun eksistensi mereka di pasar otomotif Indonesia. Nah, sebagai sebuar rasa ucapan syukur, pihak Suzuki Indonesia menggelar sebuah kegiatan Corporate Social Responsibility (CSR) berupa donasi unit mobil mereka untuk k...
Suzuki Indonesia : Jika Waktunya Tepat, Jimny Akan Diproduksi
0
Comments

Suzuki Indonesia : Jika Waktunya Tepat, Jimny Akan Diproduksi

AutonetMagz.com – Suzuki Indonesia baru saja merayakan momen ulang tahun yang ke 50 alias tahun emas dalam hal eksistensi mereka di Indonesia. Selain Suzuki Carry, nama legendaris yang juga sempat mengantar nama Suzuki naik di awal kemunculannya di Indonesia adalah Suzuki Jimny. Saat ini, Suzuki Jimny generasi terbaru juga sudah dipasarkan di...
Suzuki – Toyota Siapkan SUV Baru di 2022, Sub-Compact SUV Baru?
0
Comments

Suzuki – Toyota Siapkan SUV Baru di 2022, Sub-Compact SUV Baru?

AutonetMagz.com – Kita tahu bahwa Suzuki dan Toyota telah bergandeng tangan di tingkat global dalam mengembangkan banyak model baru bersama. Nah, kini kedua raksasa otomotif Jepang tersebut diketahui sedang menggarap all-new SUV untuk masuk ke segmen mid-size SUV di India. Yap Suzuki dan Toyota saat ini memang absen dari segmen SUV menengah, ...
Setengah Abad Suzuki Indonesia : 11 Juta Motor, 2,5 Juta Mobil!
0
Comments

Setengah Abad Suzuki Indonesia : 11 Juta Motor, 2,5 Juta Mobil!

AutonetMagz.com – Kalau kami menyebutkan brand Suzuki, maka benda apa yang langsung terbersit di benak kalian? Mobil? Motor? atau Marine? Sebenarnya semuanya sah – sah saja, karena Suzuki Indonesia berkecimpung di tiga pasar itu. Dan ternyata, eksistensi dari Suzuki di Indonesia telah menginjak usia setengah abad. Lantas, dalam 50 tahun...